Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pengusaha Lombok Minta Keringanan Bunga Pinjaman Setelah Gempa

image-gnews
Anggota Basarnas mengevakuasi korban tewas akibat tertimbun reruntuhan Masjid Jabal Nur yang rusak akibat gempa bumi 7 SR di Tanjung, Lombok Utara, NTB, pada 5 Agustus 2018. Menurut gubernur terpilih NTB Zulkieflimansyah, warga meninggal mencapai 381 orang, dan luka-luka 1033 orang. Kerugian rumah mencapai 22.721 unit yang rusak. ANTARA/Zabur Karuru
Anggota Basarnas mengevakuasi korban tewas akibat tertimbun reruntuhan Masjid Jabal Nur yang rusak akibat gempa bumi 7 SR di Tanjung, Lombok Utara, NTB, pada 5 Agustus 2018. Menurut gubernur terpilih NTB Zulkieflimansyah, warga meninggal mencapai 381 orang, dan luka-luka 1033 orang. Kerugian rumah mencapai 22.721 unit yang rusak. ANTARA/Zabur Karuru
Iklan

TEMPO.CO, Mataram - Ratusan pengusaha industri pariwisata di Lombok mengeluhkan beban bunga pinjaman dari perbankan meskipun sudah memperoleh relaksasi yang diupayakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Ketua Tim Task Force Recovery Pariwisata Nusa Tenggara Barat (NTB) Awanadhi Aswinabawa melaporkan ke Gubernur NTB Zulfkieflimansyah, bahwa para pengusaha di Gili Tramena memerlukan bantuan untuk mengatasi kesulitan setelah terjadinya gempa besar.

Baca: Berkaca dari Gempa Donggala, Harus Ada Teknologi Antisipasi Gempa
Baca: 8 Inovasi BPPT untuk Hadapi Bencana Gempa dan Tsunami

''Kami memohon bantuan gubernur agar bisa melobi untuk mendapatkan keringanan bunga kredit. Ini menjadi beban,'' kata Awanadhi Aswinabawa sewaktu bertemu dalam acara silaturahmi antara Zulkieflimansyah dengan para pelaku pariwisata di kantor Dinas Pariwisata NTB, Rabu 3 Oktober 2018 malam.

Setelah terjadinya gempa besar berturut-turut hampir sebulan berlangsung, pada high session (musim ramai) yang lalu, kondisi kerusakan akomodasi dan restoran serta hilangnya wisatawan yang datang berkunjung menjadikan pengusaha kesulitan keuangan. Apalagi, saat ini sudah memasuki low session (musim sepi) wisatawan.

Semula, rata-rata kunjungan wisatawan ke Gili Tramena mencapai 2.000 orang seharinya. Walaupun mulai datang wisatawan, kunjungannya sekitar separuhnya. Berdasarkan data terakhir OJK NTB, pinjaman pengusaha yang terdampak gempa mencapai Rp 2,9 triliun dari keseluruhan kredit se-NTB yang mencapai Rp 38,5 triliun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Relaksasi yang diberikan tergantung masing-masing bank bisa berlangsung selama 1 - 3 tahun. Karenanya kreditnya dianggap lancar. ''Jika tidak ada relaksasi maka kinerja industri keuangan bisa dinilai turun,'' ujar Kepala OJK NTB Farid Faletehan.

Zulkieflimansyah mengajak para pengusaha pariwisata untuk menemui pimpinan OJK dan anggota Komis XI DPR RI yang rencananya akan datang berkunjung ke Lombok, Kamis 4 Oktober 2018.

Untuk mengatasi berkurangnya kunjungan wisatawan mancanegara pelaku pariwisata meminta Zulkieflimansyah melobi maskapai penerbangan membuka rute langsung dari Australia maupun negara di Asia lainnya ke Lombok. ''Kalau bisa mendatangkan wisatawan langsung dari Australia, bisa membaik kunjungan wisatawannya,'' ucap Awanadhi Aswinabawa.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Antony Blinken Minta Beijing Beri Kesetaraan Kesempatan untuk Pengusaha Amerika di Cina

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken bertemu dengan Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi di Departemen Luar Negeri di Washington, AS, 26 Oktober 2023. REUTERS/Sarah Silbiger
Antony Blinken Minta Beijing Beri Kesetaraan Kesempatan untuk Pengusaha Amerika di Cina

Antony Blinken menyerukan pada Cina agar memberikan kesempatan yang sama pada para pelaku bisnis dari Amerika Serikat di Cina.


Info Gempa Terkini BMKG: Gorontalo Terguncang Tengah Malam, Bawean Kembali Bergetar

1 hari lalu

Peta pusat gempa Gorontalo. Foto : X
Info Gempa Terkini BMKG: Gorontalo Terguncang Tengah Malam, Bawean Kembali Bergetar

Gempa M5,3 mengguncang sebagian wilayah Provinsi Gorontalo tengah malam tadi.


Hari Konsumen Nasional, Menteri Zulhas: Pengusaha Jangan Curang

2 hari lalu

Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan (Zulhas) mencoblos di tempat pemungutan suara (TPS) 179 Cipinang Muara, di sekitar kediamannya Kompleks Nusa Indah Raya di Cipinang, Jakarta Timur. TEMPO
Hari Konsumen Nasional, Menteri Zulhas: Pengusaha Jangan Curang

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas meminta para pengusaha tidak curang.


Seorang Pengusaha Laporkan Kapolres Tangsel ke Propam Polri Karena Dugaan Kriminalisasi

2 hari lalu

Gedung Polres Kota Tangerang Selatan di Jalan Promoter No.1, Lengkong Gudang Timur, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Seorang Pengusaha Laporkan Kapolres Tangsel ke Propam Polri Karena Dugaan Kriminalisasi

Seorang pengusaha mesin di Kota Tangerang melaporkan Kapolres Tangsel atas dugaan kriminalisasi.


Kementerian Luar Negeri Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban Gempa Susulan Taiwan

3 hari lalu

Foto yang dirilis The Central News Agency (CNA) menunjukkan bangunan runtuh pasca gempa berkekuatan magnitudo 7,4  di Hualien, Taiwan, 3 April 2024. Gempa berkekuatan magnitudo  7,4 melanda Taiwan pada pagi hari tanggal 03 April dengan pusat gempa 18 kilometer selatan Kota Hualien  pada kedalaman 34,8 km, menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS).  EPA-EFE/KANTOR BERITA PUSAT
Kementerian Luar Negeri Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban Gempa Susulan Taiwan

Kementerian Luar Negeri mengatakan pihaknya bersama KDEI Taipei terus memantau dampak gempa susulan di Taiwan.


Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

3 hari lalu

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta Kamdani ketika ditemui di Kemenko Marves pada Selasa, 22 Agustus 2033. TEMPO/Riri Rahayu
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia atau Apindo Shinta Kamdani menilai melemahnya nilai tukar rupiah berdampak pada penurunan confidence ekspansi usaha di sektor manufaktur nasional.


Taiwan Kembali Diguncang Gempa Puluhan Kali, yang Terkuat Hingga 6,3

3 hari lalu

Foto yang dirilis The Central News Agency (CNA) menunjukkan bangunan runtuh pasca gempa berkekuatan magnitudo 7,4 di Hualien, Taiwan, 3 April 2024. Gempa berkekuatan magnitudo 7,4  melanda Taiwan pada pagi hari tanggal 03 April dengan pusat gempa 18 kilometer selatan Kota Hualien  pada kedalaman 34,8 km, menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS).  EPA-EFE/KANTOR BERITA PUSAT
Taiwan Kembali Diguncang Gempa Puluhan Kali, yang Terkuat Hingga 6,3

Taiwan digucang gempa hingga puluhan kali sejak Senin malam. guncangan yang terkuat hingga 6,3 magnitudo.


Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

3 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan (kedua dari kanan) dan Menteri Luar Negeri Tiongkok Wang Yi (kedua dari kiri) saat acara High Level Dialogue and Cooperation Mechanism (HDCM) Indonesia dan Tiongkok ke-4 di Labuan Bajo, Timur Nusa Tenggara, Jumat (19 April 2024). ANTARA/HO-Kementerian Koordinator Bidang Kelautan dan Perikanan
Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.


BMKG Sebut Gempa M5,1 Pacitan Tidak Merusak dan Berbahaya

3 hari lalu

Peta Gempa Pacitan, 22 April 2024. X.COM/BMKG
BMKG Sebut Gempa M5,1 Pacitan Tidak Merusak dan Berbahaya

Gempa dipicu oleh sesat aktif dasar laut.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Publikasi Jurnal Ilmiah yang Harus Dicapai Dosen, Prakiraan Cuaca BMKG, Gempa Laut Selatan

3 hari lalu

Ilustrasi jurnal ilmiah. Shutterstock
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Publikasi Jurnal Ilmiah yang Harus Dicapai Dosen, Prakiraan Cuaca BMKG, Gempa Laut Selatan

Topik tentang dosen mendapat skor angka kredit untuk publikasi ilmiah dalam jurnal nasional menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.