Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gooto Festival, Rp 27 Juta Bisa Bawa Pulang Mitsubishi Xpander

image-gnews
Aneka produk otomotif, mobil dan motor, dipamerkan dalam ajang Gooto Festival di Pantai Karnaval Ancol, Jakarta Utara, Sabtu, 6 April 2019. Tempo/Fajar Pebrianto
Aneka produk otomotif, mobil dan motor, dipamerkan dalam ajang Gooto Festival di Pantai Karnaval Ancol, Jakarta Utara, Sabtu, 6 April 2019. Tempo/Fajar Pebrianto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Info Media Digital, perusahaan yang mengelola web Gooto.com menggelar Gooto Festival di Ancol selama dua hari, Sabtu 6 April dan Minggu, 7 April 2019. Sejumlah produk otomotif, baik mobil maupun motor, dipamerkan dalam acara yang berlangsung di Pantai Karnival Ancol, di seberang Ancol Beach City, Jakarta Utara ini.

Baca: Tempo.co Dua Hari Gelar Gooto Festival di Ancol

Salah satu peserta yang hadir yaitu merek mobil Mitsubishi Motors yang menjual salah satu produk anyar mereka yaitu Mitsubishi Xpander 1.5 AT. Dengan menggunakan leasing Dipo Star Finance di bawah Mitsubishi, pembeli bisa membawa pulang mobil ini dengan uang muka yang kompetitif. "Hanya Rp 27,5 juta saja," kata Sales Marketing Mitsubishi, Nur Afriyanti, saat ditemui di lokasi pameran, Sabtu, 6 April 2019.

Menurut Afriyanti, uang muka ini diberlakukan untuk seluruh periode cicilan, mulai dari 12 kali hingga 60 kali. Untuk 12 kali cicilan, pembeli tinggal mengeluarkan kocek Rp 20,5 juta per bulan dan Rp 6,1 juta untuk 60 kali cicilan. Sementara, harga OTR (On The Road) yang dikenakan yaitu Rp 257,2 juta.

Selain Mitsubishi, ada juga mobil asal Cina yang saat ini tengah populer yaitu Wuling. Di acara ini, Wuling menghadirkan salah satu produk unggulan mereka yaitu Wuling Confero S 1.5 L Lux+ MT. Sales Marketing Wuling, Vincent, mengatakan mobil ini dilego seharga Rp 181,8 juta saja.

Dengan menggunakan leasing Mega Auto Finance (MAF), pembeli bisa membawa pulang mobil ini dengan uang muka Rp 36,3 juta. Sementara angsurannya sebanyak Rp 14,7 juta untuk 12 kali cicilan dan Rp 4,5 juta untuk 60 kali cicilan. "Ini belum termasuk diskon-diskon tertentu bagi pembeli," kata dia.

Lebih lanjut, Wawan Priyanto, panitia penyeleggara sekaligus editor Gooto.com menjelaskan ada sekitar 20 stand disediakan untuk ajang promosi produk otomotif. Di antaranya Wuling, Mitsubishi, Yamaha, dan lainnya. "Sedangkan komunitasnya yang memastikan hadir, Yamaha lexi," kata Wawan, Jumat, 5 April 2019.

Ajang Gooto Festival ini merupakan rangkaian acara dari Gooto.com yang sudah launching akhir 2018. Gooto.com adalah situs yang mengupas berbagai produk otomitif, rupa-rupa tips berkendara, modifikasi, serta interaksi komunitas pengguna mobil dan motor.

"Gooto Festival juga menjadi ajang tahunan memperkenalkan produk otomotif kepada publik yang tertarik pada industri ini, khususnya puluhan juta pembaca Tempo.co yang selama ini selalu mengunjungi kanal otomotif Tempo.co," kata Wawan.

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

10 hari lalu

Tesla Logo (www.autoevolution.com)
Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

Investigasi baru NHTSA berfokus pada pembaruan perangkat lunak dari Tesla untuk memperbaiki masalah ini pada bulan Desember.


Konversi Sepeda Motor Listrik, Kementerian ESDM Gandeng Kemendikbudristek

11 hari lalu

Beberapa hasil konversi sepeda motor berbahan bakar minyak (BBM) menjadi motor listrik dari mekanik PT Trimentari Niaga (BRT) dalam acara Electric Vehicle (EV) Funday di Plaza Timur Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta Pusat, pada Ahad, 18 Desember 2022. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
Konversi Sepeda Motor Listrik, Kementerian ESDM Gandeng Kemendikbudristek

Kementerian ESDM menggandeng Kemendikbudristek untuk mengakselerasi program konversi sepeda motor listrik.


37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

17 hari lalu

Pemilik RANS Cilegon FC, Rafi Ahmad bersama Rudy Salim dalam acara Superstar Announcement RANS Cilegon FC di Prestige Motorcars, Pluit, Jakarta, Selasa, 29 Maret 2022. Namun, kedatangan Ronaldinho tersebut tidak untuk memperkuat RANS Cilegon FC di Liga 1. Ronaldinho akan meramaikan sederetan acara yang akan digelar oleh RANS FC. TEMPO/ Faisal Ramadhan
37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.


Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

31 hari lalu

Daihatsu turut meramaikan Gaikindo Indonesia International Auto Show atau GIIAS Semarang 2023, 18-22 Oktober. (Foto: Daihatsu)
Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

Pada Maret 2024, penjualan ritel Daihatsu tercatat mencapai 17.352 unit atau naik sekitar 17,1 persen dibanding bulan sebelumnya.


Teten soal UMKM Knalpot Aftermarket: Belum Bisa Produksi Mobil, Komponennya Juga Sudah Hebat

47 hari lalu

Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki saat membuka acara Cerita Nusantara: Unveiling the Story of Indonesia Artistry di Jakarta, Selasa, 28 November 2023/Foto: Doc. MenKopUKM
Teten soal UMKM Knalpot Aftermarket: Belum Bisa Produksi Mobil, Komponennya Juga Sudah Hebat

Teten bangga terhadap UMKM otomotif di Indonesia yang memproduksi sparepart otomotif, dengan kualitas dan harganya bersaing.


Viral Peristiwa Pekan Ini, Motor Nyungsep di Atap Rumah Warga hingga Mitsubishi Xpander Tabrak Porsche

54 hari lalu

Tangkapan layar video viral motor yang dikendarai dua siswi SD mendarat di genting atap rumah warga di Tasikmalaya. Instagram
Viral Peristiwa Pekan Ini, Motor Nyungsep di Atap Rumah Warga hingga Mitsubishi Xpander Tabrak Porsche

Dalam sepekan terakhir jagat maya dihebohkan dengan sederet peristiwa viral dan nyeleneh yang buat warganet gelang kepala. Apa saja?


Polisi Selidiki Motif Lain Pengemudi Xpander Tabrak Porsche di Showroom Mobil Mewah PIK 2

54 hari lalu

Sebuah mobil Mitsubishi Xpander menabrak Porsche 911 GT3 yang diparkir di dalam showroom mobil mewah di Pantai Indah Kapuk 2 (PIK 2), Jakarta, 13 Maret 2024. Video kondisi kedua mobil yang diunggah oleh akun X atau Twitter @InnovaCommunity pada 14 Maret 2024 langsung viral di media sosial. X/InnovaCommunity
Polisi Selidiki Motif Lain Pengemudi Xpander Tabrak Porsche di Showroom Mobil Mewah PIK 2

Polisi masih menyelidiki adanya motif lain di balik aksi pengemudi Xpander menabrak Porsche di sebuah showroom mobil mewah di PIK 2.


Pengemudi XPander Menabrak Showroom & Porsche di PIK 2 Saat Sedang Mabuk

57 hari lalu

Tangkapan layar video Mitsubishi Xpander menabrak Porsche GT3 di sebuah showroom mobil mewah Tangerang, Banten. Foto: X
Pengemudi XPander Menabrak Showroom & Porsche di PIK 2 Saat Sedang Mabuk

JP, 42 tahun pengemudi Mitsubishi XPander diduga sedang mabuk lepas kendali lalu menabrak sebuah showroom dan Porsche milik Ivan's di PIK 2


Harga Mitsubishi XForce 2024 dan Spesifikasinya

5 Maret 2024

Mobil Mitsubishi XForce. sumber: dokumen Mitsubishi
Harga Mitsubishi XForce 2024 dan Spesifikasinya

Mitsubishi XForce pertama kali masuk Indonesia pada Agustus 2023 lalu dalam gelaran GIIAS. Lalu, berapa harga Mitsubishi XForce?


Berdayakan Petani Rami, Penelitian di UI Tawarkan Inovasi Bahan Bodi dan Interior Mobil

5 Maret 2024

Fakultas Teknik UI. Istimewa
Berdayakan Petani Rami, Penelitian di UI Tawarkan Inovasi Bahan Bodi dan Interior Mobil

Penemuan dari UI ini telah melewati proses penelitian sejak 2000. Selain pada bodi dan interior otomotif, aplikasi juga dicoba pada pesawat terbang.