Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Respons KTT World Water Forum, PLN Gandeng Masyarakat Kembangkan Hutan Mangrove di Pesisir Bali

image-gnews
Ilustrasi hitan magrove. pexels
Ilustrasi hitan magrove. pexels
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT PLN (Persero) melalui subholding PLN Indonesia Power (PLN IP) bersama Kelompok Usaha Bersama (KUB) Segara Guna Batu Lumbang mengembangkan hutan mangrove di pesisir Denpasar, Bali. Langkah ini merupakan respons atas terselenggaranya Konferensi Tingkat Tinggi World Water Forum (KTT WWF). 

Program ini ditujukan untuk memperbaiki kualitas air tawar dan mencegah abrasi terutama bagi masyarakat pesisir. Selain itu, pengembangan hutan mangrove bertujuan agar meningkatkan hasil tangkapan nelayan dan menjadi ladang pendapatan baru masyarakat di bidang ekowisata.

"Mangrove kami bagus dan lebat. Komoditi tangkapan nelayan yang utama yaitu kepiting bakau," kata Ketua KUB Segara Guna Batu Lumbang, I Wayan Kona Antara dalam keterangan tertulisnya, Jumat, 24 Mei 2024.

Selain menjaga ekosistem pesisir, Kona menyampaikan, hutan mangrove bermanfaat untuk masyarakat dari sisi ekonomi. "Perhari pendapatan anggota kami dari menangkap kepiting bisa mencapai Rp300 ribu rupiah," ujarnya. 

Lebih lanjut, Kona menjelang bahwa para nelayan juga memanfaatkan rimbunnya tanaman mangrove sebagai ladang pendapatan baru di bidang ekowisata. Usaha ini, jelas Kona, terbukti mampu menciptakan lapangan kerja baru sehingga dapat memperbaiki taraf hidup masyarakat. 

Berkenaan dengan itu, Guru Besar Ilmu Lingkungan Universitas Diponegoro, Sudharto P. Hadi, memandang kegiatan yang dilakukan oleh PLN IP dan masyarakat di lingkungan pembangkit di Bali itu merupakan suatu inovasi yang memberikan manfaat yang cukup beragam. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sudharto menjelaskan, mangrove memiliki fungsi beragam bagi lingkungan, mulai dari penangkal gelombang, pencegah abrasi, hingga menahan naiknya permukaan air laut. "Dari sisi ekonomi meningkatkan penghasilan, menciptakan mata pencaharian baru," tuturnya. 

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengungkapkan bahwa penanaman mangrove termasuk dalam program pelestarian lingkungan dan  pemberdayaan masyarakat yang kontinyu dijalankan oleh PLN.

Langkah ini, kata dia, merupakan salah satu inisiatif dari Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) yang selaras dalam mendukung pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SGDs). 

Direktur Utama PLN IP Edwin Nugraha Putra mengatakan bahwa PLN terus mendorong unit-unitnya untuk melaksanakan program lingkungan dan sosial. "PLN IP berkomitmen memberdayakan masyarakat, dengan memberikan pendampingan secara berkelanjutan," ucapnya. 

Pilihan Editor: Pemerintah Siapkan Dana US$ 455 Juta untuk Subsidi Motor Listrik

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PLN Operasikan Listrik Bersih dari PLTS di Pulau Bembe

9 menit lalu

PT PLN Pembangkit Listrik Tenaga Surya Tanamalala di Pulau Bembe, Kabupaten Selayar, Provinsi Sulawesi Selatan.
PLN Operasikan Listrik Bersih dari PLTS di Pulau Bembe

Sebelumnya, masyarakat Pulau Bembe mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Diesel secara swadaya.


Tips PLN buat yang akan Tinggalkan Rumah di Libur Idul Adha

4 jam lalu

Ilustrasi anak mematikan lampu. alliantenergykids.com
Tips PLN buat yang akan Tinggalkan Rumah di Libur Idul Adha

Berikut tips dari PLN bagi yang hendak meninggalkan rumah saat libur Idul Adha 2024 agar aman dari risiko kebakaran.


Atraksi Wisata Baru di Labuan Bajo, Wisatawan Bisa Kayaking Menyusuri Hutan Mangrove

6 jam lalu

Plt Direktur Utama BPOLBF Frans Teguh saat mencoba olahraga kayaking di wisata mangrove di Desa Tanjung Boleng, Kecamatan Boleng, Kabupaten Manggarai Barat, NTT. (ANTARA/HO-Divisi Komunikasi Publik BPOLBF)
Atraksi Wisata Baru di Labuan Bajo, Wisatawan Bisa Kayaking Menyusuri Hutan Mangrove

Atraksi ini menawarkan wisatawan aktivitas menyusuri hutan mangrove yang asri di antara terpaan sinar matahari yang hangat Labuan Bajo.


Libur Idul Adha, PLN Sediakan 74 SPKLU Tersebar di Bali

10 jam lalu

Pemudik mengisi daya mobil listrik di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) PT PLN (Persero) di Rest Area KM 130A Tol Cikopo-Palimanan (Cipali), Indramayu, Jawa Barat, Minggu 16 April 2023. PLN menyediakan sebanyak 616 unit SPKLU di 237 lokasi, mulai dari jalan tol hingga di pelabuhan dengan tiga jenis pengisian daya, seperti medium charging, fast charging, hingga ultrafast charging untuk melayani pengguna kendaraan listrik pada arus mudik dan arus balik Lebaran 2023. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Libur Idul Adha, PLN Sediakan 74 SPKLU Tersebar di Bali

Saat ini terdapat SPKLU Ultra Fast Charging, antara lain 12 unit yang berkapasitas 200 kilowatt (kW) dan enam unit SPKLU sebesar 60 kW.


Amankan Listrik Selama Idul Adha, PLN Tetapkan Masa Siaga Tiga Hari Berturut

1 hari lalu

 petugas PT PLN (Persero) memastikan sistem kelistrikan aman menghadapi perayaan Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah.
Amankan Listrik Selama Idul Adha, PLN Tetapkan Masa Siaga Tiga Hari Berturut

Dalam menghadapi momen Idul Adha 1445 H, PLN akan bersiaga penuh sampai tanggal 18 Juni untuk memastikan kemanan pasokan listrik. Upaya ini kami lakukan agar perayaan Idul Adha


PLN Gandeng Pemda Jeneponto Olah Limbah Jagung Jadi Bahan Co-Firing PLTU

1 hari lalu

PLN Gandeng Pemda Jeneponto Olah Limbah Jagung Jadi Bahan _Co-Firing_ PLTU
PLN Gandeng Pemda Jeneponto Olah Limbah Jagung Jadi Bahan Co-Firing PLTU

Co-firing_ merupakan teknik substitusi dalam pembakaran PLTU, di mana sebagian batu bara yang dijadikan bahan bakar diganti dengan bahan lainnya


PLN Mulai Gunakan Bonggol Jagung untuk Co-firing Biomassa di PLTU

1 hari lalu

Deretan pepohonan tanaman indigofera yang ditanam PLN, Pengprov Yogyakarta, dan warga masyarakat di Desa Gombang, Gunung Kidul, Yogyakarta, 24 Desember 2023. Indogofera yang tahan terhadap lahan tandus dan kering, juga merupakan sumber energi terbarukan pengganti batu bara bagi PLTU PLN guna mendukung Net Zero Emission berbasis keterlibatan masyarakat. Tempo/Jati Mahatmaji
PLN Mulai Gunakan Bonggol Jagung untuk Co-firing Biomassa di PLTU

Direktur Utama PLN Nusantara Power Ruly Firmansyah mengatakan telah menyelesaikan uji coba co-firing bonggol jagung di dua lokasi.


PLN Raih Pendanaan World Bank Percepat Elektrifikasi dan Pengembangan EBT

3 hari lalu

PLN Raih Pendanaan World Bank Percepat Elektrifikasi dan Pengembangan EBT

PT PLN (Persero) melakukan kolaborasi pendanaan dengan World Bank, Canada Clean Energy & Forest Climate Facility dan Clean Technology Fund sebesar USD581,5 juta untuk mendukung peningkatan akses elektrifikasi di Indonesia


Gunakan REC, Pemkab Trenggalek Jalin Kerja Sama dengan PLN

3 hari lalu

Gunakan REC, Pemkab Trenggalek Jalin Kerja Sama dengan PLN

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Trenggalek menandatangani nota kesepahaman dengan PT PLN (Persero) terkait layanan Green Energy as a Service (GEAS) untuk menggunakan REC sebanyak 200 unit atau setara dengan 200 megawatt hour (MWh).


Inilah Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN dari Berbagai Merek

4 hari lalu

Petugas PLN tengah mengganti meteran listrik model lama dengan Smart meter AMI (Advance Metering Infrastructure) pada rumah pelanggan PLN kawasan Grogol Petamburan, Jakarta, Kamis, 20 Juli 2023. Sistem komunikasi digital ini membuat hasil baca meter menjadi lebih akurat.  Tempo/Tony Hartawan
Inilah Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN dari Berbagai Merek

Kode-kode rahasia ini dapat dimanfaatkan untuk beberapa hal seperti mengecek kondisi meteran listrik pulsa atau token.