Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kisah Darmo Hadipranoto Membangun Campina, Bermula dari Garasi Rumah

Reporter

image-gnews
Es krim Campina Avengers Iron Man. TEMPO | Yatti Febri Ningsih
Es krim Campina Avengers Iron Man. TEMPO | Yatti Febri Ningsih
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Darmo Hadipranoto, pendiri sekaligus komisaris perusahaan dan produsen es krim PT Campina Ice Cream Industry Tbk meninggal, Senin 9 Mei 2022.

Kabar duka tersebut disampaikan Sekretaris Perusahaan PT Campina Ice Cream Industry Tbk (CAMP,) Sagita Melati dalam rilisnya. "Bersama ini kami sampaikan bahwa Bapak Darmo Hadipranoto, yang menjabat sebagai Komisaris Perseroan telah meninggal dunia pada hari Senin tanggal 9 Mei 2022," kata Sagita.

Bagaimana kisah Darmo Hadipranoto mendirikan perusahaan es krim Campina?

Sering disangka produk es krim luar negeri, Campina ternyata diproduksi di Indonesia. Pendirinya bernama Darmo Hadipranoto mendirikan industri rumahan bernama CV Pranoto dengan merek dagang Campina.

CV Pranoto dibangun pada 22 Juli 1972 di garasi kediaman pribadi Darmo Hadipranoto di Jalan Gembong Sawah, Surabaya. 

Dilansir dari web perusahaan campina.co.id, seiring berkembangnya Campina yang kian maju, pada 1982 Campina membuka fasilitas produksi di kawasan SIER, Surabaya.

Nama adalah doa, dilansir dari Antara, sesuai namanya Campina bermakna champion yang diharapkan memiliki karakter juara. Harapannya agar produk Campina bisa dikenal hingga ke pelosok Nusantara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bisnisnya yang berkembang pesat atas tekad dan kerja keras Darmo, membuat Darmo bisa mengangkut pabriknya ke Rungkut pada 1982. Kala itu penjualan Campina terus meluas dengan berbagai cara penjualan baik sepeda, freezer hingga Van.

Dikutip dari bisnis.com, ternyata Darmo sempat hengkang dari perusahaan yang telah ia dirikan tersebut. Pada 1994, Sabana Prawirawidjaja menjadi pemegang saham terbesar yaitu sebanyak 90 persen. Dan Samudera Prawirawidjaja memegang 10 persen saham Campina.

Jelang IPO, nama Darmo Hadipranoto kembali masuk ke dalam pemegang saham. Darmo sendiri diangkat menjadi komisaris CAPM sejak 1995. Sejak 1987 hingga kini putra Darmo yakni Hendro Hadipranoto menjadi direksi di CAMP.

ANNISA FIRDAUSI 

Baca: Tiga Jam Melantai Nilai Saham Campina Ice Cream Melejit

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Milan Berencana Larang Penjualan Piza dan Es Krim Tengah Malam, Kenapa?

12 hari lalu

Pandangan umum gerbang kota Porta Garibaldi, setelah pemerintah Italia memberlakukan lockdown di utara negara itu, di Milan, Italia, Ahad, 8 Maret 2020. Karantina diberlakukan setelah jumlah kasus virus corona melonjak 25% dalam periode 24 jam menjadi 7.375, sementara kematian naik 57% menjadi 366. REUTERS/Flavio Lo Scalzo
Milan Berencana Larang Penjualan Piza dan Es Krim Tengah Malam, Kenapa?

Kebijakan melarang piza dan es krim tengah malam pernah ada satu dekade lalu, tapi ditentang warga Milan sehingga aturan ini ditinggalkan.


Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

13 hari lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masyarakat berobat ke luar negeri. Es krim Magnum ditarik karena mengandung plastik


Profil Mustika Ratu, Perusahaan Jamu dan Kecantikan yang Didirikan Mooryati Soedibyo

13 hari lalu

Logo Mustika Ratu. Istimewa
Profil Mustika Ratu, Perusahaan Jamu dan Kecantikan yang Didirikan Mooryati Soedibyo

Pendiri Mustika Ratu, Mooryati Soedibyo meninggal dunia dalam usia 96 tahun. Simak profil perusahaan jamu dan kecantikan tersebut berikut ini.


Unilever Tarik Es Krim Magnum di Inggris dan Irlandia dari Peredaran, Begini Penjelasan BPOM soal Produk Itu di RI

13 hari lalu

Es Krim Magnum. Womensfreesamples.com
Unilever Tarik Es Krim Magnum di Inggris dan Irlandia dari Peredaran, Begini Penjelasan BPOM soal Produk Itu di RI

BPOM angkat bicara soal keamanan produk es krim Magnum yang beredar di Indonesia.


Mayat Dalam Freezer Mobil Pengantar Es di Jalan Sudirman, Polisi Duga Korban Tertidur dan Terkunci

24 hari lalu

Kapolres Metro Jakarta Pusat Komisaris Besar Polisi Susatyo Purnomo Condro saat ditemui di Polda Metro Jaya usai Apel Swakarsa, Sabtu, 4 November 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Mayat Dalam Freezer Mobil Pengantar Es di Jalan Sudirman, Polisi Duga Korban Tertidur dan Terkunci

Seorang karyawan ditemukan tewas di dalam lemari pendingin (freezer) mobil pengangkut es krim di Jalan Jenderal Sudirman Jakarta Pusat


Buka Puasa Bersama Media, Indofood Kenalkan Es Krim Rasa Chiki Balls Keju

39 hari lalu

Logo Indofood. Fecbook.com
Buka Puasa Bersama Media, Indofood Kenalkan Es Krim Rasa Chiki Balls Keju

Hadir kejutan manis dari Indofood Ice Cream yang membuat acara semakin meriah.


10 Tips Menyimpan Makanan Berbahan Santan

39 hari lalu

ilustrasi makanan bersantan (pixabay.com)
10 Tips Menyimpan Makanan Berbahan Santan

Masakan dengan kuah santan selalu menjadi favorit banyak orang. Begini menyimpan makanan bersantan agar awet.


Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

46 hari lalu

Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

KPU menyatakan pasangan capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran) unggul dalam Pilpres 2024.


Lion Air Incar Rp 7 T Dana IPO? Rusdi Kirana: Kekecilan, Mendingan Sendiri

46 hari lalu

Pendiri Lion Air Group Rusdi Kirana saat meninjau Batam Aero Technic, Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Lion Air Incar Rp 7 T Dana IPO? Rusdi Kirana: Kekecilan, Mendingan Sendiri

Pendiri sekaligus pemilik Lion Air Rusdi Kirana menanggapi kabar soal rencana perusahaannya yang akan melakukan Initial Public Offering (IPO).


Bos Unilever Beberkan Alasan Pisahkan Unit Bisnis Es Krim dan PHK 7.500 Pekerja

46 hari lalu

Chair of Unilever PLC, Ian Meakins. unilever.com
Bos Unilever Beberkan Alasan Pisahkan Unit Bisnis Es Krim dan PHK 7.500 Pekerja

Unilever membeberkan alasan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap 7.500 karyawannya di seluruh dunia.