Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

IHSG Anjlok di Sesi Pertama Hari Ini

Reporter

Editor

Agung Sedayu

image-gnews
Pengunjung melihat layar pergerakan Index Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa 16 April 2024. IHSG ambruk di tengah banyaknya sentimen negatif dari global saat Indonesia sedang libur Panjang dalam rangka Hari Raya Lebaran 2024 atau Idul Fitri 1445 H, mulai dari memanasnya situasi di Timur Tengah, hingga inflasi Amerika Serikat (AS) yang kembali memanas. TEMPO/Tony Hartawan
Pengunjung melihat layar pergerakan Index Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Selasa 16 April 2024. IHSG ambruk di tengah banyaknya sentimen negatif dari global saat Indonesia sedang libur Panjang dalam rangka Hari Raya Lebaran 2024 atau Idul Fitri 1445 H, mulai dari memanasnya situasi di Timur Tengah, hingga inflasi Amerika Serikat (AS) yang kembali memanas. TEMPO/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup sesi pertama perdagangan hari ini, Selasa, 25 Juni 2024, di zona merah. Indeks melemah 0,29 persen ke level 6.868,7.

Per akhir sesi pertama perdagangan hari ini, Tim Samuel Sekuritas mencatat sebanyak 258 saham menguat,  316 melemah, dan 253 stagnan. Total nilai transaksinya mencapai Rp 21,5 triliun dengan frekuensi trading sebanyak 435.419 kali dan volume trading sebanyak 167 juta lot.   

“Saham Bank BRI (BBRI) menjadi saham yang paling aktif diperdagangkan di sesi pertama hari ini, dengan frekuensi transaksi mencapai 26.258 kali,” kata Tim  Samuel Sekuritas melalui keterangan tertulisnya. Kemudian, disusul PAMG dengan frekuensi transaksi 24.388 kali dan MHKI sebanyak 10.706 kali.

Kemudian dari segi volume, Tim Samuel Sekuritas menyebut  saham emiten teknologi GoTo Gojek Tokopedia (GOTO) menjadi saham yang paling banyak diperdagangkan di sesi pertama hari ini. volume perdagangan GOTO tercatat sebesar 10,1 juta lot. Di bawah GOTO,  PAMG menyusul dengan volume perdagangan 5 juta lot dan DOOH sebesar 3,3 juta lot. 

Lebih lanjut, Tim Samuel Sekuritas menyebut indeks sektor industri (IDXINDUST) menjadi indeks sektoral yang menguat paling tinggi di sesi pertama hari ini dengan kenaikan 0,5 persen. Setelah itu, ada indeks sektor kesehatan (IDXHEALTH) dengan kenaikan 0,2 persen.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, indeks sektor consumer siklikal (IDXCYCLIC) menjadi indeks sektoral yang anjlok paling dalam di sesi pertama hari ini dengan penurunan 1,8 persen. Di bawahnya, indeks sektor transportasi (IDXTRANS) menyusul dengan penurunan 0,9 persen dan indeks sektor keuangan (IDXFINANCE) dengan penurunan 0,6 persen. 

Adapun lima besar top gainer sesi pertama hari ini, berdasarkan persentase kenaikan, yaitu: lain: 

  • BLTZ (+24,8 persen ke Rp2.060 per saham)
  • TRON (+24,7 persen ke Rp111 per saham)
  • BAJA (+24,2 persen ke Rp118 per saham) 
  • AHAP (+12,3 persen ke Rp100 per saham)
  • LPGI (+10,3 persen ke Rp3.090 per saham) 

Sementara itu, lima besar top loser sesi pertama hari ini, berdasarkan persentase penurunan, terdiri dari: 

  • FILM (-15.2 persen ke Rp4.320 per saham)
  • PAMG (-10,8 persen ke Rp66 per saham) 
  • RONY (-7 persen ke Rp212 per saham) 
  • MSIN (-6,4 persen ke Rp2.760 per saham) 
  • MLBI (-6,4 persen ke Rp5.850 per saham)

Pilihan Editor: Banjir di Kawasan Sepaku IKN, Sekitar 80 Rumah Terdampak

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BRI Gandeng Sinarmas Land, Miliki Hunian Idaman Mudah

37 menit lalu

BRI menggelar KPR BRI Property Expo Goes to Sinarmas Land pada 26-27 Oktober 2024, di Marketing Gallery Sinarmas Land BSD. Dok. BRI
BRI Gandeng Sinarmas Land, Miliki Hunian Idaman Mudah

Dengan BRI Property Expo, masyarakat dapat memiliki hunian idaman melalui program KPR dengan bunga rendah dan beragam kemudahan.


BRI Property Expo dan Sinarmas Land Gaungkan Green Housing

40 menit lalu

BRI menggelar KPR BRI Property Expo Goes to Sinarmas Land pada 26-27 Oktober 2024, di Marketing Gallery Sinarmas Land BSD. Dok. BRI
BRI Property Expo dan Sinarmas Land Gaungkan Green Housing

BRI bersama Sinarmas Land hadirkan hunian ramah lingkungan melalui pameran properti dengan berbagai penawaran istimewa.


IHSG Sepekan Turun 0,84 Persen, Kapitalisasi Pasar Turun Rp79 Triliun

18 jam lalu

Karyawan menggunakan telepon pintar di depan layar pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin 21 Oktober 2024. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,16 oersen atau 12,535 poin menjadi 7.772,596 pada sehari setelah pelantikan Presiden Prabowo dan Wapres Gibran. TEMPO/Tony Hartawan
IHSG Sepekan Turun 0,84 Persen, Kapitalisasi Pasar Turun Rp79 Triliun

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menurun 0,84 persen selama sepekan terakhir, 21-25 Oktober 2024 dan kapitalisasi pasar turun.


BRI Dukung Kreativitas Generasi Muda

20 jam lalu

BRI menjadi Official Mobile Banking Partner pada ajang tahunan Urban Sneaker Society (USS) 2024 di Hall A & B Jakarta Convention Center (JCC) pada 25-27 Oktober 2024.  Dok. BRI
BRI Dukung Kreativitas Generasi Muda

Acara berlangsung di Hall A & B Jakarta Convention Center (JCC) pada 25-27 Oktober 2024.


USS 2024 presented by BRImo: Kolaborasi Fashion dan Lifestyle

20 jam lalu

BRI menjadi Official Mobile Banking Partner pada ajang tahunan Urban Sneaker Society (USS) 2024 di Hall A & B Jakarta Convention Center (JCC) pada 25-27 Oktober 2024.  Dok. BRI
USS 2024 presented by BRImo: Kolaborasi Fashion dan Lifestyle

Acara berlangsung di Hall A & B Jakarta Convention Center (JCC) pada 25-27 Oktober 2024.


IHSG Turun di Bawah 7.700 di Penutupan Perdagangan Akhir Pekan, Senin Diproyeksi Lanjut Melemah

1 hari lalu

Karyawan menggunakan telepon pintar di depan layar pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin 21 Oktober 2024. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,16 oersen atau 12,535 poin menjadi 7.772,596 pada sehari setelah pelantikan Presiden Prabowo dan Wapres Gibran. TEMPO/Tony Hartawan
IHSG Turun di Bawah 7.700 di Penutupan Perdagangan Akhir Pekan, Senin Diproyeksi Lanjut Melemah

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,28 persen di level 7.694,66 pada penutupan perdagangan Jumat, 25 Oktober 2024.


Kisah Sukses Program BRI Klasterku Hidupku: Petani Durian, Kelengkeng, Sampai Rumput Laut

1 hari lalu

Ahmad Baehaqi, Ketua Kelompok Klaster Durian dengan kualitas unggul dari Lemahabang Kecamatan Doro, Kabupaten Pekalongan turut memeriahkan Bazar UMKM BRILiaN Independence Week 2024, di BRI Pusat Jakarta, pada Jumat, 18 Oktober 2024. Dok. BRI
Kisah Sukses Program BRI Klasterku Hidupku: Petani Durian, Kelengkeng, Sampai Rumput Laut

Pelaku UMKM yang tergabung dalam program Klasterku Hidupku mendapatkan dukungan modal usaha dari BRI, edukasi, dan kemudahan dalam transaksi keuangan melalui BRImo.


Samuel Sekuritas: IHSG Sesi I Ditutup di Zona Merah, Saham BBRI Paling Aktif Diperdagangkan

1 hari lalu

Karyawan menggunakan telepon pintar di depan layar pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin 21 Oktober 2024. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,16 oersen atau 12,535 poin menjadi 7.772,596 pada sehari setelah pelantikan Presiden Prabowo dan Wapres Gibran. TEMPO/Tony Hartawan
Samuel Sekuritas: IHSG Sesi I Ditutup di Zona Merah, Saham BBRI Paling Aktif Diperdagangkan

IHSG perlahan mengempis sebelum menutup sesi pertama perdagangan hari ini di zona merah.


BRI Beri Kemudahan Bagi pegawai BKN dalam Mengelola Keuangan

2 hari lalu

Direktur Bisnis Wholesale dan Kelembagaan BRI Agus Noorsanto (kiri) saat memberikan cindramata kepada Plt. Kepala BKN Drs. Haryomo Dwi Putranto usai penandatanganan Nota Kesepahaman dan Perjanjian Kerja Sama di Jakarta, Selasa, 22 Oktober 2024. Dok. BRI
BRI Beri Kemudahan Bagi pegawai BKN dalam Mengelola Keuangan

BRI berkomitmen memberikan layanan yang tidak hanya mempermudah operasional BKN sebagai institusi, tetapi juga menyediakan berbagai solusi perbankan yang dapat diakses dengan mudah oleh pegawai BKN.


BRI Tingkatkan Layanan Perbankan BKN

2 hari lalu

Plt. Kepala BKN Drs. Haryomo Dwi Putranto (kiri), Direktur Bisnis Wholesale dan Kelembagaan BRI Agus Noorsanto (kanan) saat penandatanganan Nota Kesepahaman dan Perjanjian Kerja Sama di Jakarta, Selasa, 22 Oktober 2024. Dok. BRI
BRI Tingkatkan Layanan Perbankan BKN

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk bekerja sama dengan Badan Kepegawaian Negara (BKN) tingkatkan kualitas layanan perbankan di lingkungan BKN, serta memperluas akses terhadap berbagai layanan keuangan bagi seluruh pegawai BKN.