Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cerita Perempuan Para Pelaku Usaha Mikro di Kalbar Optimalkan Pinjaman dari BTPN Syariah

image-gnews
Evi Tri Wahyuni memperlihatkan hasil produksinya, kue Putu Kacang yang pemasarannya telah sampai ke Malaysia. Hal tersebut disampikan saat BTPN Syariah melakukan pendampingan di salah satu rumah warga di Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, Kamis, 25 Agustus 2022  (Aseanty Pahlevi | Tempo).
Evi Tri Wahyuni memperlihatkan hasil produksinya, kue Putu Kacang yang pemasarannya telah sampai ke Malaysia. Hal tersebut disampikan saat BTPN Syariah melakukan pendampingan di salah satu rumah warga di Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, Kamis, 25 Agustus 2022 (Aseanty Pahlevi | Tempo).
Iklan

Bermula dari pinjaman Rp 2 juta, kini Surahmah telah mendapat kredit Rp 15 juta. Begitu pula dengan Desi Ernawati. Wanita berusia 35 tahun tersebut selama ini bekerja dengan berjualan sayur di pasar tradisional.

Semula dia kerepotan dengan pemilahan uang modal dan keuntungan. Namun, pertemuan demi pertemuan yang diikutinya memberikan gambaran mengenai keharusan pengelolaan keuangan agar usahanya dapat lebih berkembang.

Desi adalah ibu tunggal. Usai berdagang, dia bekerja sebagai karyawan di salah satu hotel bintang tiga di Kota Pontianak. Gajinya pun diatur, sesuai dengan pembelajaran yang didapatnya di sentra usaha.

Sudah menjadi nasabah selama 6 tahun, menjadikan Desi mempunyai perencanaan yang lebih baik untuk usahanya.“Dulu modalnya dibantu Rp 3 juta, sekarang sudah Rp 13 juta,” katanya. Ke depannya, Desi ingin membuka usaha katering di rumahnya.

Hal yang sama dikatakan Agustina yang berjualan sayur secara online. Wanita berusia 28 tahun ini membuka pesanan melalui aplikasi pesan. Pelanggannya ada 30 rumah. Setiap pagi dia berbelanja di pasar tradisional serta warga setempat yang juga petani sayur.

Sayur diantar gratis untuk warga desa. Untuk di luar desa, ongkos kirim berkisar Rp 3.000 hingga Rp 5.000. “Tidak bisa lebih (ongkos kirimnya), nanti pelanggan lari,” katanya. Setelah enam tahun berjalan, usahanya sangat membantu ekonomi keluarga.

Agustina punya mimpi agar dapat merekrut orang untuk mengantarkan pesanan-pesanan pelanggan. Dengan begitu, ia bisa lebih berfokus mengurus ketiga anaknya yang masih kecil.

Di Kelurahan Bangka Belitung Laut Kota Pontianak, ibu-ibu Sentra Wahana 45 baru saja usai mengemas kue kering buatanya. Adalah Evi Tri Wahyuni, pengrajin kue putu kacang, salah satunya, yang telah menjadi nasabah selama lima tahunan.

“Kue saya sudah sampai Malaysia. Saya jual Rp 35 ribu per setengah kilo, nanti ada reseller yang jual lagi,” ujarnya. Resep Evi didapat turun temurun. Ibunya, Lusi, juga sudah menjual kue putu kacang ini sejak gadis.

Penguatan modal yang dibutuhkan Evi khusus menjelang lebaran. Sebab, pesanan saat itu bisa membeludak hingga mencapai satu ton. Penguatan modal dibutuhkan untuk membeli alat-alat membuat kue, seperti oven gas, mesin pengolahan kacang hijau menjadi tepung dan lain sebagainya.

Evi ingin memperbesar usahanya dengan berjualan online di media sosial. Dia butuh waktu khusus untuk belajar. Selain itu, dia juga ingin mendapatkan bantuan untuk memeroleh izin produksi industri rumah tangga.

Selanjutnya: Bank kini juga harus bersaing dengan pinjaman online.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

5 hari lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Instagram.
Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

Kuasa hukum Sandra Dewi dan Harvey Moeis menyebutkan rekening yang diblokir oleh Kejagung biasa digunakan oleh kliennya untuk pinjaman bank.


PNM Mekaar Kembangkan Usaha Jamu Nasabah

7 hari lalu

PNM Mekaar Kembangkan Usaha Jamu Nasabah

Di PNM Mekaar, nasabah tidak harus mensyaratkan agunan dan tidak harus memiliki usaha yang sudah mapan. Bahkan orang yang baru akan memulai usaha bisa mendapatkan pinjaman.


Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

7 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) memblokir 537 pinjaman online atau pinjol ilegal dan 48 konten penawaran pinjaman pribadi (pinpri) sepanjang Februari hingga Maret 2024.


Cara Mengajukan Pinjaman di Bank BRI 2024 dan Syaratnya

24 hari lalu

Cara Mengajukan Pinjaman di Bank BRI 2024 dan Syaratnya

Berikut syarat dan tata cara mengajukan pinjaman di Bank BRI untuk produk Briguna Karya. Total limit pinjaman mencapai Rp 300 juta.


Fintech Lending UKU Prediksi Pengajuan Pinjaman Naik 30 Persen Selama Ramadan

34 hari lalu

UKU dan Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) menggelar konferensi pers di The Acre, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Fintech Lending UKU Prediksi Pengajuan Pinjaman Naik 30 Persen Selama Ramadan

Fintech lending UKU memprediksi kenaikan pengajuan pinjaman selama Ramadan.


Risiko Memberi Pinjam Uang ke Teman Bisa Merusak Hubungan dan Memicu Konflik

42 hari lalu

Foto ilustrasi pinjaman uang.
Risiko Memberi Pinjam Uang ke Teman Bisa Merusak Hubungan dan Memicu Konflik

Penelitian terbaru menunjukkan bahwa memberi pinjam uang kepada teman atau kerabat dapat berakhir pada perkelahian.


Tips Terhindar dari Jebakan Pinjol Ilegal

46 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Shutterstock
Tips Terhindar dari Jebakan Pinjol Ilegal

Sebagian masyarakat tergiur meminjam pada entitas pinjol ilegal karena dipicu sejumlah hal. Awas, jangan sampai terjebak.


Jokowi Puji 'Mama Muda' di Forum Ekonomi: Saya Senang

50 hari lalu

Presiden Joko Widodo menyampaikan pidato saat menghadiri pembukaan Muktamar XX Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) di Dinning Hall Jakabaring Sport City (JSC), Palembang, Sumatera Selatan, Jumat, 1 Maret 2024. Muktamar XX Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) yang berlangsung dari 1-3 Maret 2024 tersebut mengangkat tema Bersatu Menuju Indonesia Berdaulat. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Jokowi Puji 'Mama Muda' di Forum Ekonomi: Saya Senang

Presiden Joko Widodo memuji perkembangan sektor Usaha Mikro Kecil dan Menengah di tanah air.


Tidak Mampu Bayar Pinjol? Ini yang Perlu Dilakukan

50 hari lalu

Ramai Bayar UKT dengan Pinjol, OJK Minta Danacita Salurkan Pinjaman dengan Prinsip Kehati-hatian
Tidak Mampu Bayar Pinjol? Ini yang Perlu Dilakukan

Apa yang harus dilakukan jika tidak mampu bayar pinjol?


Pegadaian Gandeng Fairbanc Sediakan Pinjaman Modal Produktif

51 hari lalu

Pegadaian Gandeng Fairbanc Sediakan Pinjaman Modal Produktif

Fairbanc akan memonitor pinjaman dan transaksi nasabah. Memberikan rekomendasi agar pinjaman dapat berjalan lancar.