Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mobile Banking BCA Alami Gangguan Lagi, Begini Tanggapan Manajemen

Reporter

image-gnews
Logo Bank BCA. wikipedia.org
Logo Bank BCA. wikipedia.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Layanan perbankan PT Bank Central Asia Tbk. (BCA) mengalami gangguan hari ini pada pukul 11.00 WIB, Jumat, 1 April 2022. Aplikasi mobile BCA sampai saat ini masih bisa diakses, namun pelayanan perbankan belum bisa digunakan dan lampu indikator masih menunjukkan warna merah.

Executive Vice President Secretariat and Corporate Communication BCA Hera F. Haryn menyatakan BCA meminta maaf atas kendala yang sedang terjadi. Nasabah diimbau untuk cek secara berkala untuk dapat menggunakan layanan mobile-banking kembali.

“Sehubungan dengan kendala pada sebagian pengguna BCA mobile pada siang hari ini, kami memohon maaf atas ketidaknyamanan dan kendala yang terjadi. Dapat kami sampaikan bahwa saat ini kami sedang berupaya secepat dan semaksimal mungkin dalam melakukan proses pemulihan serta perbaikan,” kata Hera melalui keterangan tertulisnya.

Hera mengatakan, apabila nasabah mengalami kendala atau membutuhkan informasi, dapat segera menghubungi contact center yang disediakan. Nasabah bisa menghubungi HaloBCA 1500888, WhatsApp Halo BCA 0811 1500 998, akun Twitter @halobca atau webchat di situs www.bca.co.id.

Melalui akun Instagram resmi @goodlifebca, manajemen BCA menanggapi keluhan para nasabah di kolom komentar dari unggahan terbaru. Menurut pantauan Tempo, mereka mengeluhkan masalah karena tidak bisa mengakses untuk keperluan transaksi.

“Mohon maaf atas kendala yang terjadi, saat ini sedang ada perbaikan dan dalam penanganan oleh pihak terkait kami, mohon menunggu,” jawab akun Instagram @goodlife BCA pada komentar akun warganet dan sejumlah akun lainnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada 2 Maret lalu, aplikasi BCA mobile juga tidak dapat digunakan. Ketika masuk aplikasi, langsung ada pemberitahuan untuk close. Saat itu Executive Vice President Secretariat & Corporate Communication BCA Hera F. Haryn mengatakan proses ini dilakukan agar dapat memberikan pelayanan perbankan BCA lebih optimal untuk nasabah.

FAIZ ZAKI

Baca: Pertamina Kaji Besar Kenaikan Harga Pertamax, Ahok: Tak Akan Rp 16 Ribu Seliter

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BCA Buka Lowongan Management Development Program hingga Desember 2023

10 jam lalu

Logo Bank BCA. wikipedia.org
BCA Buka Lowongan Management Development Program hingga Desember 2023

PT Bank Central Asia Tbk (BCA) saat ini tengah membukan lowongan kerja untuk Management Development Program (MDP). Lowongan ini terbuka bagi lulusan S1 dari jurusan apapun hingga 31 Desember 2023.


Nasabah Pinjol Diduga Bunuh Diri karena Diteror, Berikut Profil AdaKami

15 jam lalu

Direktur Utama AdaKami Bernardino Vega (kiri) dan Sekjen AFPI Sunu Widyatmoko (kanan) dalam konferensi pers kasus nasabah AdaKami, di Hotel Manhattan, Jakarta pada Jumat, 22 September 2023. (Istimewa)
Nasabah Pinjol Diduga Bunuh Diri karena Diteror, Berikut Profil AdaKami

AdaKami adalah platform peer-to-peer (P2P) lending online lokal yang menyediakan fasilitas pinjol tanpa agunan


Nasabah Pinjol Diduga Bunuh Diri, AdaKami Klaim sudah Jalankan Ketentuan OJK

22 jam lalu

Direktur Utama AdaKami Bernardino Vega (kiri) dan Sekjen AFPI Sunu Widyatmoko (kanan) dalam konferensi pers kasus nasabah AdaKami, di Hotel Manhattan, Jakarta pada Jumat, 22 September 2023. (Istimewa)
Nasabah Pinjol Diduga Bunuh Diri, AdaKami Klaim sudah Jalankan Ketentuan OJK

Nasabah pinjaman online atau Pinjol AdaKami diduga bunuh diri. AdaKami klaim sudah jalankan ketentuan OJK.


Program Kejar Mimpi Lokal Berdaya Bidik Pelaku UKM, Hadirkan Mentor Bisnis dan Kesempatan Perluas Jaringan

1 hari lalu

Jajaran pimpinan Bank CIMB Niaga memberikan pernyataan pers tentang Program Kejar Mimpi Lokal Berdaya di Ono Solo Cafe, Jumat, 22 September 2023. Serangkaian acara dalam program itu akan diselenggarakan di Kota Solo pada Sabtu-Minggu,  23-24 September 2023.TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Program Kejar Mimpi Lokal Berdaya Bidik Pelaku UKM, Hadirkan Mentor Bisnis dan Kesempatan Perluas Jaringan

Fokus utama dari Kejar Mimpi Lokal Berdaya adalah untuk mengembangkan potensi UKM yang tersebar di seluruh Indonesia.


Biaya Layanan Hampir 100 Persen dari Jumlah Pinjaman, Ini Kata Dirut AdaKami

1 hari lalu

Direktur Utama AdaKami Bernardino Vega bersama Sekjen AFPI Sunu Widyatmoko, dalam acara konferensi pers tanggapi kasus berita nasabah AdaKami, di Hotel Manhattan, Jakarta, Jumat, 22 September 2023. TEMPO/Defara Dhanya
Biaya Layanan Hampir 100 Persen dari Jumlah Pinjaman, Ini Kata Dirut AdaKami

Direktur Utama AdaKami, Bernardino Moningka Vega Jr. mengatakan setiap nasabah yang meminjam harus diasuransikan, jadi biaya layanannya tinggi.


Kasus Bunuh Diri Nasabah Pinjol, Bank Indonesia: OJK Punya Aturan Sendiri

1 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Kasus Bunuh Diri Nasabah Pinjol, Bank Indonesia: OJK Punya Aturan Sendiri

Hingga Jumat, 22 September 2023, perusahaan pinjol AdaKami bersama AFPI masih melakukan investigasi terkait dugaan nasabahnya bunuh diri.


OJK Imbau Nasabah Perhatikan Hal-hal Ini Saat Ditagih Debt Collector

1 hari lalu

Gedung OJK, Jakarta.
OJK Imbau Nasabah Perhatikan Hal-hal Ini Saat Ditagih Debt Collector

OJK mengimbau nasabah memperhatikan beberapa hal ini ketika ditagih utang oleh debt collector.


Sudah Lapor Polisi, AdaKami Juga Lakukan Investigasi Dugaan Nasabah Bunuh Diri

1 hari lalu

Direktur Utama AdaKami Bernardino Vega bersama Sekjen AFPI Sunu Widyatmoko, dalam acara konferensi pers tanggapi kasus berita nasabah AdaKami, di Hotel Manhattan, Jakarta, Jumat, 22 September 2023. TEMPO/Defara Dhanya
Sudah Lapor Polisi, AdaKami Juga Lakukan Investigasi Dugaan Nasabah Bunuh Diri

Direktur Utama AdaKami, Bernardino Moningka Vega Jr. mengatakan kasus ini sudah dibawa ke jalur hukum.


Buntut Nasabah Bunuh Diri, AFPI Cek Apakah Anggotanya AdaKami Lakukan Pelanggaran atau....

2 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Buntut Nasabah Bunuh Diri, AFPI Cek Apakah Anggotanya AdaKami Lakukan Pelanggaran atau....

Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) akan melakukan pengecekan apakah benar AdaKami melakukan pelanggaran.


AFPI Minta Masyarakat Lapor Identitas Nasabah Pinjol AdaKami yang Diduga Bunuh Diri

3 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
AFPI Minta Masyarakat Lapor Identitas Nasabah Pinjol AdaKami yang Diduga Bunuh Diri

Asosiasi Fintech Pendanaan Indonesia (AFPI) meminta masyarakat melaporkan identitas nasabah AdaKami yang diduga bunuh diri.