Cerita Korban Meikarta: Beli 3 Unit Apartemen untuk Diwariskan ke Anaknya

Komunitas Peduli Konsumen Meikarta yang terdiri dari pembeli Apartemen Meikarta melakukan Penyampaian Aspirasi di Bank NOBU Plaza Semanggi, Jakarta pada Senin, 19 Desember 2022. Aksi ini menuntut agar pihak bank Nobu bertanggung jawab karena beberapa pembeli belum mendapatkan haknya. (TEMPO/ Muhammad Ilham Balindra/ Magang).
Komunitas Peduli Konsumen Meikarta yang terdiri dari pembeli Apartemen Meikarta melakukan Penyampaian Aspirasi di Bank NOBU Plaza Semanggi, Jakarta pada Senin, 19 Desember 2022. Aksi ini menuntut agar pihak bank Nobu bertanggung jawab karena beberapa pembeli belum mendapatkan haknya. (TEMPO/ Muhammad Ilham Balindra/ Magang).

TEMPO.CO, Jakarta - Korban Meikarta Idris Achmad menceritakan kisahnya. Ia membeli tiga unit apartemen Meikarta untuk diwariskan ke ketiga anaknya. 

Pembelian itu dilakukan Idris pada 14 November 2017 silam. Pembelian dilakukan dengan cara mencicil atau KPA (kredit pembelian apartemen).

"Saya beli 3 unit memang untuk diwariskan pada 3 anak saya saat itu. Saya membeli saat mereka melakukan launching atau promosi di kota saya di Kota Serang," kata Idris di depan Komisi VI DPR RI, Rabu, 18 Januari 2023.

Dia melanjutkan pada saat ia membeli tiga unit apartemen itu dalam Pesanan, Penegasan dan Persetujuan Pemesanan Unit (P3U) tertulis akan di-hand over 30 November 2019. 

Pada 2019, dia pun menanyakan kapan unitnya dibangun. Pada 2018, sebenarnya sudah ada permasalahan perizinan Meikarta.

"Tapi, saat itu saya masih berkeyakinan ini pengembang besar, maka saya yakin pasti di-hand over," tuturnya.

Akhirnya pada April 2019, karena unitnya belum diserahterimakan, dia pun dipindahkan ke tower lain, yakni ke 56010 dengan luasan yang setara. 

"Nah saat itu 2019, saya hanya melakukan cicilan, tidak ada tambahan DP. Nah, di P3U April 2019, unit 56010 dijanjikan akan di-hand over-kan di tanggal 30 November 2020," ujar Idris.

Dia melanjutkan, pada 2020 belum diserahterimakan. Dia pun masih yakin bahwa pengembang besar tidak akan ingkar. 

Selanjutnya: Mulai bertanya langsung ke Meikarta








Targetkan Laba Bersih Rp 3,3 T, Berikut Tiga Strategi Bisnis Bank BTN

1 hari lalu

Warga melihat aplikasi BTN Properti saat mencari rumah di Jakarta, 7 Februari 2023. PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) menargetkan penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) dan Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) sepanjang tahun 2023 sekitar 182.250 unit. TEMPO/Fajar Januarta
Targetkan Laba Bersih Rp 3,3 T, Berikut Tiga Strategi Bisnis Bank BTN

Untuk mencapai kinerja gemilang pada 2023, Bank BTN menyiapkan tiga strategi


131 Konsumen Meikarta Tuntut Haknya, Andre Rosiade: Semuanya Sudah Beres

5 hari lalu

Suasana apartemen di District 1 Meikarta di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa, 14 Februari 2023. Berdasarkan keputusan PKPU 2020 lalu, Meikarta harus menyerahkan seluruh apartemen yang sudah dibeli hingga 2027 nanti. TEMPO/M Taufan Rengganis'
131 Konsumen Meikarta Tuntut Haknya, Andre Rosiade: Semuanya Sudah Beres

Ketua Perkumpulan Komunitas Peduli Konsumen Meikarta Aep Mulyana mengatakan ada 115 anggota dengan 124 unit yang memilih skema titip jual.


7 Akun Instagram Untuk Mencari Ide Ruang Apartemen Menarik

8 hari lalu

Ilustrasi interior rumah. Unsplash/curology
7 Akun Instagram Untuk Mencari Ide Ruang Apartemen Menarik

Apartemen perlu didesain sebaik dan semenarik mungkin agar tetap betah, berikut beberapa akun instagram untuk ide ruang apartemen yang bisa diikuti


Bank Jago: Penyaluran Kredit 2022 Rp 9,4 Triliun, Tumbuh 76 Persen

11 hari lalu

Bank Jago: Penyaluran Kredit 2022 Rp 9,4 Triliun, Tumbuh 76 Persen

Perusahaan bank digital PT Bank Jago Tbk (ARTO) menyebut penyaluran kredit pada 2022 adalah Rp 9,4 triliun. Jumlah ini tumbuh 76 persen dibandingkan penyaluran kredit tahun sebelumnya.


Tiga Bank di Amerika Kolaps, Gubernur BI: Model Bisnis Tak Stabil, Sangat Rentan

11 hari lalu

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo memberikan keterangan saat konferensi pers hasil rapat berkala Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) di Jakarta, Selasa, 31 Januari 2023. International Monetary Fund (IMF) menaikkan proyeksi pertumbuhan ekonomi global di 2023 yang semula 2,7 persen menjadi 2,9 persen. TEMPO/Tony Hartawan
Tiga Bank di Amerika Kolaps, Gubernur BI: Model Bisnis Tak Stabil, Sangat Rentan

Gubernur BI Perry Warjiyo menjelaskan penyebab kebangkrutan yang terjadi pada tiga bank di Amerika Serikat yaitu Silicon Valley Bank, Silvergate Bank dan Signature Bank.


Gubernur BI Sebut Kredit Perbankan Tumbuh 10,64 Persen pada Februari 2023

11 hari lalu

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo bersama Dewan Gubernur BI menggelar konferensi pers di Gedung Thamrin Bank Indonesia, Jakarta Pusat, pada Kamis, 19 Januari 2023. TEMPO/Moh Khory Alfarizi
Gubernur BI Sebut Kredit Perbankan Tumbuh 10,64 Persen pada Februari 2023

Di segmen UMKM, khususnya penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) telah mencapai Rp 5,87 triliun hingga akhir Februari 2023.


114 Konsumen Meikarta Disebut Dapat Refund, Ketua Perkumpulan Konsumen: Sebagian Masih Tunggu Cairnya

12 hari lalu

Suasana apartemen di District 1 Meikarta di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa, 14 Februari 2023. Proyek superblok Meikarta yang diluncurkan pada 2017, hingga kini belum diselesaikan dan membuat banyak konsumen mengalami kegagalan dalam serah terima unit apartemen hingga menimbulkan konflik. TEMPO/M Taufan Rengganis
114 Konsumen Meikarta Disebut Dapat Refund, Ketua Perkumpulan Konsumen: Sebagian Masih Tunggu Cairnya

Sebanyak 114 dari 130 konsumen Meikarta telah mendapatkan refund melalui opsi titip jual yang dilakukan oleh PT Mahkota Sentosa Utama (MSU). Benarkah?


Dirut Bank Aceh: Insya Allah Tahun Ini Segera Bisa Menjadi Bank Devisa

12 hari lalu

Ilustrasi Kredit Perbankan. shutterstock.com
Dirut Bank Aceh: Insya Allah Tahun Ini Segera Bisa Menjadi Bank Devisa

Direktur Utama Bank Aceh Muhammad Syah menyatakan bank milik daerah itu akan menjadi bank devisa.


Hari Terakhir IFBC Expo 2023, Beli Lift Bisa Dicicil hingga 15 Kali

15 hari lalu

Pameran franchise dan peluang usaha, Info Franchise & Business Concept atau IFBC Expo 2023 di ICE BSD, Tangerang pada Ahad, 12 Maret 2023. Tempo/Amelia Rahima Sari.
Hari Terakhir IFBC Expo 2023, Beli Lift Bisa Dicicil hingga 15 Kali

Membeli lift ternyata bisa dilakukan secara mencicil hingga 15 kali. Ini hanya bisa dilakukan di acara Info Franchise & Business Concept atau IFBC Expo 2023 di ICE BSD pada Jumat-Ahad, 10-12 Maret 2023.


All New Toyota Agya Siap Mudik Lebaran, Ini Skema Kredit Auto2000

16 hari lalu

All New Toyota Agya hadirkan platform baru dan mesin baru. (Foto: Tempo/Kusnadi)
All New Toyota Agya Siap Mudik Lebaran, Ini Skema Kredit Auto2000

Khusus tipe Agya GR Sport hanya ada opsi warna White, Black, Yellow, Red, serta two-tone atap hitam untuk warna White dan Red.