Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tangani Dampak Longsor, Archi Indonesia Susun Ulang Rencana Capex 2022

image-gnews
Aktivitas di Tambang Emas Toka Tindung di Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara, yang digarap oleh PT Archi Indonesia Tbk,  bagian dari PT Rajawali Corpora atau Rajawali, Rabu, 22 Desember 2021. sumber: istimewa
Aktivitas di Tambang Emas Toka Tindung di Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara, yang digarap oleh PT Archi Indonesia Tbk, bagian dari PT Rajawali Corpora atau Rajawali, Rabu, 22 Desember 2021. sumber: istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -PT Archi Indonesia masih menyusun rencana aksi belanja modal (capex) dan target pendapatan tahun 2022. Proses masih dilakukan mengingat ada longsor yang menimpa salah satu pit mereka yang dikelola PT Tambang Tondano Nusajaya sebagai anak perusahaan di area penambangan Toka Tidung, Sulawesi Utara.

“Dengan adanya kejadian longsor ini, tentu kita harus menyusun ulang rencana capex kita,” ujar Direktur Keuangan Adam Jaya Putra PT Archi Indonesia Tbk saat ditemui pada Rabu, 26 Januari 2022.

Ia mengatakan, ada aksi korporasi yang akan dilakukan bertahap dan berpengaruh pada penyusunan belanja modal selanjutnya.

Adapun pada 2 Januari 2022 terjadi longsor milik PT Tambang Tondano Nusajaya yang menyebabkan aliran sungai masuk ke dalam pit. Sehingga aktivitas pertambangan mengalami hambatan beberapa waktu.

Archi masih terus melakukan perbaikan sejak terjadinya longsor, termasuk mempercepat rencana kerja dalam menangani bencana alam tersebut.

“Memang sudah ada rencana kami untuk merelokasi (memperbaiki) sungai dan jalan yang berada di samping pit kami. Itu normal pertama kali memindahkan sungai dan jalan,” ujar Adam.

Terkait dengan pemulihan itu, pihaknya masih memperhitungkan bagaimana dampak produksi dan finansial ke depan. Beberapa capex yang dialokasikan juga akan dipilih lagi mana yang bisa diprioritaskan lebih dulu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perusahaan yang menjadi bagian dari Rajawali Group milik Peter Sondakh ini telah mencatat pendapatan sebesar US$ 236,5 dengan laba bersih US$ 57,3 juta per tanggal 30 September 2021. Sebelumnya, pendapatan tercatat US$ 275,3 dengan laba bersih US$ 83,1 juta pada 2020.

Penurunan tersebut disebabkan oleh kenaikan total biaya penambangan akibat dari kenaikan sementara rasio pengupasan tanah (stripping ratio) akibat dari pembukaan Pit Araren tahap 5. Pada periode ini, biaya penambangan per unit lebih rendah 16 persen dari US$3,43 per ton menjadi US$2,89 per ton, didukung dengan implementasi dari kontrak penambangan baru.

Sedangkan untuk penutupan Desember 2021, Hidayat Dwiputro selaku Corporate Controller Group Head PT Archi Indonesia Tbk belum bisa memastikan angkanya karena masih menunggu proses audit.“Karena masih penutupan tahun, jadi kami masih menunggu rilis nanti,” ujarnya dalam kesempatan yang sama.

Hidayat mengatakan, rilis masih ditunggu keluar pada bulan Maret dan nanti akan segera disampaikan. Untuk pihak auditor, perusahaan tambang emas itu juga melibatkan auditor eksternal Enst & Young.

Baca Juga: Ekspansi Bisnis Emas Archi: Hemat Rp 427,4 Miliar hingga Garap Koridor Baru

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

14 jam lalu

Jalan tol runtuh pada Rabu dini hari di Guangdong, Cina. Wang Ruiping/Xinhua
Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang


Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

23 jam lalu

PT Chandra Asri Petrochemical, Cilegon, Banten. TEMPO/Yosep Arkian
Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

PT Chandra Asri Pacific Tbk. (Chandra Asri Group) meraih pendapatan bersih US$ 472 juta per kuartal I 2024.


Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

1 hari lalu

Ilustrasi Garuda Indonesia. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. mencatatkan pertumbuhan pendapatan di kuartal I 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen dibandingkan kuartal I 2023.


OCBC NISP Cetak Laba Bersih Rp 1,17 Triliun di kuartal I 2024

1 hari lalu

Presiden Direktur Bank OCBC NISP Parwati Surjaudaja. TEMPO/Amston Probel
OCBC NISP Cetak Laba Bersih Rp 1,17 Triliun di kuartal I 2024

PT Bank OCBC NISP Tbk. mencetak laba bersih yang naik 13 persen secara tahunan (year on year/YoY) menjadi sebesar Rp 1,17 triliun pada kuartal I 2024.


Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

1 hari lalu

Pekerja Garuda Maintenance Facility (GMF) merapikan fasilitas di pesawat Garuda Indonesia yang akan digunakan untuk armada haji 1444 H/2023 di Hanggar GMF Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa 23 Mei 2023. Garuda Indonesia menyiapkan 14 pesawat berbadan lebar sebagai armada haji yang akan mengangkut 104.172 jamaah calon haji dari sembilan embarkasi yakni Jakarta, Solo, Medan, Padang, Banda Aceh, Makasar, Banjarmasin, Balik Papan, dan Lombok. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mencatatkan pertumbuhan pendapatannya di kuartal pertama 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen.


BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

5 hari lalu

BTPN Syariah. Istimewa
BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

PT Bank BTPN Syariah Tbk. melaporkan laba bersih sebesar Rp 264 miliar pada kuartal I 2024 atau turun Rp 161 miliar yoy.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Peringatan Waspada Banjir Jateng, 3 Sesar Aktif di Sekitar IKN, Redmi Pad SE

6 hari lalu

Foto udara kendaraan bermotor terjebak kemacetan karena banjir  menggenangi jalur utama pantura Semarang-Surabaya di Jalan Kaligawe Raya, Kota Semarang, Jawa Tengah, Sabtu, 6 April 2024. ANTARA/Aji Styawan
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Peringatan Waspada Banjir Jateng, 3 Sesar Aktif di Sekitar IKN, Redmi Pad SE

Topik tentang BMKG mengimbau warga Jawa Tengah waspada potensi banjir dan tanah longsor menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Curah Hujan Tinggi Penyebab Longsor di Garut, 3 Orang Tertimbun Ditemukan Meninggal

6 hari lalu

Proses evakuasi korban tewas tertimbun tanah longsor di Kampung Sirnagalih, Desa Talagajaya, Kecamatan Banjarwangi, Kabupaten Garut, Jawa Barat, pada Jumat 26 April 2024. (ANTARA/HO-Basarnas Garut)
Curah Hujan Tinggi Penyebab Longsor di Garut, 3 Orang Tertimbun Ditemukan Meninggal

Selain korban jiwa, beberapa bangunan dan satu unit fasilitas beribah rusak berat akibat bencana longsor.


Hujan Deras Sejak Kamis Sore, Tiga Warga Kabupaten Garut Tertimbun Longsor

6 hari lalu

Ilustrasi longsor. shutterstock.com
Hujan Deras Sejak Kamis Sore, Tiga Warga Kabupaten Garut Tertimbun Longsor

Curah hujan tinggi mengguyur wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat, sejak Kamis sore. Tiga warga tertimbun longsor di dalam rumahnya.


Longsor dan Banjir di Wilayah Gunung Semeru: 3 Tewas, 17 Jembatan Rusak, Akses Lumajang-Malang Terputus

12 hari lalu

Sejumlah warga melihat Jembatan Gondoruso di Kecamatan Pasirian yang terputus akibat banjir lahar dingin Gunung Semeru pada Jumat (19/4/2024). (ANTARA/VJ Hamka Agung Balya)
Longsor dan Banjir di Wilayah Gunung Semeru: 3 Tewas, 17 Jembatan Rusak, Akses Lumajang-Malang Terputus

Bencana banjir dan longsor yang dipicu intensitas hujan yang tinggi di wilayah Gunung Semeru menimbulkan korban jiwa dan merusak sejumlah fasilitas