Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

New Normal, Kemenhub Kaji Ulang Penetapan Tarif Angkutan Darat

image-gnews
Penumpang menaiki bus TransJakarta di Jakarta, Jumat, 10 April 2020. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Penumpang menaiki bus TransJakarta di Jakarta, Jumat, 10 April 2020. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Perhubungan akan mengkaji ulang penetapan tarif angkutan darat sebagai tindak lanjut dalam menghadapi tatanan baru atau New Normal. Upaya ini dilakukan untuk membantu operator menjaga likuiditas keuangannya lantaran pemerintah masih akan memberlakukan pembatasan kapasitas penumpang dalam armada sebesar 50 persen.

"Load factor masih 50 persen di masa new normal. Konsekuensinya cara berhitung tentang tarif akan berubah. Nanti akan coba kami hitung ulang," ujar Direktur Sarana Transportasi Jalan Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Sigit Irfansyah, Rabu, 27 Mei 2020.

Menurut Sigit, seandainya tidak ada penyesuaian tarif, ketahanan perusahaan transportasi dapat terganggu. Padahal, operator tetap harus beroperasi, khususnya untuk mengangkut penumpang dengan kebutuhan mendesak.

Mendatang, Sigit memastikan bahwa Kementeriannya akan segera menyusun regulasi yang memayungi perubahan tarif tersebut. Namun, ia belum dapat memastikan waktu persis penyesuaian ini dilakukan.

Rencana penyesuaian tarif sebelumnya juga dilakukan oleh operator transportasi kereta api. Manajemen PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau PT KAI memastikan pihaknya akan menghitung kenaikan tarif perjalanan kereta api, khususnya jarak jauh, sebagai langkah untuk menyiasati okupansi yang berkurang 50 persen selama pandemi Covid-19.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Okupansi kita hanya 50 persen. Otomatis kami akan berkomunikasi kemungkinan penaikan tarif,” kata Direktur Utama PT KAI Didiek Hartanto.

Namun rencana itu memang masih sebatas usulan. Saat ini, PT KAI masih bakal menunggu keputusan pemerintah terkait tarif seiring perkembangan pandemi Covid-19.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Damri Layani Rute Bandara Soetta-Stasiun Kereta Cepat Halim, Berapa Tarifnya?

3 hari lalu

Damri meluncurkan satu unit bus listrik untuk angkutan penumpang rute bandara di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kamis, 25 November 2021. TEMPO/Francisca Christy Rosana
Damri Layani Rute Bandara Soetta-Stasiun Kereta Cepat Halim, Berapa Tarifnya?

Damri menerapkan layanan point-to-point dari dan menuju Stasiun KCIC Halim Bandara Soekarno-Hatta via Tol Dalam Kota dan Tol Sediyatmo.


Spesial Liburan Sekolah, KAI Beri Diskon Makanan dan Gratis Kerajinan Kertas Kereta

3 hari lalu

Ratusan calon penumpang kereta api memadati Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, Jumat (29/6). Libur panjang sekolah dimanfaatkan warga untuk liburan ke sejumlah kota di Pulau Jawa. TEMPO/Subekti
Spesial Liburan Sekolah, KAI Beri Diskon Makanan dan Gratis Kerajinan Kertas Kereta

PT KAI menghadirkan program khusus liburan sekolah bernama Kidsfun Menu with Papercraft Train Series hingga 28 Juli 2024.


PT KAI Buka Lowongan Kerja di Sejumlah Posisi, Bisa untuk Lulusan SMA hingga S1

4 hari lalu

Pengunjung mencoba simulator kereta LRT saat berkunjung ke Pekan Raya Jakarta (PRJ), JIExpo, Kemayoran, Jakarta, Kamis, 13 Juni 2024. Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Jakarta ke-497, LRT Jakarta hadirkan simulator kereta yang dapat dicoba secara gratis dan sekaligus untuk wadah edukasi kepada para pengunjung yang ingin mengetahui lebih dalam tentang pengoperasian kereta hingga profesi sebagai masinis. TEMPO/ Febri Angga Palguna
PT KAI Buka Lowongan Kerja di Sejumlah Posisi, Bisa untuk Lulusan SMA hingga S1

PT KAI membuka lowongan kerja pada sejumlah posisi dengan berbagai ketentuan masing-masing.


Pelanggan Kereta Api di Daop 9 Jember Mencapai 47.937 selama Libur Idul Adha

8 hari lalu

Situasi antrean penumpang di Stasiun Jember, Selasa, 18 Juni 2024. Foto: Humas PT KAI Daop 9 Jember
Pelanggan Kereta Api di Daop 9 Jember Mencapai 47.937 selama Libur Idul Adha

Puluhan ribu pelanggan kereta api itu tersebar di wilayah Daop 9 Jember yang terbentang dari Pasuruan hingga Banyuwangi.


Libur Idul Adha, KAI Sumut Operasikan KA Sribilah Utama Fakultatif dan Sediakan 5.300 Tiket

10 hari lalu

Pada periode libur Hari Raya Idul Adha 2024 ini, PT KAI Divre 1 Sumut mengoperasikan satu kereta api tambahan yaitu Sribilah Utama Fakultatif relasi Medan - Rantauprapat (PP) mulai 14 sampai 18 Juni 2024. (Sumber: Istimewa)
Libur Idul Adha, KAI Sumut Operasikan KA Sribilah Utama Fakultatif dan Sediakan 5.300 Tiket

Pada periode libur panjang Idul Adha, PT KAI mengoperasikan satu kereta api tambahan yaitu Sribilah Utama Fakultatif relasi Medan - Rantauprapat (PP).


PT KAI Beri Diskon Tiket Kereta 15 Persen di Jakarta Fair 2024

14 hari lalu

Ilustrasi penumpang kereta api. Dok.istimewa
PT KAI Beri Diskon Tiket Kereta 15 Persen di Jakarta Fair 2024

PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) memberi diskon tiket kereta 10-15 persen di acara Jakarta Fair 2024.


Libur Hari Raya Idul Adha, PT KAI Sediakan Tiga Perjalanan Kereta Tambahan dari Bandung

14 hari lalu

Petugas menyemprot disinfektan di seluruh rangkaian kereta Argo Parahyangan Bandung Jakarta di Stasiun Bandung, Ahad, 15 Maret 2020. PT Kereta Api Indonesia Daop 2 melakukan penyemprotan disinfektan pada rangkaian kereta jarak jauh untuk mencegah penyebaran virus corona. TEMPO/Prima Mulia
Libur Hari Raya Idul Adha, PT KAI Sediakan Tiga Perjalanan Kereta Tambahan dari Bandung

Penambahan jadwal perjalanan kereta untuk mengantisipasi lonjakan penumpang dalam libur akhir pekan ini yang disambung libur Hari Raya Idul Adha


KAI Daop 3 Cirebon Tebar Diskon Selama Juni 2024

15 hari lalu

Ilustrasi Kereta Api Indonesia. Getty Images
KAI Daop 3 Cirebon Tebar Diskon Selama Juni 2024

Daop 3 Cirebon memberikan diskon tarif untuk perjalanan selama bulan Juni 2024


Barang Hilang atau Ketinggalan di Kereta Api, Ini yang Harus Dilakukan Penumpang

17 hari lalu

Suasana di stasiun Gambir, Jakarta, Senin, 26 Desember 2022. PT Kereta Api Indonesia Jakarta telah menyiapkan 19 kereta api tambahan perhari nya, karena jumlah penumpang kereta api pada libur Natal 2022 dan Tahun Baru diprediksi akan mengalami peningkatan. TEMPO/MAGANG/Abdullah Syamil Iskandar
Barang Hilang atau Ketinggalan di Kereta Api, Ini yang Harus Dilakukan Penumpang

Jika mengalami kejadian barang hilang atau tertinggal di stasiun atau dalam perjalanan kereta api, ini yang harus Anda lakukan.


Atasi Imigran Ilegal, Trump Janji Akan Terapkan Tarif terhadap Negara-negara Pemasok

19 hari lalu

Gestur Mantan Presiden AS Donald Trump setelah dinyatakan dinyatakan bersalah atas 34 tuduhan kejahatan memalsukan catatan bisnis selama persidangannya di Pengadilan Kriminal Manhattan, 30 Mei 2024 di New York City. REUTERS/Andrew Kelly
Atasi Imigran Ilegal, Trump Janji Akan Terapkan Tarif terhadap Negara-negara Pemasok

Donald Trump mengatakan mungkin mengenakan tarif terhadap negara-negara, termasuk Cina, yang tidak mengekang aliran imigran ilegal ke AS