Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Nindya Karya Buka Lowongan Kerja, Simak Persyaratannya

Reporter

Editor

Grace gandhi

image-gnews
PT Nindya Karya. Wikipedia
PT Nindya Karya. Wikipedia
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Nindya Karya (Persero) sedang membuka lowongan kerja. Posisi yang dibuka adalah Investment Funding Analyst. Kesempatan kerja ini terbuka bagi lulusan sarjana. 

Adapun PT Nindya Karya merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa konstruksi, engineering procurement construction (EPC), dan investasi.

Berdasarkan informasi yang dihimpun Tempo dari laman resmi www.nindyakarya.co.id/career pada Senin, 6 Maret 2023, berikut rincian informasi mengenai lowongan pekerjaan tersebut:

Investment Funding Analyst

Kualifikasi:

  • Pria/wanita
  • Pendidikan minimal S1 Keuangan atau Perbankan
  • Memiliki pengalaman minimal tiga tahun di bidang terkait
  • Mampu berbahasa Inggris, baik lisan maupun tulisan

Tugas dan Tanggung Jawab:

  • Melakukan aktivitas pendukung dalam realisasi investasi, seperti mencari opsi sumber pendanaan, baik investor maupun lender
  • Melakukan identifikasi kebutuhan dana investasi
  • Melakukan evaluasi capital structure dari proyek investasi
  • Melakukan analisa sumber pendanaan investasi dan menentukan metode pendanaan
  • Melakukan kajian capital budgeting dan penyusunan financial modeling
  • Melakukan inisiasi, negosiasi, dan transaksi pendanaan, baik dengan investor, perbankan, dan/lembaga keuangan
  • Melakukan evaluasi finansial dan action plan, baik reinvestasi untuk memperbaiki kinerja bisnis maupun divestasi sebagai bagian dari strategi sustainable investment.

Jika Anda tertarik melamar pekerjaan tersebut, Anda dapat mengunjungi laman resmi e-recruitment PT Nindya Karya di https://erecruitment.nindyakarya.co.id/frontend/jobs_vacancy. Anda akan diarahkan untuk membuat akun terlebih dahulu sebelum mengunggah lamaran.

Pilihan Editor: Jamin Pasokan BBM ke DKI Jakarta Lancar, Pertamina Balongan Indramayu: Tidak Perlu Panik

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

7 jam lalu

Presiden Joko Widodo saat penyerahan bantuan pangan beras cadangan pangan pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Gudang Bulog, Cibitung, Jawa Barat, Jumat 16 Februari 2024. Presiden Jokowi menepis anggapan bahwa kenaikan harga beras dipicu pemberian bantuan pangan dari pemerintah. TEMPO/Subekti.
Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebut bantuan beras merupakan langkah konkret untuk meringankan beban masyarakat.


Kominfo Buka Lowongan Kerja Pendamping UMKM, Usia 21-50 Tahun Bisa Ikut

9 jam lalu

Ilustrasi mencari lowongan pekerjaan di internet. shutterstock.com
Kominfo Buka Lowongan Kerja Pendamping UMKM, Usia 21-50 Tahun Bisa Ikut

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) membuka lowongan kerja fasilitator dan koordinator untuk program UMKM Level Up 2024, pendaftaran buka sampai 18 Mei 2024.


RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

10 jam lalu

Ilustrasi  smelter nikel. REUTERS
RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto dan Duta Besar China untuk Indonesia Lu Kang bertemu untuk membahas penguatan kerja sama


Erick Thohir Resmikan ANTARA Heritage Center di Pasar Baru

12 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir Resmikan ANTARA Heritage Center di Pasar Baru

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meresmikan ANTARA Heritage Center (AHC) di Pasar Baru, Jakarta


AXA Mandiri Raup Laba Bersih Rp 1,33 Triliun pada 2023

13 jam lalu

AXA Mandiri. facebook.com
AXA Mandiri Raup Laba Bersih Rp 1,33 Triliun pada 2023

AXA Mandiri Financial Services berhasil meraup laba bersih senilai Rp 1,33 triliun pada 2023 atau tumbuh 13,2 persen dibanding tahun 2022.


Jokowi Harap RI jadi Anggota OECD: Supaya Mudah Akses Investasi

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo memberikan keterangan pers usai melakukan kunjungan ke Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit Konawe di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara pada Selasa, 14 Mei 2024. Foto Sekretariat Presiden
Jokowi Harap RI jadi Anggota OECD: Supaya Mudah Akses Investasi

Presiden Jokowi meyakini OECD akan memberikan manfaat yang konkret bagi Indonesia terutama supaya tidak terjebak dalam middle income trap


Satgas PASTI Hentikan 915 Entitas Keuangan Ilegal hingga April 2024

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Perlindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Friderica Widyasari Dewi menyampaikan Hasil Rapat Dewan Komisioner (RDK) OJK Bulan Oktober 2023 dalam konferensi pers secara daring di Jakarta, Senin 30 Oktober 2023. ANTARA/Martha Herlinawati Simanjuntak
Satgas PASTI Hentikan 915 Entitas Keuangan Ilegal hingga April 2024

Satgas PASTI menutup aktivitas 915 entitas keuangan ilegal, yang terdiri 19 investasi ilegal dan dan 896 pinjol ilegal selama 1 Januari-30 April 2024.


Jerman Berminat Investasi dan Penasaran dengan IKN

1 hari lalu

Duta Besar Jerman untuk Indonesia Ina Lepel saat mengunjungi di kantor Tempo, Palmerah, Jakarta Barat, Senin, 13 Mei 2024.   TEMPO/ Febri Angga Palguna
Jerman Berminat Investasi dan Penasaran dengan IKN

Dubes Jerman Ina Lepel mengatakan ada minat dari negaranya untuk berinvestasi di IKN.


Wamen BUMN Ungkap Kemungkinan Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan dan Tata Kota

1 hari lalu

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Kartika Wirjoatmodjo alias Tiko. TEMPO/Desty Luthfiani.
Wamen BUMN Ungkap Kemungkinan Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan dan Tata Kota

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo ungkap kemungkinan Prabowo bentuk Kementerian Perumahan dan Tata Kota.


Lowongan Kerja di Perusahaan Manufaktur PT Boma Bisma Indra

2 hari lalu

Ilustrasi lowongan pekerjaan. ANTARA/R. Rekotomo
Lowongan Kerja di Perusahaan Manufaktur PT Boma Bisma Indra

Perusahaan manufaktur PT Boma Bisma Indra membuka lowongan kerja.