Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Penumpang Commuter Line Yogyakarta-Solo Meningkat

Reporter

Editor

Agung Sedayu

image-gnews
Corporate Secretary PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) Anne Purba menjelaskan soal 19 rangkaian kereta (trainset) dari kereta relistrik (KRL) yang akan di-retrofit oleh PT Industri Kereta Api (Persero) atau PT Inka. Penjelasan itu dilakukan di kantornya, Stasiun Juanda, Jakarta Pusat, pada Senin, 6 November 2023. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
Corporate Secretary PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) Anne Purba menjelaskan soal 19 rangkaian kereta (trainset) dari kereta relistrik (KRL) yang akan di-retrofit oleh PT Industri Kereta Api (Persero) atau PT Inka. Penjelasan itu dilakukan di kantornya, Stasiun Juanda, Jakarta Pusat, pada Senin, 6 November 2023. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - VP Corporate Secretary Kereta Api Indonesia (PT KAI) Commuter Line, Anne Purba mengklaim setelah pihaknya meningkatkan layanan Yogyakarta-Solo pada 2022 lalu. KAI Commuter akan melakukan perpanjangan relasi yang sebelumnya hanya sampai Stasiun Solo Balapan sekarang ditambah yakni Stasiun Solo Jebres dan Stasiun Palur. 

“Peningkatan layanan ini menjawab permintaan masyarakat dan tingginya mobilitas yang menggunakan Commuter Line Yogyakarta-Solo,” kata Anne melalui keterangan tertulisnya pada Ahad, 3 Maret 2024.

Anne mengatakan pada 2023 Commuter Line Yogyakarta-Solo telah melayani 6.453.099 pengguna hal ini meningkat 44 persen dibanding 2022 yakni 4.494.475 pengguna. lama perjalannya yakni 1 jam 20 menit.

Setiap tahun pengguna selalu mengalami kenaikan baik hari biasa atau akhir pekan. 

Anne mengatakan sejak Agustus 2022 lalu setelah dioperasikan Stasiun Solo Jebres dan Stasiun Palur pihaknya telah melayani 407.564 orang di Stasiun Solo Jebres dan 496.146 orang di Stasiun Palur. “Jika diakumulasikan  dari pertama kalo operasi sampai Februari 2024 total ada 903.710 orang,” ujarnya.

Total pengguna KAI Commuter hingga saat ini menyentuh angka 12.703.439 dalam kurun waktu 3 tahun untuk relasi Yogyakarta-Solo. Saat ini pihaknya menyediakan 24 perjalanan untuk akhir pekan dan 20 perjalanan untuk hari biasa. 

Berikut komposisi persentase pengguna cashless pembayaran Commuter line yakni Kartu Multi Trip (KMT) 54 persen, Kartu Bak seperti Flazz BCA, E-Money Mandiri, Tap Cash BNI, Brizzi BRI 22 persen. Kemudian tap cash BNI, Brizzi BRI sebesar 22 peran dan kode QR 24 persen. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Pada 2023 Go Transit dari GOTO menggantikan LinkAha sebagai pembayaran QR sebesar 24 persen. 

Anne memaparkan data BPS Yogyakarta yang diklaim PDRB sektor transportasi meningkat pada 2023 menjadi Rp 2 Triliun dari sebelumnya Rp 1,7 Triliun . 

“Geliat pengingatan ini menunjukkan transportasi di kota tersebut banyak diminati,” ujarnya. 

Dia memaparkan lagi dara BPS Kabupaten Klaten yang mengklaim sektor transportasi berkontribusi menyumbang kinerja pertumbuhan ekonomi terbesar dengan kenaikan signifikan 2,13 persen di 2021 menjadi 79,27 persen di 2022.

Pilihan Editor: Serikat Guru Tolak Prabowo Alihkan Dana BOS untuk Makan Siang Gratis: Tidak Berpihak pada Pendidikan


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cari Lobster di Pantai Gunungkidul, Warga Asal Lampung Jatuh ke Jurang dan Tewas

38 menit lalu

Proses evakuasi korban jatuh ke jurang di tebing Pantai Ngluwo Gunungkidul, Ahad, 28 April 2024 (Dok. Istimewa)
Cari Lobster di Pantai Gunungkidul, Warga Asal Lampung Jatuh ke Jurang dan Tewas

Masyarakat dan wisatawan diimbau berhati-hati ketika beraktivitas di sekitar tebing pantai Gunungkidul yang memiliki tebing curam.


Jogja Art Books Festival 2024 Dipusatkan di Kampoeng Mataraman Yogyakarta

3 jam lalu

Kampoeng Mataraman Yogyakarta. Dok. Istimewa
Jogja Art Books Festival 2024 Dipusatkan di Kampoeng Mataraman Yogyakarta

JAB Fest tahun ini kami mengusung delapan program untuk mempertemukan seni dengan literasi, digelar di Kampoeng Mataraman Yogyakarta.


Mengenang Penyair Joko Pinurbo dan Karya-karyanya

1 hari lalu

Sastrawan Joko Pinurbo. Dok.TEMPO/Suryo Wibowo
Mengenang Penyair Joko Pinurbo dan Karya-karyanya

Penyair Joko Pinurboatau Jokpin identik dengan sajak yang berbalut humor dan satir, kumpulan sajak yang identik dengan dirinya berjudul Celana.


11 Kereta Dihentikan Sementara saat Gempa Garut

1 hari lalu

Rangkaian baru kereta api Argo Parahyangan memasuki stasiun Bandung, Jawa Barat, 1 Maret 2018. PT KAI menambah perjalanan KA Argo Parahyangan dengan rangkaian baru tujuan Jakarta-Bandung (PP) sebanyak 22 perjalanan dengan kapasitas penumpang 400 tempat duduk per rangkaian. ANTARA FOTO/M Agung Rajasa
11 Kereta Dihentikan Sementara saat Gempa Garut

Sebanyak 11 kereta diminta berhenti sementara saat gempa Garut yang terjadi pada Sabtu, 27 April 2024 pukul 23.29 WIB.


Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

1 hari lalu

Salah satu sudut Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta yang tengah direvitalisasi hingga Juni 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

Museum Benteng Vredeburg tak hanya dikenal sebagai pusat kajian sejarah perjuangan Indonesia tetapi juga destinasi ikonik di kota Yogyakarta.


Volume Penumpang Kereta Api di Triwulan Pertama 2024 Mencapai 11 Juta Penumpang

4 hari lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Volume Penumpang Kereta Api di Triwulan Pertama 2024 Mencapai 11 Juta Penumpang

KAI mengoperasikan sejumlah kereta api baru, di antaranya seperti KA Argo Merbabu relasi Gambir-Semarang Tawang Bank Jateng (pp).


8 Hotel Murah Dekat Stasiun Lempuyangan, Harga Mulai 100 Ribuan

4 hari lalu

Jika Anda melancong di Yogyakarta, Anda bisa memilih menginap di hotel dekat Stasiun Lempuyangan yang murah. Ini rekomendasinya.  Foto: Booking.com
8 Hotel Murah Dekat Stasiun Lempuyangan, Harga Mulai 100 Ribuan

Jika Anda melancong di Yogyakarta, Anda bisa memilih menginap di hotel dekat Stasiun Lempuyangan yang murah. Ini rekomendasinya.


5 Tips Memilih Kursi Kereta Api Jarak Jauh agar Tidak Mundur

4 hari lalu

Petugas melakukan pengecekan terakhir kursi Kereta Api Majapahit Generasi Baru jurusan Malang-Jakarta saat pemberangkatan perdana di Stasiun Malang, Jawa Timur, Senin, 25 Maret 2024. Kereta Api Majapahit Generasi Baru produksi PT INKA tersebut memiliki delapan rangkaian gerbong yang masing-masing terdiri dari 72 kursi penumpang serta dilengkapi berbagai macam fasilitas. ANTARA/Ari Bowo Sucipto
5 Tips Memilih Kursi Kereta Api Jarak Jauh agar Tidak Mundur

Saat bepergian jarak jauh menggunakan kereta, ketahui beberapa tips memilih kursi kereta agar tidak mundur. Berikut ini tipsnya.


Alasan Sumpah Jabatan Presiden Indonesia Pertama Dilakukan di Keraton Yogyakarta

4 hari lalu

Presiden pertama RI, Sukarno (kiri) didampingi Wakil Presiden Mohammad Hatta, memberikan hormat saat tiba di Jalan Asia Afrika yang menjadi Historical Walk dalam penyelenggaraan Konferensi Asia Afrika (KAA) di Bandung, 1955. Dok. Museum KAA
Alasan Sumpah Jabatan Presiden Indonesia Pertama Dilakukan di Keraton Yogyakarta

Di Indonesia sumpah jabatan presiden pertama kali dilaksanakan pada tahun 1949. Yogyakarta dipilih karena Jakarta tidak aman.


Penelitian Tak Tuntas Sesar Gempa IKN dan Syarat TOEFL dari PT KAI di Top 3 Tekno

4 hari lalu

Pembangunan Rumah Tapak Jabatan Menteri di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur, 26 Februari 2024. ANTARA/HO-Bagian Hukum dan Komunikasi Publik Direktorat Jenderal Perumahan Kementerian PUPR
Penelitian Tak Tuntas Sesar Gempa IKN dan Syarat TOEFL dari PT KAI di Top 3 Tekno

Selain soal sesar gempa di sekitar IKN dan syarat TOEFL untuk pelamar kerja di PT KAI, ada pula prediksi ketibaan musim kemarau di Jawa Barat.