Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sandiaga Uno Harapkan Event Festival Sriwijaya dapat Tingkatkan Minat Wisatawan ke Palembang

image-gnews
Menparekraf Sandiaga Uno memberikan pernyataan kepada wartawan di Balai Kota Solo seputar potensi wisata gastronomi, Ahad malam, 2 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Menparekraf Sandiaga Uno memberikan pernyataan kepada wartawan di Balai Kota Solo seputar potensi wisata gastronomi, Ahad malam, 2 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Iklan

TEMPO.CO, Palembang -Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi atas lolosnya Festival Sriwijaya yang ke-32 ke dalam Karisma Event Nusantara (KEN) 2024 yang akan diselenggarakan oleh Kemenparekraf di berbagai daerah di Indonesia

"Saya mengapresiasi pemerintah Provinsi Sumatera Selatan serta semua pihak yang telah berkolaborasi. Sehingga Festival Sriwijaya pada tahun ini, kembali lolos dalam Karisma Event Nusantara 2024," kata Sandiaga Uno melalui video unggahan Instagram Festival Sriwijaya pada Sabtu, 15 Juni 2024.

Festival Sriwijaya ke-32 ini diketahui adalah event tahunan yang diselenggarakan oleh pemerintah Provinsi Sumatera Selatan yang akan segera digelar pada 20-23 Juni mendatang. Event ini digelar dalam rangka memperkenalkan budaya Kerajaan Sriwijaya, sekaligus memperingati hari jadi Kota Palembang ke-1341 tahun yang jatuh pada 17 Juni 2024.

Sandiaga Uno mengatakan, Festival Sriwijaya yang akan melibatkan banyak seniman, pelaku ekonomi kreatif ini. Ia berharap ajang ini menjadi daya tarik tersendiri untuk para wisatawan yang hendak berkunjung ke Palembang.

"Saya berharap penyelenggaraan event ini dapat meningkatkan kunjungan wisatawan ke Provinsi Sumatera Selatan, serta memberikan dampak nyata untuk masyarakat, khususnya pelaku industri menengah. Mari datang dan saksikan event ini," kata Sandiaga Uno.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Diketahui, pagelaran Festival Sriwijaya ini adalah kegiatan rutin yang diadakan oleh Dinas Pariwisata Kota Palembang. Tahun ini, festival ini akan dilaksanakan di pelataran Monumen Nasional Penderitaan Rakyat atau Monpera yang berada di samping Benteng Kuto Besak atau di depan Masjid Agung Palembang.

Festival ini diadalan dalam rangka untuk mengenal kembali nilai-nilai tradisi kejayaan Kerajaan Sriwijaya, usai bertambahnya usia Kota Palembang yang menjadi kota tertua di Indonesia. Tema yang akan diangkat dalam festival ini adalah The Spirit of Sriwijaya yang akan diikuti oleh 17 Kabtupaten/Kota di Sumatera Selatan.

Untuk kegiatannya sendiri, akan ada banyak penampilan seni yang akan dihadirkan dalam festival ini. Biasanya akan ada pertunjukan seni atau yang dinamakan Gelar Budaya dari daerah yang ada di Sumatera Selatan. Tak hanya itu saja, nantinya festival ini juga akan melibatkan pelaku ekonomi kreatif yang akan menjajahkan produk-produk lokal.

Pilihan Editor: Sandiaga Minta Tambah Anggaran pada 2025 jadi Rp 3,05 Triliun, Untuk Apa Saja?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Transaksi di Festival Sriwijaya 2024 Ditargetkan Capai Rp 2 Miliar

1 hari lalu

Pembukaan Festival Sriwijaya 2024 di Palembang, Jumat (21/6/2024). ANTARA/Ahmad Rafli Baiduri
Transaksi di Festival Sriwijaya 2024 Ditargetkan Capai Rp 2 Miliar

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Pemprov Sumsel) menargetkan transaksi di ajang Festival Sriwijaya 2024 mencapai Rp 2 miliar.


Sandiaga Uno Sebut Sumsel Jadi Penguat Peringkat Indonesia dalam Indeks Pembangunan Pariwisata

1 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno diwawancarai awak media di sela World Water Forum Ke-10 di Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali, Senin  20 Mei 2024. ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna
Sandiaga Uno Sebut Sumsel Jadi Penguat Peringkat Indonesia dalam Indeks Pembangunan Pariwisata

Sandiaga Uno Sebut Sumsel jadi Penguat Peringkat Indonesia dalam Indeks Pembangunan Pariwisata


Sandiaga Uno Beberkan Pemicu Kenaikan Indeks Pariwisata RI ke Posisi 22

1 hari lalu

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno (kanan) dan PJ Gubernur Sumsel Agus Fatoni (kiri) dalam Konferensi Pers di Monumen Perjuangan Rakyat (Monpera) Kota Palembang pada Jumat malam, 21 Juni 2024. TEMPO/Yuni Rahmawati
Sandiaga Uno Beberkan Pemicu Kenaikan Indeks Pariwisata RI ke Posisi 22

Menteri Sandiaga Salahuddin Uno membeberkan pemicu kenaikan peringkat Indonesia dalam Indeks Pariwisata Republik Indonesia (RI).


Abdulrauf Damenta Dapat Pesan Ini Usai Dilantik sebagai Pj Wali Kota Palembang

3 hari lalu

Inspektur II Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Abdulrauf Damenta atau Ucok Abdulrauf Damenta resmi dilantik sebagai Pj Walikota Palembang oleh Pj Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni di Griya Agung Palembang pada Rabu, 19 Juni 2024. TEMPO/Yuni Rahmawati
Abdulrauf Damenta Dapat Pesan Ini Usai Dilantik sebagai Pj Wali Kota Palembang

Inspektur II Kemendagri Abdulrauf Damenta dilantik sebagai PJ Wali Kota Palembang menggantikan Ratu Dewa. Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni berpesan ini.


5 Daftar Makanan Khas Kota Palembang yang Wajib Dicoba

4 hari lalu

Mie Celor. Wikipedia.org
5 Daftar Makanan Khas Kota Palembang yang Wajib Dicoba

Makanan khas Kota Palembang di antaranya pempek, tekwan, tempoyak, model, dan mie celor.


Berbaring di Pantai Bidadari Ranau, Sembari Mengenang Kisah Pesawat Catalina TNI AU

4 hari lalu

Pantai Bidadari di pinggiran Danau Ranau menjadi salah satu destinasi wisata keluarga. Di sekitar objek wisata ini dulu tempat take off dan landing nya pesawat amphibius Catalina TNI AU. TEMPO/Parliza Hendrawan
Berbaring di Pantai Bidadari Ranau, Sembari Mengenang Kisah Pesawat Catalina TNI AU

Layaknya pantai pada umumnya, di pantai Bidadari juga terdapat hamparan pasir putih untuk arena bermain bola, tempat berbaring dan berjemur


Terkini Bisnis: Bursa Lowongan Kerja HUT Kota Palembang, Riwayat Pembebasan Pajak PBB di Jakarta

4 hari lalu

Para pencari kerja mencari informasi lowongan kerja dalam Mega Career Expo Jakarta di Gedung Serbaguna Senayan, Jakarta, Jumat, 18 Mei 2024. Pameran tersebut diikuti sekitar 35 perusahaan dengan menawarkan ribuan lowongan kerja bagi lulusan SMA hingga sarjana. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Terkini Bisnis: Bursa Lowongan Kerja HUT Kota Palembang, Riwayat Pembebasan Pajak PBB di Jakarta

Disnaker Kota Palembang membuka job fair atau bursa lowongan kerja dalam rangka Hari Ulang Tahun Kota Palembang ke-1341.


Pengguna KAI Drive III Palembang Meningkat saat Libur Idul Adha dan Sekolah

4 hari lalu

Pemudik kereta api menyusun barang bawakannya di gerbong kereta api Serello tujuan Palembang-Lubuklinggau di Stasiun Kertapati, Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu 15 April 2023. PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divre III Palembang mencatat penjualan tiket Kereta Api (KA) Bukit Serelo tujuan Kertapati-Lubuk, KA Rajabasa tujuan Kertapati-Tanjung Karang, dan KA Sindang Marga tujuan Kertapati-Lubuk Linggau untuk keberangkatan 19-21 April 2023 telah terjual sebanyak 46.064 kursi dari total kursi yang disediakan sebanyak 52.228 kursi. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Pengguna KAI Drive III Palembang Meningkat saat Libur Idul Adha dan Sekolah

Penumpang KAI Divre III Palembang tercatat 22.057 penumpang, meningkat sampai 1.394 penumpang atau naik 7 persen dibandingkan ibur Idul Adha 2023.


Sandiaga Sebut Bebas Visa untuk Tarik Minat Wisatawan Mancanegara: Indonesia Sejak Pandemi Belum Berubah

4 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengunjungi sentra Tenun dalam Festival Rimpu Mantika Sabtu 27 Apri 2024.
Sandiaga Sebut Bebas Visa untuk Tarik Minat Wisatawan Mancanegara: Indonesia Sejak Pandemi Belum Berubah

Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan yang paling mudah dilakukan pemerintah dalam menarik wisatawan mancanegara adalah tanpa menggunakan visa.


Sambut HUT Jakarta 22 Juni, KCIC Berikan Diskon Tiket Whoosh 20 Persen

4 hari lalu

Calon penumpang membeli tiket kereta cepat Whoosh melalui vending machine di Stasiun Kereta Cepat Halim, Jakarta, Minggu, 24 Desember 2023. PT Kereta Cepat Indonesia China atau PT KCIC mencatat peningkatan penumpang kereta cepat Whoosh sekitar 20 hingga 25 persen pada libur Natal dan tahun baru. TEMPO/M Taufan Rengganis
Sambut HUT Jakarta 22 Juni, KCIC Berikan Diskon Tiket Whoosh 20 Persen

Promo tiket Whoosh sebesar 20 persen sudah dapat dipesan hari ini.