KCIC Buka Lowongan untuk Posisi Mandarin Interpreter, Simak Persyaratannya

Reporter

Editor

Grace gandhi

Pekerja berada di dekat rangkaian gerbong Kereta Cepat Jakarta-Bandung di Depo KCIC Tegalluar, Bandung, Jawa Barat, Sabtu 1 Oktober 2022. PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) akan melaksanakan uji dinamis Kereta Cepat Jakarta-Bandung pada November 2022. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Pekerja berada di dekat rangkaian gerbong Kereta Cepat Jakarta-Bandung di Depo KCIC Tegalluar, Bandung, Jawa Barat, Sabtu 1 Oktober 2022. PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) akan melaksanakan uji dinamis Kereta Cepat Jakarta-Bandung pada November 2022. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar

TEMPO.CO, Jakarta - PT Kereta Cepat Indonesia Cina (KCIC) membuka lowongan pekerjaan untuk lulusan sarjana. Posisi yang dibuka adalah Mandarin Intrepreter. Periode pendaftarannya berlangsung hingga 28 Februari 2023.

Baca: Marak Akun Twitter KAI Palsu, Masyarakat Diminta Hati-hati

Berdasarkan informasi yang dihimpun Tempo dari laman resmi kcic.co.id/karier pada Jumat, 27 Januari 2023, berikut persyaratannya, deskripsi pekerjaan, hingga tahapan seleksinya:

Mandari Intrerpreter

Persyaratan:

  • Kandidat harus memiliki setidaknya gelar Sarjana dari jurusan Listrik/Sipil/Teknik Mesin/Perhotelan/Sumber Daya Manusia/Bahasa Mandarin
  • Memiliki setidaknya 2 tahun pengalaman kerja sebagai penerjemah atau di bidang terkait
  • Memiliki kemampuan menerjemah atau interpretasi, koordinasi, bekerja dalam tim, adapit, mandiri, dan dapat berkomunikasi dengan baik
  • Disiplin, mudah berkomunikasi dan terorganisir dengan baik
  • Mampu bekerja di lingkungan yang serba cepat dan menyelesaikan masalah secara efisien dan efektif
  • Memiliki kemampuan berbahasa yang dibutuhkan, yakni Bahasa Indonesia, Mandarin (HSK 4), Bahasa Inggris (harus memiliki kemampuan menulis, membaca, mendengar dan berbicara yang baik)
  • Deskripsi Pekerjaan:
  • Menerjemahkan rapat, laporan, kerja surat resmi, dan juga dalam rapat atau acara internal atau kegiatan apa pun ke dalam Bahasa Indonesia – Mandarin atau Mandarin – Inggris (sebaliknya)
  • Menerjemahkan semua dokumen termasuk istilah teknis, terutama untuk istilah konstruksi dan perkeretaapian.
  • Membantu Ekspatriat untuk berkomunikasi dengan karyawan lokal
  • Melakukan pekerjaan koordinasi atau administrasi
  • Membuat laporan harian/mingguan/tahunan

Ketentuan Perekrutan:

  • Pemohon bersedia mengundurkan diri dari instansi lain apabila memenuhi persyaratan dan dinyatakan lulus seleksi
  • Seleksi masuk menggunakan sistem gugur dan keputusan panitia tidak dapat diubah;
  • Informasi lebih lanjut mengenai rekrutmen ini dapat dihubungi melalui nomor telepon: +62 81384788643
  • Pastikan pemilihan dan komunikasi terkait penawaran hanya berasal dari web resmi https://kcic.co.id/informasi/karir
  • PT KCIC tidak memungut biaya pada setiap tahap proses rekrutmen atau biaya lainnya, atau meminta informasi tentang rekening bank pelamar.
  • Untuk melamar lowongan kerja, kunjungi kcic.com dan klik Career Opportunity.

Persyaratan Lamaran:

  • Daftar Riwayat Hidup (CV)
  • Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  • Fotokopi Ijazah
  • Fotokopi Transkrip Nilai
  • Sertifikat Pelatihan atau sertifikat terkait
  • Sertifikat HSK (Hanyu Shuiping Kaoshi)

Tahapan Seleksi :

  • Tahap 1 : Administrasi
  • Tahap 2 : Wawancara Pengguna
  • Tahap 3 : Penilaian Psikologis
  • Tahap 4 : Penawaran
  • Tahap 5 : Penandatanganan Kontrak

Baca: Fakta Terbaru Lion Air Tabrak Garbarata: dari Kronologi hingga Tes Urine

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.








KCIC Sebut Stasiun Halim akan Terkoneksi Beragam Antarmoda: KCJB, LRT Jabodebek, dan BRT TransJakarta

2 hari lalu

Pekerja tengah menyelesaikan pembangunan Stasiun Kereta Cepat Indonesia China yang terintegrasi dengan LRT di kawasan Halim, Jakarta, Kamis, 4 November 2021. TEMPO/Tony Hartawan
KCIC Sebut Stasiun Halim akan Terkoneksi Beragam Antarmoda: KCJB, LRT Jabodebek, dan BRT TransJakarta

KCIC menyebut Stasiun Halim akan terkoneksi dengan beragam antarmoda, seperti KCJB, LRT Jabodebek, dan BRT TransJakarta.


KCIC Hadirkan Simulator Teknologi Baru, Bantu Kesiapan Masinis Kereta Cepat Jakarta-Bandung

5 hari lalu

Rangkaian EMU Kereta Api Cepat Jakarta Bandung di Stasiun Tegalluar. Foto : KCIC
KCIC Hadirkan Simulator Teknologi Baru, Bantu Kesiapan Masinis Kereta Cepat Jakarta-Bandung

PT Kereta Cepat Indonesia Cina (KCIC) menyediakan simulator teknologi baru untuk mendukung pelatihan masinis Kereta Cepat Jakarta-Bandung.


KCIC Buka Lowongan Kerja Penerjemah Bahasa Mandarin untuk Berbagai Lulusan S1

7 hari lalu

Rangkaian EMU Kereta Api Cepat Jakarta Bandung di Stasiun Tegalluar. Foto : KCIC
KCIC Buka Lowongan Kerja Penerjemah Bahasa Mandarin untuk Berbagai Lulusan S1

KCI membuka lowongan kerja untuk posisi Penerjemah Bahasa Mandarin untuk berbagai lulusan S1, simak syaratnya.


Terkini: Partai Buruh Nilai Reformasi Menkeu Sri Mulyani Belum Berhasil, Ada Gangguan Telekomunikasi di Papua

17 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyampaikan keterangan pers secara daring disaksikan Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara (tengah), Direktur Jenderal Pajak Kemenkeu Suryo Utomo (kiri) dan Staf Khusus Menteri Keuangan Bidang Komunikasi Strategis Yustinus Prastowo (kanan) saat rilis penanganan internal Kementerian Keuangan atas kasus Rafael Alun Trisambodo di Kantor Pusat Ditjen Pajak, Jakarta, Jumat, 24 Februari 2023. Dalam konfrensi pers tersebut, Sri Mulyani mencopot jabatan struktural dan tugas-tugas Rafael Alun Trisambodo sebagai Kepala Bagian Umum Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Kemenkeu. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Terkini: Partai Buruh Nilai Reformasi Menkeu Sri Mulyani Belum Berhasil, Ada Gangguan Telekomunikasi di Papua

Presiden Partai Buruh Said Iqbal menilai reformasi birokrasi yang dijalankan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati belum berhasil.


KCIC Gaet KKJTJ untuk Uji Rancang Bangun dan Terowongan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

17 hari lalu

Terowongan Kereta Cepat Jakarta Bandung menuju arah proyek pembangunan stasiun kereta cepat Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, 7 Maret 2023. Hingga awal Februari 2023, progres pembangunan konstruksi  secara keseluruhan mencapai 84 persen dengan target selesai Juni 2023. TEMPO/Prima mulia
KCIC Gaet KKJTJ untuk Uji Rancang Bangun dan Terowongan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Kolaborasi KCIC dan KKJTJ ini adalah untuk menguji seluruh 13 terowongan dan 46 jembatan yang ada pada trase kereta cepat Jakarta-Bandung.


Dilibatkan Monitoring Proyek KCJB, Mahasiswa ITB Pelajari Teknologi Perkeretapian Terbaru

30 hari lalu

Pekerja dengan dibantu alat berat menurunkan gerbong kereta api cepat di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat, 2 September 2022. Pemerintah memastikan proyek kereta cepat Jakarta - Bandung dapat beroperasi pada bulan Juni 2023. Tempo/Tony Hartawan
Dilibatkan Monitoring Proyek KCJB, Mahasiswa ITB Pelajari Teknologi Perkeretapian Terbaru

Mahasiswa Institut Teknologi Bandung atau ITB dilibatkan melakukan monitoring dan pengawasan pemasangan track slab dan track laying Kereta Api Cepat Jakarta Bandung (KCJB).


KCIC Libatkan 29 Mahasiswa ITB Lakukan Monitoring Proyek KCJB

30 hari lalu

Rangkaian kereta api cepat Jakarta Bandung pertama tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Jumat, 2 September 2022. Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo menargetkan uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung akan dilakukan pada waktu G20 yakni November 2022. (ANTARA/Aji Cakti)
KCIC Libatkan 29 Mahasiswa ITB Lakukan Monitoring Proyek KCJB

KCIC libatkan 29 mahasiswa ITB untuk melakukan monitoring dan pengawasan track slab dan track laying Kereta Api Cepat Jakarta Bandung (KCJB).


12 Persen Pengangguran Didominasi Lulusan Sarjana dan Diploma

32 hari lalu

Para pencari kerja mempersiapkan berkas lamaran kerja pada acara
12 Persen Pengangguran Didominasi Lulusan Sarjana dan Diploma

Besarnya jumlah pengangguran dari lulusan perguruan tinggi ini disebabkan tidak adanya link and match.


KCIC Terima Penghargaan Investor Tertinggi di Kabupaten Karawang, Apa Sebab?

34 hari lalu

Pekerja konstruksi Kereta cepat Jakarta - Bandung sedang menghancurkan pilar penyangga jalur di daerah Teluk Jambe Karawang, Kamis, 9 Desember 2021. Presiden Direktur KCIC Dwiyana Slamet Riyadi mengatakan kesalahan pemasangan pilar ini ditemukan dari hasil evaluasi oleh tim peninjau kualitas dan konsultan supervisi perusahaan. TEMPO / Dika Yanuar
KCIC Terima Penghargaan Investor Tertinggi di Kabupaten Karawang, Apa Sebab?

PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menerima Penghargaan Investor Tertinggi di Kabupaten Karawang dari Bupati Karawang.


Empat Rangkaian EMU Tiba, KCIC: Salah Satu Persiapan Operasioanal Kereta Cepat Jakarta-Bandung

45 hari lalu

Pekerja berada di bawah rangkaian gerbong Kereta Cepat Jakarta-Bandung di Depo KCIC Tegalluar, Bandung, Jawa Barat, Sabtu 1 Oktober 2022. PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) akan melaksanakan uji dinamis Kereta Cepat Jakarta-Bandung pada November 2022. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Empat Rangkaian EMU Tiba, KCIC: Salah Satu Persiapan Operasioanal Kereta Cepat Jakarta-Bandung

KCIC menyebut tidak ada kendala yang berarti selama proses pengiriman rangkaian EMU.