Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ketua Umum Koperasi Pasar Induk Cipinang Klaim Stok Beras untuk Jakarta Aman

image-gnews
Warga saat membeli beras SPHP saat operasi pangan murah di Kantor Wali Kota Jakarta Selatan, Rabu, 21 Februari 2024. Perum Bulog bekerja sama dengan Dinas PPKUKM DKI Jakarta menggelar operasi pangan murah
Warga saat membeli beras SPHP saat operasi pangan murah di Kantor Wali Kota Jakarta Selatan, Rabu, 21 Februari 2024. Perum Bulog bekerja sama dengan Dinas PPKUKM DKI Jakarta menggelar operasi pangan murah "Bulog Siaga" bagi warga dan karyawan berpenghasilan Upah Minimum Provinsi yang bertujuan sebagai upaya stabilisasi harga pangan dan memberikan kemudahan kepada masyarakat untuk membeli beras dengan harga terjangkau. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Koperasi Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) Zulkifli Rasyid menyatakan stok beras untuk kebutuhan masyarakat DKI Jakarta masih aman. Meski harga beras naik, ia memastikan pasokan beras dari Perum Bulog dapat meredam kenaikan harga di Ibu Kota. 

"Alhamdulillah DKI Jakarta itu walaupun tidak mempunyai sawah, tapi stoknya punya dari Bulog hasil impor," kata Zulkifli saat ditemui di kantornya, Jakarta Timur pada Rabu, 21 Februari 2024. 

Adapun Bulog menggelontorkan cadangan beras pemerintah ke pasar induk Cipinang dan pasar retail melalui program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP). Beras ini merupakan hasil impor dari Vietnam, Thailand, Pakistan. 

Pemerintah juga telah berencana mengimpor beras sebanyak 1,6 juta ton pada tahun ini. Perum Bulog menyatakan 500 ribu ton di antaranya sudah dalam perjalanan.

Berdasarkan laman Panel Harga Pangan dari Badan Pangan Nasional, harga beras medium sebesar Rp 14.800 per kilogram. Kemudian harga beras premium di DKI Jakarta pada 21 Februari 2024 sebesar Rp 16.700 per kilogram.

Sedangkan Pusat Informasi Harga Pangan Strategis (PIHPS) Nasional mencatat harga beras medium di DKI Jakarta sebesar Rp 16.150 per kilogram. Lalu harga beras premium atau kualitas super sebesar Rp 19.200 per kilogram. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bila tidak ada beras SPHP Bulog, Zulkifli memprediksi harga beras premium bisa menembus Rp 20.000 per kilogram. Sedangkan untuk beras medium, dia memprediksi harganya sudah mencapai lebih dari Rp 15.000 per kilogram. 

Dengan demikian, ia menilai operasi pasar yang dilakukan Bulog ke pasar berhasil membuat harga beras di Jakarta tidak melambung terlalu tinggi. Zulkifli pun menyatakan masyarakat DKI Jakarta tak perlu khawatir karena pasokan beras di gudang Bulog saat ini tercatat sebanyak 1,3 juta ton. 

"Sampai saat ini kami masih akan melakukan operasi pasar. Bulog melakukan operasi pasar bekerja sama dengan kami pasar," kata dia. 

RIANI SANUSI PUTRI 

Pilihan Editor: Kembali Normal, LRT Jabodebek Sempat Turunkan Penumpang di Pancoran karena Gangguan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Satgas Pangan Polri Temukan Stok Beras SPHP Langka

36 hari lalu

Ilustrasi beras Bulog. TEMPO/Subekti
Satgas Pangan Polri Temukan Stok Beras SPHP Langka

Satuan Tugas (Satgas) Pangan Mabes Polri menemukan kelangkaan beras Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di Bangka Belitung.


Bapanas Klaim Stok Beras Ramadan Aman: Maret-April Panen Raya

48 hari lalu

Ketua Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi (kiri) bersama Kasubdit I Indag Polda Metro Jaya AKBP Victor DH Inkiriwang (kanan) memberikan keterangan pada media saat meninjau beras di Pasar Induk Cipinang, Jakarta Timur, Rabu, 28 Februari 2024. Pada keterangannya, Arief mengklaim bahwa stok beras saat ini tergolong aman. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Bapanas Klaim Stok Beras Ramadan Aman: Maret-April Panen Raya

Bapanas mengklaim bahwa stok beras selama Ramadan akan aman karena Maret dan April masuk panen raya.


Harga Beras di Pasar Induk Cipinang Turun Rp2 Ribu dalam Dua Pekan Terakhir

59 hari lalu

Aktifitas pekerja ditengah harga beras dipasaran naik di Pasar Induk Cipinang, Jakarta Timur, Rabu, 28 Februari 2024. Badan Pangan Nasional (Bapenas) menetapkan HET beras untuk wilayah zona 1 yang meliputi Jawa, Lampung, Sumatra Selatan, Bali, NTB, dan Sulawesi Rp. 10.900 dan beras premium Rp. 13. 900, Sementara zona 2 meliputi Sumatera selain Lampung, dan kalimantan Rp. 11.500 dan beras premium Rp. 13.800 dan untuk zone 3 Maluku dan Papua Rp. 14.800. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Harga Beras di Pasar Induk Cipinang Turun Rp2 Ribu dalam Dua Pekan Terakhir

Perpadi DKI Jakarta mengungkapkan bahwa harga beras di Pasar Induk Cipinang turun Rp2 ribu per kilogram dalam dua pekan terakhir.


Terpopuler: Dulu Sempat Mengkritik Kini AHY Terpukau dengan IKN, KPPU Bentuk Tim Khusus Investigasi Kenaikan Harga Beras

29 Februari 2024

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melakukan kunjungan kerja perdana ke lokasi pembangunan Kawasan Inti Pusat Pemerintahan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur. ANTARA/HO - Kementerian ATR/BPN
Terpopuler: Dulu Sempat Mengkritik Kini AHY Terpukau dengan IKN, KPPU Bentuk Tim Khusus Investigasi Kenaikan Harga Beras

AHY memberi pandangan berbeda soal pembangunan IKN Nusantara usai dilantik menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional.


Ditanya Wartawan Soal Harga Beras Naik, Jokowi: Coba Cek ke Pasar Cipinang dan Johar

28 Februari 2024

Presiden Joko Widodo saat penyerahan bantuan pangan beras cadangan pangan pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Gudang Bulog, Cibitung, Jawa Barat, Jumat 16 Februari 2024. Presiden Jokowi menepis anggapan bahwa kenaikan harga beras dipicu pemberian bantuan pangan dari pemerintah. TEMPO/Subekti.
Ditanya Wartawan Soal Harga Beras Naik, Jokowi: Coba Cek ke Pasar Cipinang dan Johar

Presiden Jokowi minta wartawan, yang bertanya mengenai kenaikan harga beras di pasar, mengecek langsung ke sentra perdagangan beras Cipinang dan Johar


Bapanas Pastikan Stok Beras Aman Menjelang Ramadan

28 Februari 2024

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi ditemui usai mengecek ketersediaan beras di Pasar Induk Beras Cipinang pada Rabu, 28 Februari 2024. Tempo/Yohanes Maharso Joharsoyo
Bapanas Pastikan Stok Beras Aman Menjelang Ramadan

Kepala Bapanas memastikan stok beras aman menjelang Ramadan hingga Idul Fitri 2024. "Bukan karena puasa, makannya 8 kali sehari."


Bos Bulog Cek Stok Beras di Karawang: Sudah Mendekati Pasokan Normal

28 Februari 2024

Pekerja melakukan bongkar muat beras di Pasar Induk Beras Cipinang, Jakarta, Senin, 12 Februari 2024, Menurut Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi, stok beras di Pasar Cipinang saat ini masih cukup tinggi, yakni di atas 34 ribu ton. TEMPO/Tony Hartawan
Bos Bulog Cek Stok Beras di Karawang: Sudah Mendekati Pasokan Normal

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengklaim pasokan beras kini mulai berlimpah dan mendekati kondisi normal.


Terpopuler Bisnis: Anggota Timses Prabowo-Gibran Jadi Komisaris BUMN Tuai Kritik, Divestasi Saham Vale Indonesia Sah

27 Februari 2024

Presiden Direktur PT Vale Indonesia Tbk. Febriany Eddy (dari kiri) berbincang dengan Presiden Komisaris PT Vale Indonesia Tbk. Deshnee Naidoo, Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo, Menteri BUMN Erick Thohir, Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal Bahlil Lahadalia, Direktur Utama MIND ID Hendi Prio Santoso dan Executive Officer Sumitomo Metal Mining Yusuke Niwa saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. Pelunasan transaksi akuisisi ditargetkan tuntas pada Juni 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Terpopuler Bisnis: Anggota Timses Prabowo-Gibran Jadi Komisaris BUMN Tuai Kritik, Divestasi Saham Vale Indonesia Sah

Anggota Timses Prabowo-Gibran yang menjadi komisaris BUMN menuai kritik luas. Divestasi saham Vale Indonesia sah di harga Rp 3.050 per saham.


Pj Bupati Tangerang Jamin Stabilitas Stok dan Harga Beras

26 Februari 2024

Pj Bupati Tangerang Jamin Stabilitas Stok dan Harga Beras

Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony, mengambil langkah tegas dengan melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke gudang beras di Kecamatan Teluknaga.


Terkini: BCA Singapore Airlines Travel Fair Berakhir Besok, Makan Siang Gratis Prabowo Butuh 6,7 Juta Ton Beras per Tahun

24 Februari 2024

Pengunjung tengah mengantre untuk membeli tiket penerbangan Singapore Airlines pada BCA Travel Fair 2019 di Jakarta, Jumat, 15 Februari 2019. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: BCA Singapore Airlines Travel Fair Berakhir Besok, Makan Siang Gratis Prabowo Butuh 6,7 Juta Ton Beras per Tahun

PT Bank Central Asia Tbk. atau BCA kembali menyelenggarakan BCA Singapore Airlines Travel Fair Jakarta 2024 yang berakhir 25 Februari 2024.