Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

CIMB Niaga Luncurkan Sistem Kustodian Baru, Dirut KSEI: Kami Sambut Baik Terobosan Ini

image-gnews
Awak media tengah mendengarkan penjelasan pegawai bank CIMB Niaga pada Peluncuran Sistem Kustodian Baru CIMB Niaga di Jakarta, Rabu, 25 Oktober 2023. Inisiatif transformasi kustodian tersebut merupakan bentuk komitmen CIMB Niaga untuk terus meningkatkan customer experience dan mendukung kegiatan bisnis nasabah pengguna jasa kustodian yang semakin advance dan terus berkembang. TEMPO/Tony Hartawan
Awak media tengah mendengarkan penjelasan pegawai bank CIMB Niaga pada Peluncuran Sistem Kustodian Baru CIMB Niaga di Jakarta, Rabu, 25 Oktober 2023. Inisiatif transformasi kustodian tersebut merupakan bentuk komitmen CIMB Niaga untuk terus meningkatkan customer experience dan mendukung kegiatan bisnis nasabah pengguna jasa kustodian yang semakin advance dan terus berkembang. TEMPO/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Utama PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), Samsul Hidayat, menyambut baik terobosan CIMB Niaga dalam peluncuran sistem kustodian terbaru dengan fitur dan teknologi mutakhir berskala internasional. 

“Kami berharap agar inovasi tersebut diharap dapat meningkatkan efisiensi fungsi kustodian dan dapat meningkatkan layanan kustodian CIMB Niaga kepada nasabah,” ujar Samsul dalam Peluncuran Sistem Kustodian Baru CIMB Niaga di Ritz Carlton, Jakarta, Rabu, 25 Oktober 2023. 

Hal ini, katanya, sekaligus menjadi upaya CIMB Niaga yang turut berkontribusi dalam pengembangan industri pasar modal. Adapun transformasi layanan tersebut sejalan dengan upaya CIMB Niaga selaku bank kustodian. “Per September 2023, CIMB Niaga merupakan bank kustodian dengan jumlah frekuensi transaksi reksadana terbesar ke-4 dengan jumlah frekuensi sebanyak 174.607 transaksi,” tutur Samsul. 

Adapun KSEI dan CIMB Niaga telah menjalin kerja sama strategis sejak lama. Kerja sama ini, katanya, merupakan upaya mengembangkan pembangunan pasar modal indonesia, antara lain sebagai bank registrator dana nasabah dan pembukaan rekening di KSEI.

Bank kustodian CIMB Niaga, kata Samsul, juga telah mengembangan jaringan host to host dengan KSEI untuk mempercepat proses transaksi. “Ditambah lagi juga CIMB Niaga menjadi satu-satunya bank pembayaran untuk valuta asing dalam penyelesaian transaksi di pasar modal indonesia,” ucap dia. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ia berharap CIMB Niaga dapat menjadi salah satu agent dalam mempercepat pertumbuhan pasar modal yang saat ini telah mencapai 11,7 juta SID (Single Investor Identification). “Mudah-mudahan kedepannya angka ini terus bertambah karena dalam 3 tahun terakhir pertumbuhannya cukup signifikan dari 3 juta menjadi 11 juta SID saat ini,” katanya. 

Sesuai roadmap Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tahun 2027, Samsul berharap jumlah investor pasal modal mencapai lebih dari 20 juta SID. Oleh karena itu, ia mengatakan target ini membutuhkan support dan bantuan untuk mempercepat untuk mengakselerasi pertumbuhan jumlah partisipan pelaku dalam industri pasar modal. 

Pilihan EditorProgram Kejar Mimpi Lokal Berdaya Bidik Pelaku UKM, Hadirkan Mentor Bisnis dan Kesempatan Perluas Jaringan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


CIMB Niaga Belum Naikkan Suku Bunga Usai BI Rate Naik

1 hari lalu

Presiden Direktur Bank CIMB Niaga Lani Darmawan. Foto: Instagram/@lani_darmawan
CIMB Niaga Belum Naikkan Suku Bunga Usai BI Rate Naik

Bank CIMB Niaga belum berencana untuk menaikkan suku bunga, setelah BI menaikkan suku bunga acuan menjadi 6,25 persen.


BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

3 hari lalu

BTPN Syariah. Istimewa
BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

PT Bank BTPN Syariah Tbk. melaporkan laba bersih sebesar Rp 264 miliar pada kuartal I 2024 atau turun Rp 161 miliar yoy.


Bank Jago Bukukan Laba Bersih Rp 22 Miliar per Kuartal I 2024

4 hari lalu

Bank Jago Bukukan Laba Bersih Rp 22 Miliar per Kuartal I 2024

Dana pihak ketiga Bank Jago tumbuh 42 persen secara tahunan atau year-on-year (yoy).


PT PundiKas Indonesia Bantah Telah Menjebak dan Meneror Nasabah karena Pinjol

6 hari lalu

Ilustrasi: Rio Ari Seno
PT PundiKas Indonesia Bantah Telah Menjebak dan Meneror Nasabah karena Pinjol

PT PundiKas Indonesia, layanan pinjaman dana online atau pinjol, membantah institusinya telah menjebak nasabah dengan mentransfer tanpa persetujuan.


BEI Targetkan Ada 64 Ribu Investor Baru Pasar Modal di Solo Raya Tahun Ini

19 hari lalu

Pekerja melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat, 5 April 2024. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik menuju level 7.286 pada penutupan perdagangan hari ini, menjelang libur Hari Raya Lebaran Idulfitri 1445 H. TEMPO/Tony Hartawan
BEI Targetkan Ada 64 Ribu Investor Baru Pasar Modal di Solo Raya Tahun Ini

BEI menargetkan tahun ini bakal ada sebanyak 64.483 investor baru di pasar modal di Solo Raya.


Bank BJB Buka Layanan Operasional Terbatas dan Weekend Banking selama Libur Lebaran

23 hari lalu

Bank BJB hadirkan Ramadan Fair di rest area Tol Cipali. (Foto: Bank BJB)
Bank BJB Buka Layanan Operasional Terbatas dan Weekend Banking selama Libur Lebaran

Selama periode libur Hari Raya Idul Fitri, Bank BJB tetap membuka beberapa jaringan kantor melalui kegiatan operasional terbatas dan layanan weekend banking.


BCA Raih 2 Penghargaan dari Euromoney Inggris

24 hari lalu

Logo Bank BCA. wikipedia.org
BCA Raih 2 Penghargaan dari Euromoney Inggris

PT Bank Central Asia Tbk atau BCA meraih dua penghargaan bank terbaik dari Euromoney Global Private Banking Awards 2024.


OJK Cabut Izin Usaha PT BPR Bali Artha Anugrah, LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah

25 hari lalu

Suasana pelayanan kontak 157 Otoritas Jasa Keuangan di Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023.  Otoritas Jasa keuangan (OJK) terus meningkatkan koordinasi, integrasi dan kerja sama di antara berbagai bidang organisasi di OJK untuk semakin memperkuat pengawasan lintas bidang di industri jasa keuangan. Tempo/Tony Hartawan
OJK Cabut Izin Usaha PT BPR Bali Artha Anugrah, LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah

Setelah izin usaha izin PT BPR Bali Artha Anugrah dicabut oleh OJK, maka LPS langsung menyiapkan proses pembayaran klaim penjaminan simpanan nasabah.


CIMB Niaga akan Bagi Dividen Tunai Sebesar Rp 3,08 Triliun

26 hari lalu

Presiden Direktur Bank CIMB Niaga Lani Darmawan. Foto: Instagram/@lani_darmawan
CIMB Niaga akan Bagi Dividen Tunai Sebesar Rp 3,08 Triliun

CIMB Niaga menyepakati pembagian dividen tunai sebesar Rp 3,08 triliun atau 50 persen dari laba bersih tahun buku 2023.


PermataBank akan Tebar Dividen Tunai Rp 25 per Saham

26 hari lalu

Ilustrasi PermataBank. Dok PermataBank
PermataBank akan Tebar Dividen Tunai Rp 25 per Saham

PermataBank akan bagikan dividen tunai sebesar Rp 904 miliar atau Rp 25 per saham dari total laba bersih tahun 2023.