Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PLN Raih ESG Award di Sektor Energi karena Pengelolaan Perusahaan Berkelanjutan

Reporter

Editor

Grace gandhi

image-gnews
Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo, PT PLN Persero bersama Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) akan menggelar Electricity Connect 2024 pada 20 - 22 November 2024 mendatang. Acara ini akan menjadi showcase kekuatan Indonesia dalam membangun sistem ketenagalistrikan terintegrasi di kawasan ASEAN. Dok. PLN
Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo, PT PLN Persero bersama Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) akan menggelar Electricity Connect 2024 pada 20 - 22 November 2024 mendatang. Acara ini akan menjadi showcase kekuatan Indonesia dalam membangun sistem ketenagalistrikan terintegrasi di kawasan ASEAN. Dok. PLN
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT PLN  (Persero) meraih Katadata Environmental, Social, and Governance (ESG) Awards di sektor Energi untuk kategori Governance. Penghargaan ini diberikan karena PLN menjalankan operasional bisnis secara berkelanjutan. Anugerah ini juga diberikan dalam rangkaian program Sustainability Action for the Future Economy (SAFE), Jakarta, Rabu, 7 Agustus 2024.

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengungkapkan apresiasi atas pemberian penghargaan ESC Award kepada PLN. Dia mengatakan penghargaan ini merupakan buah manis dari kerja keras seluruh insan PLN yang terus mengedepankan aspek keberlanjutan dalam proses bisnis perusahaan. Penghargaan ini juga akan menjadi pelecut semangat bagi insan PLN untuk meneruskan agenda transisi energi.

“Sebagai lokomotif transisi energi, tugas PLN saat ini tidak hanya mengalirkan listrik semata. Lebih dari itu, saat ini tugas kami adalah ikut menjaga bumi dari ancaman perubahan iklim lewat penyaluran listrik andal, ramah lingkungan dan terjangkau," ujar Darmawan seperti dikutip dalam keterangan tertulis pada Jumat, 9 Agustus 2024. 

Chairperson of ESG Task Force Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Maria R. Nindita, sekaligus Expert Panel of Katadata ESG Index, menyampaikan para peraih awarding di setiap kategori patut berbangga. Pasalnya, tim penilai menggunakan metodologi yang ketat dalam menentukan skor ESG yang diraih para pemenang.

”Jadi ini betul-betul berdasarkan riset yang serius dan juga mengikuti regulasi yang ada,” kata Maria.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Chief Executive Officer (CEO) Katadata Metta Dharmasaputra menyampaikan penghargaan ini merupakan apresiasi dari Katadata Insight Center, sebagai salah satu lembaga riset di Katadata Group, kepada perusahaan-perusahaan di bursa efek serta badan usaha milik negara. Dia menyebut penghargaan ini merupakan langkah Katadata dalam mendukung implementasi prinsip keberlanjutan di Indonesia. 

“Penghargaan ini juga merupakan bentuk apresiasi terhadap apa yang telah dilakukan oleh perusahaan-perusahaan dan individu di bidang lingkungan, sosial, dan tata kelola,” ujar Metta.

Metta  berharap penghargaan yang diberikan dapat memacu individu atau perusahaan lain untuk mendorong implementasi ESG lebih masif di Indonesia.

Pilihan Editor: Pemerintah Diminta Segera Pulihkan Kondisi Industri Tekstil

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PLN dan Pupuk Indonesia Bekerja Sama untuk Produksi Hidrogen dan Amonia Hijau

8 jam lalu

Petugas PLN saat melaksanakan energize atau penyalaan pertama transmisi yang menghubungkan GI 150 kV Kolaka milik PLN dengan Gardu Induk PT Ceria Nugraha Indotama (CNI), bagian dari Ceria Group. Dok. PLN
PLN dan Pupuk Indonesia Bekerja Sama untuk Produksi Hidrogen dan Amonia Hijau

PLN dan Pupuk Indonesia bekerja sama dengan Acwa Power dalam perjanjian pembelian hidrogen hijau sebagai usaha pemanfaatan energi baru terbarukan.


Kisruh Kadin: Jokowi Sebut Bola Panas, Pakar Nilai Sarat Kepentingan Politik

8 jam lalu

Presiden Jokowi. Humas Setkab - HIM
Kisruh Kadin: Jokowi Sebut Bola Panas, Pakar Nilai Sarat Kepentingan Politik

Presiden Jokowi akhirnya angkat bicara soal kekisruhan di Kadin dan minta bola panas dualisme kepemimpinan tidak disorongkan padanya


Alasan Akademisi Sebut Munaslub Kadin Sarat Kepentingan Politik

9 jam lalu

Anindya Bakrie terpilih sebagai Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia dalam Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) Kadin 2024. Tempo/Oyuk Ivani Siagian
Alasan Akademisi Sebut Munaslub Kadin Sarat Kepentingan Politik

Asrinaldi mengatakan publik mengetahui Munaslub Kadin ada kaitannya dengan proses politik.


Perseteruan Kubu Arsjad Rasjid vs Anindya Bakrie, Majalah Tempo Pernah Tulis Perebutan Ketua Umum Kadin pada 2010

9 jam lalu

Ketua Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) 2010  Suryo Bambang Sulisto. ANTARA/Teresia May
Perseteruan Kubu Arsjad Rasjid vs Anindya Bakrie, Majalah Tempo Pernah Tulis Perebutan Ketua Umum Kadin pada 2010

Majalah Tempo pernah menulis tentang perebutan posisi Ketua Umum Kadin. Dalam laporan berjudul "Berebut Kursi kadin-1" pada 10 Mei 2010.


Terkini Bisnis: Kronologi Ekspor Pasir Laut di Era Megawati dan Jokowi, Kadin Minta Menkumham Tolak Sahkan Pengurus Hasil Munaslub

10 jam lalu

Akademikus, pegiat lingkungan, serta para nelayan memprotes PP Nomor 26 Tahun 2023 karena membuka kembali keran ekspor pasir laut yang ditutup sejak 2003.
Terkini Bisnis: Kronologi Ekspor Pasir Laut di Era Megawati dan Jokowi, Kadin Minta Menkumham Tolak Sahkan Pengurus Hasil Munaslub

Kronologi penjualan pasir laut ke luar negeri yang dihentikan Presiden Megawati Soekarnoputri pada 2003 yang kini dibuka kembali oleh Presiden Jokowi.


Kadin Pecah, Kubu Arsjad Rasjid Siapkan Sanksi Pendukung Anindya Bakrie

10 jam lalu

Anindya Bakrie (kiri) dan Arsjad Rasjid (Foto: Tempo/Oyuk Ivani Siagian dan TEMPO/Ilham Balindra)
Kadin Pecah, Kubu Arsjad Rasjid Siapkan Sanksi Pendukung Anindya Bakrie

Pengurus Kamar Dagang dan Industri atau Kadin Indonesia kubu Arsjad Rasjid mengatakan siapkan sanksi untuk pendukung kubu Anindya Bakrie.


Hasil Regulasi Baru, KLHK Bisa Bentuk Tim Penilai untuk Kasus Hukum Aktivis Lingkungan

10 jam lalu

Direkrut Jenderal Penegakan Hukum, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Rasio Ridho Sani, saat konferensi pers di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Senin, 20 Mei 2024. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Hasil Regulasi Baru, KLHK Bisa Bentuk Tim Penilai untuk Kasus Hukum Aktivis Lingkungan

Peraturan Menteri LHK Nomor 10 Tahun 2024 menebalkan partisipasi publik dalam upaya perlindungan hukum aktivis lingkungan.


Sumber Kekayaan Arsjad Rasjid, Ketum Kadin yang Berseteru dengan Anindya Bakrie

11 jam lalu

Ketua ASEAN Business Advisory Council sekaligus Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid saat ditemui di sela-sela acara ASEAN Business and Investment Summit 2023 di Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Senin, 4 September 2023. TEMPO/Riani Sanusi Putri
Sumber Kekayaan Arsjad Rasjid, Ketum Kadin yang Berseteru dengan Anindya Bakrie

Berbagai jabatan dipegang Ketua Umum Kadin Indonesia periode 2021-2026, Arsjad Rasjid ,di PT Indika Energy Tbk


Sumber Kekayaan Anindya Bakrie yang Dongkel Ketum Kadin Arsjad Rasjid

11 jam lalu

Direktur Utama dan CEO PT Bakrie & Brothers Tbk. Anindya Novyan Bakrie. Twitter.com/@Anindyabakrie
Sumber Kekayaan Anindya Bakrie yang Dongkel Ketum Kadin Arsjad Rasjid

Daftar anak usaha Bakrie Group yang dipimpin Ketua Umum Kadin Indonesia baru, Anindya Bakrie.


Arsjad Rasjid Berkantor di Luar karena Kantor Kadin Dikuasai Kubu Anindya Bakrie: Kami Hindari Konfrontasi

11 jam lalu

Anindya Bakrie (kiri) dan Arsjad Rasjid (Foto: Tempo/Oyuk Ivani Siagian dan TEMPO/Ilham Balindra)
Arsjad Rasjid Berkantor di Luar karena Kantor Kadin Dikuasai Kubu Anindya Bakrie: Kami Hindari Konfrontasi

Arsjad Rasjid terpaksa berkantor di luar karena gedung Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia kubu Anindya Bakrie. Untuk menghindari konfrontasi.