Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menhub Minta Dukungan dari Jepang untuk Bangun Kereta Makassar Parepare

image-gnews
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kiri) bersama Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (tengah) dan Menteri Desa PDT dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar (kanan) mengikuti rapat kerja dengan Komisi V DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 26 Agustus 2021. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kiri) bersama Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (tengah) dan Menteri Desa PDT dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar (kanan) mengikuti rapat kerja dengan Komisi V DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 26 Agustus 2021. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta dukungan dari pihak Jepang untuk membangun kereta api Makassar-Parepare. Budi Karya mengatakan pemerintah membuka kemungkinan untuk menawarkan kerja sama pengadaan rolling stock atau bakal pelanting kereta.

“Kami bicarakan tentang kemungkinan kerja sama rolling stock. Kan kita butuh suplai. Kita harapkan ini ada warna yang baik bahwa apa yang dikerjakan di Makassar, ada suppport dari Jepang,” ujar Budi Karya dalam konferensi pers yang digelar secara virtual pada Selasa, 7 September 2021.

Budi Karya melakukan kunjungan ke Jepang untuk bersamuh dengan sejumlah menteri dan stakeholder. Dalam kunjungan itu Budi Karya membicarakan percepatan sejumlah proyek infrastruktur, seperti kereta api Makassar-Parepare, MRT, Pelabuhan Patimban, hingga rencana pembuatan proving ground di Bekasi.

Menurut Budi Karya, operasional kereta Makassar-Parepare akan terealisasi pada tahun depan. Adapun proyek kereta ini dikerjakan oleh PT Celebes Railway Indonesia (PT CRI) dengan PT Indonesia Infrastructure Finance (PII), PT Sarana Multi Infrastruktur/SMI (Persero),  dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk. Pendanaan proyek kereta tersebut tidak bersumber dari APBN.

Pembangunan jalur kereta api ini dimulai sejak 2015. Proyek tersebut masuk dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Pembangunan ini meliputi jalur kereta 145 kilometer dan 23 stasiun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Proses peletakan batu pertama pembangunan kereta api Makassar-Parepare telah dilakukan enam tahun lalu pada Agustus 2014 di Kecamatan Barru, Kabupaten Barru.

BACA: Menhub Pastikan Jepang Ikut Kelola Pelabuhan Patimban Mulai Desember 2021

FRANCISCA CHRISTY ROSANA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bekas Tambang Emas Kontroversial di Jepang Kini jadi Situs Warisan Dunia UNESCO

3 jam lalu

Bekas tambang emas Pulau Sado, Jepang, menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO pada 2024 (visitsado.com)
Bekas Tambang Emas Kontroversial di Jepang Kini jadi Situs Warisan Dunia UNESCO

Tambang Pulau Sado Jepang pernah menjadi penghasil emas terbesar di dunia yang beroperasi selama 400 tahun sebelum ditutup pada 1989.


Pramono Anung Gagas Perluasan Jalur MRT dari Ancol Menuju JIS

20 jam lalu

Foto udara Jakarta International Stadium (JIS) berlangsung di Tanjung Priok, Jakarta, Jumat 11 Agustus 2023. Ketua Umum PSSI Erick Thohir, mengatakan bahwa PSSI dan FIFA telah menyepakati venue Piala Dunia U-17 akan diadakan di Jakarta International Stadium (Jakarta), Stadion Si Jalak Harupat (Bandung), Stadion Manahan (Solo), dan Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya). ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Pramono Anung Gagas Perluasan Jalur MRT dari Ancol Menuju JIS

Pramono Anung menggagas perluasan jalur MRT untuk mempermudah akses menuju JIS.


Pramono Anung dan Pelajar SMA Bahas MRT hingga Asmara

1 hari lalu

Bakal calon gubernur Jakarta dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Pramono Anung (tengah) mengunjungi restoran Mie Gacoan di Kemang, Jakarta Selatan pada Jumat, 6 September 2024. Dia menemui sejumlah pemuda untuk berdiskusi tentang kebijakan di Jakarta. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Pramono Anung dan Pelajar SMA Bahas MRT hingga Asmara

Pramono Anung bertemu Pelajar SMA Kolese Gonzaga di sebuah restoran di Jakarta Selatan. Mereka membahas MRT, olahraga, asmara, dan narkoba,


Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Cina Hadapi Tekanan Berat Usai Kalah Telak dari Jepang

1 hari lalu

World Cup - AFC Qualifiers - Group C - Japan v China - Saitama Stadium, Saitama, Japan - September 5, 2024 China's Fernandinho, Alan, Dalei Wang and teammates look dejected after the match REUTERS/Issei Kato.
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Cina Hadapi Tekanan Berat Usai Kalah Telak dari Jepang

Pelatih Timnas Cina Branko Ivankovic menyesali kekalahan telak saat menghadapi Jepang di kualifikasi Piala Dunia 2026. Jadi kekalahan terburuk.


Alasan MRT Jakarta Gandeng Bank DKI untuk Luncurkan Sistem Pembayaran Martipay

1 hari lalu

Penumpang MRT Jakarta antre keluar di Stasiun MRT Bundaran HI, Jakarta, Minggu, 23 Juni 2024. PT MRT Jakarta menerapkan tarif layanan khusus Rp1 selama dua hari untuk memperingati Hari Ulang Tahun ke-497 Kota Jakarta. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Alasan MRT Jakarta Gandeng Bank DKI untuk Luncurkan Sistem Pembayaran Martipay

Dua BUMD DKI, MRT Jakarta dan Bank DKI berkolaborasi meluncurkan sistem pembayaran digital bernama Martipay


Belarusia Tangkap Warga Jepang atas Tuduhan Mata-mata

1 hari lalu

Ilustrasi mata-mata.
Belarusia Tangkap Warga Jepang atas Tuduhan Mata-mata

Agen intelijen Jepang mengumpulkan informasi rahasia, klaim media Belarusia


Jam Tangan Paus Fransiskus Menjadi Sorotan, Berapa Harganya?

2 hari lalu

Paus Fransiskus bersalaman dengan Yenny Wahid dan Sinta Nuriyah saat berfoto bersama setelah pertemuan antaragama dengan para pemimpin agama di Masjid Istiqlal di Jakarta, Indonesia pada 5 September 2024. YASUYOSHI CHIBA/Pool via REUTERS
Jam Tangan Paus Fransiskus Menjadi Sorotan, Berapa Harganya?

Kesederhanaan Pemimpin Gereja Katolik Dunia, Paus Fransiskus dalam kunjungannya ke Indonesia menarik perhatian masyarakat.


Kolaborasi dengan MRT Jakarta, ARTOTEL Hub Simpang Temu Hadirkan Daya Tarik Baru di Jantung Ibukota

2 hari lalu

ARTOTEL Hub Simpang Temu - Jakarta
Kolaborasi dengan MRT Jakarta, ARTOTEL Hub Simpang Temu Hadirkan Daya Tarik Baru di Jantung Ibukota

Artotel Hub Simpang Temu - Jakarta direncanakan akan mulai beroperasi pada kuartal pertama tahun 2025.


Spot Terbaik untuk Melihat Gunung Fuji dari Danau Yamanaka hingga Jalan Honcho

3 hari lalu

Gunung Fuji dari Danau Yamanaka, Jepang. Unsplash.com/Jessica Gale
Spot Terbaik untuk Melihat Gunung Fuji dari Danau Yamanaka hingga Jalan Honcho

Banyak wisatawan yang ingin mengapresiasi keindahan Gunung Fuji dari berbagai sudut pandang.


Program TJSL Jasa Marga di Desa Binaan Jalan Tol Akses Patimban, Perkuat Kualitas Lingkungan Hidup

3 hari lalu

(kiri-kanan) Camat Pamanukan Vino Subriadi, Pj. Bupati Subang Imran, Dosen Teknik Kimia Universitas Gajah Mada (UGM) Haris Joni Rimbawan, Direktur Utama PT JAP Victor Nazarenko Mahandre, Corporate Social Responsibility Departement Head Jasa Marga Andina Rahmasari, Kepala Desa Bongas Busaeri berfoto bersama saat memberikan bantuan Pembuatan Biopori, Pengolahan Sampah dan Penghijauan di Desa Rancahilir, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Selasa, 3 September 2024. Dok. Jasa Marga
Program TJSL Jasa Marga di Desa Binaan Jalan Tol Akses Patimban, Perkuat Kualitas Lingkungan Hidup

Program TJSL ini sejalan dengan konsep Creating Shared Value (CSV) yang diterapkan oleh Jasa Marga dengan harapan dapat berdampak positif bagi masyarakat dan perusahaan.