Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Situasi Membaik, Lion Air Rekrut Lagi 2.600 Eks Pegawai Kontrak

Reporter

Editor

Rahma Tri

image-gnews
Proses perawatan dan sterilisasi pesawat. Foto: Lion Air Group
Proses perawatan dan sterilisasi pesawat. Foto: Lion Air Group
Iklan

TEMPO, Jakarta - Lion Air Group memberi kesempatan kepada sekitar 2.600 orang pegawai yang sebelumnya tidak diperpanjang masa kontrak kerjanya untuk bekerja kembali. "Hal itu seiring dengan peningkatan operasional," ujar Corporate Communications Strategic of Lion Air Group, Danang Mandala Prihantoro dalam keterangan tertulis, Kamis, 9 Juli 2020.

Danang mengatakan tren operasional layanan penerbangan sejalan permintaan perjalanan udara terus tumbuh dan diprediksi mendekati kembali normal. Kondisi tersebut diharapkan terjadi pada akhir tahun ini atau awal tahun depan.

Lion Air Group menilai hal tersebut berdasarkan laju atau tren pertumbuhan jumlah penumpang yang terus meningkat dari bulan ke bulan. Di samping itu, sudah terjadi pergerakan perekonomian menuju arah yang lebih baik, karena berbagai program dan inisiasi pemerintah.

Alasan berikutnya, harga uji kesehatan yang semakin terjangkau terutama metode uji kesehatan skrining awal dan cepat. Di samping itu, akses mendapatkan uji kesehatan semakin mudah yang tersedia di beberapa titik lokasi, serta persyaratan dokumen perjalanan udara bagi penumpang semakin mudah.

Adapun menurut Danang, layanan penerbangan berjadwal dari dan menuju kota-kota besar hingga setingkat kecamatan atau kabupaten, antara lain Jakarta, Banda Aceh, Medan, Padang, Pekanbaru, Batam, Tanjung Pinang, Palembang, Jambi, Bengkulu, Lampung, Bangka Belitung, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Lombok, Bali, serta Kupang.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kementerian Kehakiman Amerika Serikat Dikabarkan Akan Tindak Tegas Boeing

56 menit lalu

Kantor Pusat Boeing Distribution Services Inc. di Hialeah, Florida, AS, 12 Maret 2024. EPA-EFE/CRISTOBAL HERRERA-ULASHKEVICH
Kementerian Kehakiman Amerika Serikat Dikabarkan Akan Tindak Tegas Boeing

Pejabat eksekutif di Boeing kemungkinan akan didakwa melakukan tindak kriminal terkait dua kecelakaan maut itu, yang menewaskan 326 orang


Kapan Gaji Pekerja Mulai Dipotong untuk Tapera?

1 hari lalu

Logo Tapera.  Foto : Tapera
Kapan Gaji Pekerja Mulai Dipotong untuk Tapera?

Pemotongan gaji pekerja untuk Tapera berlaku paling lambat pada 2027.


Terkini: Setelah Jokowi Cawe-cawe Nadiem Akhirnya Membatalkan Kenaikan UKT, APJII Buka Suara Kominfo Buka Peluang Starlink Beroperasi di Perkotaan

5 hari lalu

Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan sambutannya pada jamuan makan malam penyambutan Forum Air Dunia ke-10 atau 10th World Water Forum di Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana di Bali, Indonesia, pada Minggu malam (19 Mei 2024). ANTARA/Andi Firdaus
Terkini: Setelah Jokowi Cawe-cawe Nadiem Akhirnya Membatalkan Kenaikan UKT, APJII Buka Suara Kominfo Buka Peluang Starlink Beroperasi di Perkotaan

Jokowi akhirnya cawe-cawe masalah UKT alias uang kuliah tunggal di sejumlah perguruan tinggi negeri yang dikeluhkan mahasiswa dan orang tua.


Terkini: BPKN Sebut Harga Tiket Pesawat Garuda Indonesia Sudah Selangit, Pemerintah Bakal Buka Lowongan CPNS di IKN

5 hari lalu

Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Terkini: BPKN Sebut Harga Tiket Pesawat Garuda Indonesia Sudah Selangit, Pemerintah Bakal Buka Lowongan CPNS di IKN

Usulan Garuda Indonesia menaikkan harga tiket pesawat masih ramai diperbincangkan masyarakat hingga kini.


Qatar Airways Mengalami Turbulensi di Langit Turki, 12 Orang Terluka

6 hari lalu

Pemandangan menunjukkan airbus A350 Qatar Airways diparkir di luar hanggar pemeliharaan Qatar Airways di Doha, Qatar, 20 Juni 2022. Gambar diambil 20 Juni 2022. REUTERS/Imad Creidi
Qatar Airways Mengalami Turbulensi di Langit Turki, 12 Orang Terluka

Maskapai Qatar Airways mengalami turbulensi hanya selang lima hari setelah insiden serupa terjadi pada Singapore Airlines.


Cerita TKW Pulang dari Taiwan Pilih Naik Travel karena Penerbangannya dengan Lion Air Dibatalkan

6 hari lalu

Penumpang menunggu kedatangan pesawat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten. Selasa, 9 April 2024. H-1 lebaran Hari Raya Idul fitri 1445 H, terminal keberangkatan domestik nampak mulai lengang. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Cerita TKW Pulang dari Taiwan Pilih Naik Travel karena Penerbangannya dengan Lion Air Dibatalkan

TKW asal Lampung ini memilih pulang dari Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang Kota, setelah mengetahui penerbangan pesawatnya dibatalkan.


Singapore Airlines Alami Turbulensi Ekstrem, Apa Itu Clear Air Turbulence yang Diduga Jadi Penyebabnya?

7 hari lalu

Pesawat Singapore Airlines. REUTERS
Singapore Airlines Alami Turbulensi Ekstrem, Apa Itu Clear Air Turbulence yang Diduga Jadi Penyebabnya?

Investigasi penyebab turbulensi ekstrem pada penerbangan Singapore Airlines SQ321 masih berlangsung. Dugaan mengarah ke clear air turbulence.


5 Hal Perkembangan terkini Traktat Pandemi

9 hari lalu

Ilustrasi pasangan memakai masker di tengah pandemi Covid-19. Shutterstock
5 Hal Perkembangan terkini Traktat Pandemi

Artikel dari junal kesehatan internasional Nature membahas tentang negosiasi alot dan panjang soal traktat pandemi. Ini 5 perkembangan soal trakta itu


Penumpang Pesawat Singapore Airlines 777-300ER yang Selamat dari Turbulensi Berat Tiba di Singapura

10 hari lalu

Interior pesawat Singapore Airlines penerbangan SQ321 digambarkan setelah pendaratan darurat di Bandara Internasional Suvarnabhumi Bangkok, Thailand, 21 Mei 2024. REUTERS/Stringer
Penumpang Pesawat Singapore Airlines 777-300ER yang Selamat dari Turbulensi Berat Tiba di Singapura

Penumpang pesawat Singapore Airlines Boeing 777-300ER yang selamat dari turbulensi hebat, tiba di Singapura pada Rabu subuh.


Dirut Garuda Indonesia Sebut 100 Penerbangan Terganggu, Imbas Percikan Api di Pesawat Jemaah Haji Makassar

12 hari lalu

Ilustrasi Garuda Indonesia. TEMPO/Tony Hartawa
Dirut Garuda Indonesia Sebut 100 Penerbangan Terganggu, Imbas Percikan Api di Pesawat Jemaah Haji Makassar

Dirut Garuda Indonesia Irfan Setiaputra menyebut, 100 penerbangan terganggu imbas insiden percikan api di pesawat calon jemaah haji pada 15 Mei 2024 lalu.