Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Garap Lini Online, PO Bus Sinar Jaya Gandeng Traveloka

Reporter

Editor

Rahma Tri

image-gnews
Bersama Traveloka, kini masyarakat bisa mendapatkan kelancaran dalam penerbangan hanya bermodal aplikasi ponsel. (Foto: Shutterstock)
Bersama Traveloka, kini masyarakat bisa mendapatkan kelancaran dalam penerbangan hanya bermodal aplikasi ponsel. (Foto: Shutterstock)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Traveloka kini menggandeng salah satu perusahaan otobus di Indonesia, Sinar Jaya, sebagai mitra resmi. CEO Transport Traveloka, Caesar Indra, mengatakan perusahaannya memutuskan untuk menyediakan tiket bus dengan menggandeng perusahaan otobus karena melihat fenomena peningkatan pengguna moda transportasi darat, khususnya bus.

BACA: Traveloka Siapkan Sub-Brand Xperience, Berisi Rekomendasi Wisata

Traveloka menilai dengan banyaknya peminat bus setelah tol Trans Jawa dan Trans Sumatera tersambung, peluang bisnis transportasi darat di Indonesia pun cukup besar. Hal ini menjadi pemicu bagi Traveloka untuk menggandeng lebih banyak lagi perusahaan otobus.

"Tentunya tidak hanya berfokus pada kuantitas saja, kami juga menjaga kualitas dengan memastikan para mitra otobus Traveloka memiliki pelayanan terdepan. Kami berkomitmen untuk membantu perusahaan otobus melalui pemanfaatan teknologi dan kekuatan platform kami guna memaksimalkan bisnis mereka, bukan hanya pada saat peak season namun juga pada saat non-peak season.” ujar Caesar Indra dalam siaran persnya.

Menanggapi kerja sama ini, Haji Rasidin Karyana, Direktur  Sinar Jaya mengatakan bermitra dengan Traveloka telah membantu perusahaan menghasilkan jumlah transaksi yang sangat baik. Melalui beragam marketing campaign yang dijalankan oleh Traveloka, telah berhasil membawa brand perusahaan juga semakin dikenal oleh masyarakat.

"Sehingga kami juga dapat menjangkau segmen penumpang baru dari Traveloka. Hal ini tercermin dari tingginya penjualan kursi kami di Traveloka pada periode awal kerjasama, terutama saat Lebaran 2019 lalu. Tim customer service & operasional Traveloka yang bekerja 24/7 juga sangat memudahkan kami dalam memberikan pelayanan terbaik bagi para penumpang.” ujar Rasidin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sejak diluncurkan akhir Maret 2018 lalu, layanan pemesanan bus telah menjadi alternatif transportasi bagi pengguna Traveloka. Hingga saat ini Traveloka telah bermitra dengan lebih dari 110 perusahan otobus yang melayani ribuan rute kota besar di Indonesia.

Baca juga: Traveloka Beri Tips Agar Konsumen Tak Terjebak Tiket Pesawat Mahal

Setiap harinya jumlah pemesan terus meningkat, bahkan pada periode libur Lebaran 2019 lalu, pemesanan tiket bus di Traveloka meningkat mencapai 300 persen dibanding periode non-peak season. Hal ini menunjukkan bahwa dengan kemudahan pemesanan secara online, moda transportasi bus ternyata masih diminati oleh masyarakat Indonesia untuk bepergian.

BISNIS

 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Minimalisir Kerugian dengan Klaim Fitur Perlindungan Visa Traveloka

1 detik lalu

Minimalisir Kerugian dengan Klaim Fitur Perlindungan Visa Traveloka

Salah satu produk unggulan yang disukai oleh para pengguna Traveloka adalah fitur perlindungan Visa Traveloka.


KNKT Ungkap Bus Putera Fajar yang Alami Kecelakaan di Subang Diubah Bentuk: Dari Normal Deck jadi High Deck

8 jam lalu

Kondisi bus Putera Fajar rombongan dari SMK Lingga Kencana Depok yang terlibat kecelakaan maut di Ciater, Subang, Jawa Barat, 11 Mei 2024. Untuk sementara, 10 penumpang bus dan seorang pengendara motor tewas dalam kecelakaan yang melibatkan sejumlah sepeda motor dan mobil tersebut. TEMPO/Prima Mulia
KNKT Ungkap Bus Putera Fajar yang Alami Kecelakaan di Subang Diubah Bentuk: Dari Normal Deck jadi High Deck

KNKT masih menganalisis ada atau tidaknya pengaruh perubahan bentuk bus pariwisata yang tidak semestinya hingga menyebabkan kecelakaan maut.


Cara Mematikan Status Online di Instagram di Android dan iOS

13 jam lalu

Untuk menjaga privasi, ada beberapa cara mematikan status online di Instagram yang bisa dicoba. Cara ini bisa digunakan untuk HP android dan iOS. Foto: Canva
Cara Mematikan Status Online di Instagram di Android dan iOS

Untuk menjaga privasi, ada beberapa cara mematikan status online di Instagram yang bisa dicoba. Cara ini bisa digunakan untuk HP android dan iOS.


Imbas Kecelakaan Bus Putera Fajar di Subang, Kemenhub Rancang Lagi Aturan Jual Beli, Ganti Kepemilikan Kendaraan

17 jam lalu

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) turut menyelidiki kasus kecelakaan bus wisata Trans Putera Fajar yang bermuatan 53 siswa SMK Lingga Kencana di Terminal Subang, Minggu (12/5).
Imbas Kecelakaan Bus Putera Fajar di Subang, Kemenhub Rancang Lagi Aturan Jual Beli, Ganti Kepemilikan Kendaraan

Kementerian Perhubungan atau Kemenhub sedang menyiapkan berbagai upaya antisipasi kecelakaan lalu lintas oleh bus yang dinilai masih masif kasusnya.


Begini Cara Mengecek Kelayakan Bus di Aplikasi Spionam

19 jam lalu

Kondisi bus Putera Fajar rombongan dari SMK Lingga Kencana Depok yang terlibat kecelakaan maut di Ciater, Subang, Jawa Barat, 11 Mei 2024. Untuk sementara, 10 penumpang bus dan seorang pengendara motor tewas dalam kecelakaan yang melibatkan sejumlah sepeda motor dan mobil tersebut. TEMPO/Prima Mulia
Begini Cara Mengecek Kelayakan Bus di Aplikasi Spionam

Berikut cara mengecek kelayakan bus di aplikasi Spionam milik Kementerian Perhubungan.


Seoul Permudah Akses Transportasi Umum untuk Wisatawan dengan Climate Card

21 jam lalu

Kota Seoul, Korea Selatan, 19 April 2022. REUTERS/Kim Hong-Ji
Seoul Permudah Akses Transportasi Umum untuk Wisatawan dengan Climate Card

Pemerintah Seoul menawarkan Climate Card, tiket transit untuk wisatawan jangka pendek


Terminal Tirtonadi Solo Tambah Fasilitas Executive Lounge untuk Penumpang Bus AKAP, Targetkan Beroperasi 2 Bulan Lagi

1 hari lalu

Petugas memeriksa 1 bus yang masuk ke Terminal Tirtonadi Solo, Jawa Tengah, dalam inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan, Rabu, 6 Maret 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Terminal Tirtonadi Solo Tambah Fasilitas Executive Lounge untuk Penumpang Bus AKAP, Targetkan Beroperasi 2 Bulan Lagi

Terminal Tipe A Tirtonadi Solo, Jawa Tengah menambah fasilitas berupa Executive Lounge.


Kecelakaan Maut Libatkan Siswa SMK Lingga Kencana Depok di Subang, Pemkot Tangsel Evaluasi Study Tour Luar Daerah

1 hari lalu

Ratusan pelajar dari 10 sekolah di Depok gelar aksi solidaritas dengan menyalakan lilin dan doa bersama di Jembatan GDC, Depok, Senin malam, 13 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Kecelakaan Maut Libatkan Siswa SMK Lingga Kencana Depok di Subang, Pemkot Tangsel Evaluasi Study Tour Luar Daerah

Pasca-kecelakaan maut yang menewaskan 11 orang pelajar SMK di Depok, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Tangsel melalukan evaluasi.


Kepala SMK Lingga Kencana Rinci Penggunaan Anggaran Perpisahan Rp800 Ribu

1 hari lalu

Pengurus YKS dan kepala sekolah saat menyampaikan informasi terkait kecelakaan maut SMK Lingga Kencana di salah satu ruang, Kecamatan Pancoran Mas, Depok, Minggu, 12 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Kepala SMK Lingga Kencana Rinci Penggunaan Anggaran Perpisahan Rp800 Ribu

Kepala SMK Lingga Kencana membantah pihak sekolah mencari keuntungan dari kegiatan perpisahan siswa yang mengalami kecelakaan bus di Subang.


7 Korban Luka Berat Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Dirawat di ICU RSUI

1 hari lalu

Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI). kemkes.go.id
7 Korban Luka Berat Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Dirawat di ICU RSUI

Direktur Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI) Astuti Giantini mengungkapkan pihaknya merawat 7 korban kecelakaan bus SMK Lingga Kencana yang mengalami luka berat.