Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BEI: Fundamental Pasar Modal Menunjukkan Perbaikan

Reporter

Suasana pergerakan saham di layar Bursa Efek Indonesia, Jakarta, 9 Maret 2018. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir ke zona merah pada akhir sesi pertama perdagangan Jumat ini. RTI mencatat, indeks acuan saham domestik turun 30,17 poin atau setara 0,47% ke level 6.412,86.TEMPO/Tony Hartawan
Suasana pergerakan saham di layar Bursa Efek Indonesia, Jakarta, 9 Maret 2018. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir ke zona merah pada akhir sesi pertama perdagangan Jumat ini. RTI mencatat, indeks acuan saham domestik turun 30,17 poin atau setara 0,47% ke level 6.412,86.TEMPO/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Perdagangan dan Pengaturan Bursa Efek Indonesia (BEI) Laksono Widodo menilai bahwa fundamental pasar modal dalam negeri menunjukkan perbaikan seiring dengan laporan keuangan perusahaan publik atau emiten yang mengalami perbaikan.

Baca juga: Rupiah Melemah, BEI Pasar Modal Masih Bagus

"Kalau kami lihat, laporan keuangan perusahaan publik periode Juni semua menunjukkan perbaikan. Itu juga menunjukkan fundamental ekonomi Indonesia yang bagus," ujar Laksono di Jakarta, Selasa, 4 September 2018.

Ia menambahkan posisi indeks harga saham gabungan (IHSG) yang hampir menyentuh level 6.000 poin juga merupakan salah satu indikator positif bagi perekonomian nasional. Terpantau, pergerakan IHSG pada sesi pertama hari ini (4/9) berada di kisaran 5.927-5.978 poin.

"Itu bagus, itu buktinya. Yang membuat sentimen naik turun di pasar saham itu pergerakan rupiah terhadap dolar AS, tapi kan pelemahan mata uang juga terjadi dimana-mana. Kita serahkan kepada investor, kita tidak sedang dalam kondisi krisis," katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut dia, fluktuasi nilai tukar rupiah masih akan mudah berubah pergerakannya karena pengaruh eksternal. Di antaranya krisis ekonomi Turki dan Argentina serta perang dagang Amerika Serikat dengan beberapa negara.

"Sentimen-sentimen yang seperti itu berdampak ke negara berkembang," kata Direktur Perdagangan dan Pengaturan BEI ini.

ANTARA

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Besok Teladan Prima Agro Bakal Bagikan Dividen Rp 175,03 M

4 jam lalu

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan atau RUPST Tahun Buku 2022 dan Public Expose PT Teladan Prima Agro Tbk (TLDN) di Jakarta pada Rabu, 3 Mei 2023. TLDN mencatat laba bersih Rp 573,98 miliar pada 2022 dan berencana membagikan dividen Rp 175,03 miliar kepada pemegang sahamnya. Tempo/Amelia Rahima Sari
Besok Teladan Prima Agro Bakal Bagikan Dividen Rp 175,03 M

PT Teladan Prima Agro Tbk (TLDN) akan membagikan dividen kepada para pemegang sahamnya dengan total Rp 175,03 miliar. Dividen tersebut berasal dari laba bersih perseroan 2022 yang telah disepakati dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan atau RUPST pada 3 Mei 2023 lalu.


Laba Naik 169,3 Persen, Anak Perusahan Pelindo Bagikan Dividen 70 Persen dari Keuntungan

3 hari lalu

Tiga perusahaan melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia. Mereka adalah PT Batavia Prosperindo Trans Tbk., PT Indonesia Kendaraan Terminal Tbk., dan PT Jaya Sukses Makmur Sentosa Tbk. (TEMPO, Hendartyo Hanggi)
Laba Naik 169,3 Persen, Anak Perusahan Pelindo Bagikan Dividen 70 Persen dari Keuntungan

Anak perusahaan PT Pelindo (persero) yaitu PT Indonesia Kendaraan Terminal Tbk (IPCC) berkomitmen akan membagikan dividen pada 2023.


Akui Kena Serangan Siber, BFI Finance Pastikan Data Nasabah Aman

3 hari lalu

BFI Finance. facebook.cok
Akui Kena Serangan Siber, BFI Finance Pastikan Data Nasabah Aman

BFI Finance mengakui telah mengalami serangan siber, namun manajemen mengklaim data nasabah masih aman.


IHSG Rontok di Sesi Pertama Hari Ini, Samuel Sekuritas: Sektor Teknologi Terjun Paling Dalam

4 hari lalu

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Mandiri Sekuritas. ANTARA/Rosa Panggabean
IHSG Rontok di Sesi Pertama Hari Ini, Samuel Sekuritas: Sektor Teknologi Terjun Paling Dalam

Tim analis PT Samuel Sekuritas Indonesia melaporkan bahwa indeks harga saham gabungan atau IHSG rontok di sesi pertama hari ini, Kamis, 25 Mei 2023.


IHSG Menguat 0,39 Persen di Sesi Pertama, Saham KDTN Paling Aktif

7 hari lalu

Layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat, 19 November 2021. IHSG naik 1,26 persen atau 83,79 poin menjadi 6.720,26 pada akhir perdagangan hari ini. IHSG bahkan sempat mencapai level tertinggi intraday 6.720,98. Tempo/Tony Hartawan
IHSG Menguat 0,39 Persen di Sesi Pertama, Saham KDTN Paling Aktif

Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG menutup perdagangan Senin 22 Mei 2023 sesi pertama di level 6.727 atau menguat 0,39 persen.


IHSG Hari Ini Menghijau, Samuel Sekuritas: 223 Saham Menguat

9 hari lalu

Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 4 Juli 2022. IHSG pada penutupan perdagangan sore ini (4/7) ditutup melemah 2,28 persen. TEMPO/Tony Hartawan
IHSG Hari Ini Menghijau, Samuel Sekuritas: 223 Saham Menguat

IHSG menguat 0,56 persen sehingga berhasil menutup sesi di level 6.700,5 pada penutupan perdagangan hari ini.


Pasar Modal Alami Tren Positif, BEI: 52-59 Perusahaan IPO Tiap Tahun

12 hari lalu

Aplikasi BMoney meluncurkan fitur penjualan saham dan program khusus bagi segmen pengguna premium bernama BMoney Privilege di aplikasinya. Peluncuran dilakukan di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta Selatan, pada Selasa, 16 Mei 2023. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
Pasar Modal Alami Tren Positif, BEI: 52-59 Perusahaan IPO Tiap Tahun

BEI menjelaskan bahwa beberapa tahun ini pasar modal mengalami tren yang positif.


216.660 Investor di Sekuritas Legal di Solo Raya Dipastikan Dapat Perlindungan Aset dari Indonesia SIPF

15 hari lalu

Pekerja berada di depan layar yang menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Rabu, 26 April 2023. Usai cuti bersama Lebaran 2023, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Rabu (26/4) dibuka menguat 60 poin (0,88 persen) ke 6.877. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
216.660 Investor di Sekuritas Legal di Solo Raya Dipastikan Dapat Perlindungan Aset dari Indonesia SIPF

Direktur Utama Indonesia SIPF Narotama Aryanto memastikan investor yang terdaftar di pasar modal anggota BEI sekaligus Indonesia SIPF akan mendapatkan perlindungan aset.


IHSG Sesi I Ditutup Melemah di Level 6.768,7, Saham TYRE Paling Aktif Diperdagangkan

20 hari lalu

Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 4 Juli 2022. IHSG pada penutupan perdagangan sore ini (4/7) ditutup melemah 2,28 persen. TEMPO/Tony Hartawan
IHSG Sesi I Ditutup Melemah di Level 6.768,7, Saham TYRE Paling Aktif Diperdagangkan

Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG ditutup melemah 0,01 persen pada sesi pertama perdagangan Selasa, 9 Mei 2023 di level 6.768,7.


OJK Sebut Ada 115 Perusahaan Antre IPO, Nilai Terbesar Rp 135,31 Triliun

20 hari lalu

Mahendra Siregar. youtube.com
OJK Sebut Ada 115 Perusahaan Antre IPO, Nilai Terbesar Rp 135,31 Triliun

OJK menyebutkan 115 perusahaan berencana melakukan penawaran perdana saham atau initial public offering (IPO) dengan nilai terbesar Rp 135,31 triliun.