Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PLTU Pangkalan Susu Uji Coba Pertama  

image-gnews
Pembangkit Listrik harus Berwawasa Lingkungan (Foto PLTU Suralaya- Dokumentasi DJK)
Pembangkit Listrik harus Berwawasa Lingkungan (Foto PLTU Suralaya- Dokumentasi DJK)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) menyatakan pengoperasian PLTU Pangkalan Susu sudah memasuki tahap uji coba pertama. Dengan begitu, pengoperasian pembangkit ini secara komersial (commercial on date/COD) akan dimulai pada akhir tahun ini.

"Pangkalan Susu sudah first pairing dan akan beroperasi akhir tahun ini," kata Direktur Operasi Jawa Bali Sumatera PLN, Ngurah Adnyana, kepada wartawan di Hotel Ambhara, Rabu, 11 Juni 2014. Pengujian pembangkit listrik ini hingga beroperasi komersial diperkirakan bakal membutuhkan waktu hingga enam bulan.

Adnyana mengatakan pada akhir tahun nanti, pengoperasian PLTU Pangkalan Susu baru satu unit pertama dulu. Dengan kapasitas 200 megawatt (MW), pembangkit ini diharapkan dapat mengurangi defisit listrik di wilayah Medan, Sumatera Utara. (Baca: PLN Siap Bangun PLTU Pangkalan Susu)

Untuk mengurangi defisit listrik di Sumatera bagian utara (Sumbagut), PLN telah merampungkan perawatan PLTU Belawan GT 2.2. Pembangkit ini menambah pasokan listrik untuk Sumbagut sebesar 145 MW. PLN juga sudah menyewa PLTD dengan total kapasitas 150 MW yang akan dioperasikan bertahap pada April-Juni 2014.

Upaya lainnya, Direktur Perencanaan dan Pembinaan Afiliasi Murtaqi Syamsuddin sempat menuturkan pihaknya akan mempercepat pembangunan pembangkit gas untuk penopang beban puncak (peaker) berkapasitas 400 MW di Arun, Aceh, dan Pangkalan Brandan, Sumut. (Baca: Dahlan Siapkan Terobosan untuk Listrik Sumatera)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara untuk jangka panjang, PLN akan merampungkan pembangunan pembangkit-pembangkit yang tertunda penyelesaiannya, yakni PLTA Asahan 3 180 MW, PLTP Sarulla 330 MW, PLTU Nagan Raya 200 MW, dan termasuk PLTU Pangkalan Susu yang sudah beres. Untuk PLTA Asahan 3, tutur Murtaqi, masih terhambat perizinan dari Kementerian Kehutanan. Pembangunan PLTP Sarulla justru sudah lebih maju daripada PLTA Asahan 3, seluruh perizinan proyek pembangkit ini sudah selesai.

AYU PRIMA SANDI

Terpopuler:
Pemecatan Prabowo Tak Hanya Soal Penculikan
Anak Tukang Becak Ini Terima Beasiswa ke Inggris
Anak Tukang Becak ini Lulus dengan IPK 3,96
Fasilitas Kaum Cacat Diduga Dikorupsi, KPK Kaget

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Melongok PLTA Bengkok, Pembangkit Listrik Energi Baru Terbarukan yang Berusia Lebih dari Satu Abad

2 hari lalu

Mesin turbin Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Bengkok Bandung, 3 September 2024. PLTA peninggalan Belanda ini masih beroperasi sampai saat ini. TEMPO/Ilona Esterina
Melongok PLTA Bengkok, Pembangkit Listrik Energi Baru Terbarukan yang Berusia Lebih dari Satu Abad

Di tengah kota Bandung terdapat PLTA Bengkok, pembangkit listrik ramah lingkungan yang berusia 101 tahun. Seperti apa profilnya?


Menteri Rosan Bertemu PM Singapura, Bahas Investasi Carbon Capture Storage, Startup hingga Pembangkit Listrik

4 hari lalu

Menteri Investasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani (tengah) melakukan pertemuan dengan Menteri Tenaga Kerja yang juga Menteri Kedua Perdagangan dan Industri Singapura Tan See Leng di Singapura, Senin (27/8/2024). (ANTARA/HO-BKPM)
Menteri Rosan Bertemu PM Singapura, Bahas Investasi Carbon Capture Storage, Startup hingga Pembangkit Listrik

Menteri Investasi Rosan Roeslani, bertemu dengan PM Singapura, Lawrence Wong. untuk menjajaki Jajaki investasi dI sektor


10 Tahun Menjadi Presiden, Jokowi Resmikan 44 Bendungan

11 hari lalu

Menteri Agraria dan Tata Ruang Agus Harimurti Yudhoyono (kedua kiri) mendampingi Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Lolak di Kabupaten Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara, Jumat, 23 Februari 2024. Menteri Agraria dan Tata Ruang Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY mendampingi Jokowi untuk pertama kali dalam kunjungan kerjanya ke daerah. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
10 Tahun Menjadi Presiden, Jokowi Resmikan 44 Bendungan

Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah meresmikan 44 bendungan di berbagai daerah selama 10 tahun menjabat sebagai presiden.


13 PLTU akan Dipensiunkan, Kementerian ESDM Pastikan Pasokan Listrik Tidak Terganggu

14 hari lalu

Dadan Kusdiana. Kredit: YouTube Ditjen EBTKE
13 PLTU akan Dipensiunkan, Kementerian ESDM Pastikan Pasokan Listrik Tidak Terganggu

Kementerian ESDM akan memastikan tidak ada gangguan pasokan listrik saat operasional 13 PLTU diberhentikan.


PLN Siap Hadirkan 100 Persen Listrik Hijau pada HUT RI Ke-79 di IKN

21 hari lalu

Petugas PLN melakukan inspeksi solar panel PLTS IKN. Dok. PLN
PLN Siap Hadirkan 100 Persen Listrik Hijau pada HUT RI Ke-79 di IKN

PT PLN (Persero) menunjukkan komitmen penuh dalam mendukung pembangunan berkelanjutan di Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan menghadirkan listrik dari 100 persen energi hijau pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-79


Asosiasi Dukung Pelebaran Golongan Tarif Listrik PLN

22 hari lalu

Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo melakukan pengecekan SPKLU ultra fast charging di rest area km 626B Saradan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur. Dok. PLN
Asosiasi Dukung Pelebaran Golongan Tarif Listrik PLN

Asosiasi Ekosistem Mobilitas Listrik (AEML) memberikan dukungan penuh pada pemerintah dan PT PLN (Persero) yang mengeluarkan regulasi untuk melakukan pelebaran batas daya pada beberapa golongan (stratifikasi) tarif listrik PT PLN (Persero).


PLN dan ACWA Power Siap Lebarkan Pemanfaatan Energi Bersih

22 hari lalu

Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo saat menyampaikan sambutannya pada acara penandatanganan Power Purchase Agreement (PPA) dengan perusahaan energi asal Arab Saudi, ACWA Power untuk mengembangkan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Saguling dengan kapasitas 92 Megawatt peak (MWp) yang berlokasi PLN. Jakarta, Selasa, 13 Agustus 2024. Dok. PLN
PLN dan ACWA Power Siap Lebarkan Pemanfaatan Energi Bersih

PT PLN (Persero) menandatangani Power Purchase Agreement (PPA) dengan perusahaan energi asal Arab Saudi, ACWA Power untuk mengembangkan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Saguling dengan kapasitas 92 Megawatt peak (MWp) yang berlokasi di Jawa Barat


Jokowi Beri Tanda Kehormatan untuk Erick Thohir dan 63 Tokoh Lainnya

22 hari lalu

Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir didampingi sang istri berfoto setelah menerima gelar tanda kehormatan Bintang Mahaputera Adipradana dari Presiden Republik Indonesia Joko Widodo di Istana Negara, Rabu, 14 Agustus 2024. Dok. PLN
Jokowi Beri Tanda Kehormatan untuk Erick Thohir dan 63 Tokoh Lainnya

Penyematan Gelar Tanda Jasa dan Tanda Kehormatan (GTK) digelar di Istana Negara, pada hari Rabu, 14 Agustus 2024.


Peneliti BRIN Optimalkan Performa Sel Surya Generasi Ketiga, Apa Bedanya dengan Generasi Sebelumnya?

22 hari lalu

Profesor Riset Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Natalita Maulani Nursam. Dok Humas BRIN
Peneliti BRIN Optimalkan Performa Sel Surya Generasi Ketiga, Apa Bedanya dengan Generasi Sebelumnya?

Sel surya dapat mengubah energi cahaya matahari menjadi listrik melalui mekanisme fotovoltaik.


PLN Pastikan Data Pelanggan Aman dengan Sistem Terenkripsi

23 hari lalu

Petugas PLN sedang melayani pelanggan rumah tangga. Penggunaan aplikasi PLN Mobile oleh pelanggan Sebagai penyedia layanan kelistrikan bagi lebih dari 90 juta pelanggan, PLN berkomitmen melindungi dan menjaga keamanan data pelanggan. Komitmen ini selaras dengan amanat Undang-Undang (UU) Nomor 27 Tahun 2022 tentang Perlindungan Data Pribadi (UU PDP). Dok. PLN
PLN Pastikan Data Pelanggan Aman dengan Sistem Terenkripsi

PT PLN (Persero) berkomitmen melindungi dan menjaga keamanan data pelanggan.