Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pendaftaran Sekolah Kedinasan Terakhir 30 April 2021, Data Ini Wajib Diisi

Reporter

image-gnews
Ilustrasi sekolah kedinasan. indonesiacollege.co.id
Ilustrasi sekolah kedinasan. indonesiacollege.co.id
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pendaftaran sekolah kedinasan tahun 2021 telah hamper dua pekan dibuka. Mulai 9 April lalu hingga 30 April 2021 mendatang. Pendaftaran sekolah kedinasan dilakukan secara online. Pelamar harus mengikuti beberapa langkah dengan benar agar pendaftaran sukses.

Langkah paling awal, pelamar harus meluncur dahulu ke laman dikdin.bkn.go.id. Sebelum melakukan pendaftaran, pelamar harus punya akun akses portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN). Pelamar diminta membuat akun dengan memilih menu registrasi.

Pada menu ini, pelamar diminta mengisi data diri. Data tersebut meliputi Nomor Induk Kependudukan (NIK) sesuai dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP), nomor Kartu Keluarga (KK), nama lengkap, tanggal lahir, serta kabupaten/kota tempat KTP pelamar diterbitkan. Pada tahap ini, pelamar harus berhati-hati. Perlu cermat dan teliti, agar tidak ada kesalahan yang berdampak pada ketidaklulusan seleksi administrasi.

Selanjutnya, pendaftar juga harus melengkapi data diri dan mengatur kata sandi, serta mengunggah pas foto. Setelah semua data diri dilengkapi, pelamar dapat mengunduh dan mencetak Kartu Informasi Akun SSCASN.

Lalu, pelamar diminta kembali masuk ke akun SSCASN menggunakan NIK dan kata sandi yang telah diatur. Setelah masuk ke akun, pelamar diminta untuk berswafoto dengan KTP dan Kartu Informasi Akun yang sebelumya telah dicetak.

Setelah itu, barulah dapat memilih sekolah kedinasan mana yang hendak dipilih. Pelamar memilih formasi serta jurusan. Namun, harus disesuaikan dengan sekolah kedinasan, pendidikan pelamar, serta asal sekolah dan provinsi asal sekolah. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi menekankan bahwa pelamar hanya dapat mendaftar ke satu sekolah kedinasan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Data lain yang juga perlu dilengkapi pelamar seperti Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN), ijazah, serta nomornya. Ada pula dokumen yang harus diunggah pelamar, seperti bukti pembayaran, ijazah, KTP dan lainnya.

Apabila dinyatakan lulus seleksi administrasi, pelamar sekolah kedinasan harus mencetak kartu pendaftar dan membawanya saat tes ujian.

ANNISA FEBIOLA

Baca juga: Pendaftaran Sekolah Kedinasan Resmi Kembali Dibuka Hari Ini, Catat Waktunya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Dibuka hingga 13 Juni, Simak Cara Pendaftaran dan Jadwal Seleksinya

2 jam lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan. indonesiacollege.co.id
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Dibuka hingga 13 Juni, Simak Cara Pendaftaran dan Jadwal Seleksinya

Seleksi Sekolah Kedinasan 2024 resmi dibuka, berikut rincian syarat dan cara pendaftarannya


Cerita Mahasiswa Undip Ngadu ke Rektor soal UKT hingga Fasilitas Kampus

5 jam lalu

Ketua BEM Universitas Diponegoro (Undip) Farid Darmawan ketika ditemui di kompleks DPR Senayan, Jakarta Pusat, Kamis, 16 Mei 2024. TEMPO/Defara
Cerita Mahasiswa Undip Ngadu ke Rektor soal UKT hingga Fasilitas Kampus

Mahasiswa Undip Semarang mengaku telah berdiskusi dan memberikan kritik kepada pihak kampus soal permasalahan Uang Kuliah Tunggal alias UKT.


Berikut Acuan Syarat, Nilai dan Batas Usia Masuk STAN

8 jam lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan Foto BKN
Berikut Acuan Syarat, Nilai dan Batas Usia Masuk STAN

PKN STAN membuka seleksi penerimaan mahasiswa baru pada Rabu, 15 Mei hingga Kamis, 13 Juni 2024, cek persyaratannya.


Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: STAN Sediakan Formasi Terbanyak, IPDN Kedua

9 jam lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan. indonesiacollege.co.id
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: STAN Sediakan Formasi Terbanyak, IPDN Kedua

Untuk tahun ini pemerintah mengalokasikan total 3.445 formasi yang akan diikuti 8 kementerian/lembaga penyelenggara Sekolah Kedinasan 2024.


Cara Buat Akun SSCASN Sekolah Kedinasan 2024 dan Cara Daftarnya

11 jam lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan Foto BKN
Cara Buat Akun SSCASN Sekolah Kedinasan 2024 dan Cara Daftarnya

Ketahui cara buat akun SSCASN sekolah kedinasan 2024 dan cara loginnya. Pastikan sudah menyiapkan dokumen-dokumen yang dibutuhkan.


Pendaftaran CASN Jalur Sekolah Kedinasan Telah Dibuka, Ada STAN, IPDN hingga STIS

13 jam lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan. indonesiacollege.co.id
Pendaftaran CASN Jalur Sekolah Kedinasan Telah Dibuka, Ada STAN, IPDN hingga STIS

Pendaftaran CASN jalur sekolah kedinasan mulai dibuka sejak Rabu kemarin. Berikut daftar sekolah kedinasan dan formasinya.


Menpan RB Harap Sekolah Kedinasan Jaga Martabat Pendidikan: Tak Ada Lagi Bullying

13 jam lalu

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB) Abdullah Azwar Anas menemui wartawan usai konferensi pers Tunjangan Hari Raya (THR) dan Gaji ke-13 di Gedung Djuanda I, Kementerian Keuangan, Jumat, 15 Maret 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Menpan RB Harap Sekolah Kedinasan Jaga Martabat Pendidikan: Tak Ada Lagi Bullying

Menpan RB bilang Indonesia butuh talenta-talenta masa depan. Dia berharap sekolah kedinasan dapat menjaga kualitas dan martabatnya, tanpa bullying.


Telah Dibuka, Ini Jadwal Seleksi Sekolah Kedinasan 2024

1 hari lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan. indonesiacollege.co.id
Telah Dibuka, Ini Jadwal Seleksi Sekolah Kedinasan 2024

Jadwal seleksi sekolah kedinasan 2024 sudah dibuka. Seleksi administrasi akan dilakukan mulai 15 Mei hingga 17 Juni 2024. Ini informasinya.


Bahas Tugas KPK di Depan Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah, Nawawi Pomolango Singgung Program Makan Siang Gratis

2 hari lalu

Ketua sementara KPK, Nawawi Pomolango, berjalan keluar, dari gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Nawawi Pomolango, menyatakan akan meminta penjelasan Kepala Biro Hukum KPK terkait argumen dalil yang dijadikan dasar pertimbanngan hakim atas kekalahan KPK menghadapi praperadilan yang diajukan tersangka pengurusan Administrasi Hukum Umum di Kementerian Hukum dan HAM RI Direktur Utama PT. Citra Lampia Mandiri, Helmut Hermawan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. TEMPO/Imam Sukamto'
Bahas Tugas KPK di Depan Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah, Nawawi Pomolango Singgung Program Makan Siang Gratis

Pimpinan KPK Nawawi Pomolango menyinggung program makan siang gratis yang digadang-gadang presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.


Syarat Masuk STIN 2024, Nilai Rapor dan Usianya

2 hari lalu

Ilustrasi sekolah kedinasan Foto BKN
Syarat Masuk STIN 2024, Nilai Rapor dan Usianya

Pendaftaran seleksi penerimaan taruna/taruni STIN direncanakan dibuka bulan ini, cek persyaratannya.