Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Investor Rusia Siapkan Global Hub di Lombok Utara

image-gnews
Kapal yacht berlabuh di Medana Bay Marina, Lombok Utara. TEMPO/Supriyantho Khafid
Kapal yacht berlabuh di Medana Bay Marina, Lombok Utara. TEMPO/Supriyantho Khafid
Iklan

TEMPO.CO, Mataram – Investor asal Rusia Inter Rao menawarkan tiga program bisnis pembangunan Global Hub Bandar Kayangan di Kabupaten Lombok Utara.  Pertama, membangun kilang minyak kapasitas 50.000 barel sehari. Kedua, pembangunan international port untuk kapal ukuran Panamax (extra large). Ketiga pembangunan listrik yang pada tahap awal menyiapkan dua kali 50 Megawatt (MW) hingga selanjutnya dikembangkan mencapai 900 MW.

Sedangkan calon investor Rusia lainnya, Svetlana yang berminat investasi di pembangunan kilang minyak ini menyampaikan kesiapannya untuk merealisasikan investasinya bekerjasama dengan investor dari China. Terkait  minyak mentahnya Svetlana menyebutkan bersumber dari Iran, Iraq dan Rusia yang sudah memiliki business agreement.

Kepala Dinas Penanaman Modan dan Layanan Terpadu Satu Pintu (DPMLTSP) Nusa Tenggara Barat (NTB) Lalu Gita Ariadi menjelaskan perkembangan ketersediaan global hub tersebut, Kamis 22 Februari 2018 pagi. ''Semua rencana tersebut sudah dibahas serempak di Jakarta dan Lombok Utara, Selasa 20 Februari 2018 lalu,'' kata Gita Ariyadi, Kamis 22 Februari 2018.

Simak: Investasi Asing di Indonesia Rendah Dibanding di Rusia

Pemerintah Provinsi NTB dan Pemerintah Kabupaten Lombok Utara serius melakukan percepatan pembangunan Global Hub Bandar Kayangan. Di Tanjung Lombok Utara pada hari Selasa 20 Februari 2018, Bupati Lombok Utara Najmul Ahyar memimpin rapat yang membahas izin lokasi dan kawasan yang diajukan oleh PT Diamar Mitra Kayangan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada waktu yang bersamaan, selasa 20 februari 2018 di Jakarta juga dilakukan pertemuan penting antara inisiator Global Hub Bandar Kayangan - Son Diamar, pemprop NTB diwakili kepala DPMPTSP NTB - Lalu Gita Ariadi, investor dari Rotterdam yg fokus rencana investasi pembangunan international port dan juga perwakilan investor dari Rusia yang akan berinvestasi untuk pembangunan kilang minyak.Advisor President of Inter Rao  asal Rusia Yaroslav sudah menjelaskan rencana bisnisnya di Jakarta, Selasa 20 Februari 2018 lalu.

Analis Bussiness Port of Rotterdam International (PoRint) Carlos Zepeda  didampingi Sofie Tolk Konsultan Utama Pengembangan Usaha PT Pelabuhan Rotterdam Indonesia masih mengkonfirmasi berbagai kebijakan umum/tehnis baik di nasional maupun di daerah, progress  serta rencana2 riil pengembangan usaha kedepan selain pembangunan usaha pelabuhan di Global Hub Bandar Kayangan.

Global Hub Bandar Kayangan ini dihajatkan sebagai core bisnis pelabuhan international, kilang minyak dan kota mandiri.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


YLKI: Pemerintah Mesti Lebih Tegas Menindak Pinjol Ilegal, hingga Mengusut Aliran Dana dan Investor

5 jam lalu

Ilustrasi Pinjaman Online. Freepix: Rawpixel.com
YLKI: Pemerintah Mesti Lebih Tegas Menindak Pinjol Ilegal, hingga Mengusut Aliran Dana dan Investor

Satgas Pasti menemukan 537 entitas pinjol ilegal di sejumlah situs dan aplikasi sepanjang Februari hingga Maret 2024.


Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

6 jam lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional
Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih


Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

10 jam lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin memimpin pertemuan dengan anggota Dewan Keamanan melalui panggilan konferensi video di Moskow, Rusia, 9 September 2022. Sputnik/Gavriil Grigorov/Pool via REUTERS/File Photo
Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

Pemerintah Rusia menyambut presiden baru Indonesia. Siap lanjutkan kerja sama.


Setelah Kemarin Melemah, Kurs Rupiah Hari Ini Diprediksi Menguat

17 jam lalu

Ilustrasi Uang Rupiah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Setelah Kemarin Melemah, Kurs Rupiah Hari Ini Diprediksi Menguat

Analis Ibrahim Assuaibi, memperkirakan rupiah hari ini fluktuatif dan akan ditutup menguat pada rentang Rp 16.150 sampai Rp 16.220 per dolar AS.


Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

19 jam lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

Top 3 dunia adalah Rusia menawarkan Sukhoi ke RI, AS minta Cina buka pintu untuk pengusahanya hingga persiapan senjata Rusia lawan Ukraina.


Kinerja Keuangan Dinilai Baik, Bank DBS Raih 2 Peringkat dari Fitch Ratings Indonesia

1 hari lalu

Bank DBS Indonesia. Foto : DBS
Kinerja Keuangan Dinilai Baik, Bank DBS Raih 2 Peringkat dari Fitch Ratings Indonesia

Bank DBS Indonesia meraih peringkat AAA National Long-Term Rating dan National Short-Term Rating of F1+ dari Fitch Ratings Indonesia atas kinerja keuangan yang baik.


Harga Saham Sentuh Titik Terendah, Presdir Unilever: Akan Membaik

1 hari lalu

Benjie Yap. Foto: Linkedin
Harga Saham Sentuh Titik Terendah, Presdir Unilever: Akan Membaik

Presdir Unilever Indonesia, Benjie Yap mengatakan salah satu hal yang penting bagi investor adalah fundamental bisnis.


Rusia Siap Pasok Pesawat Tempur Sukhoi Jika Indonesia Berminat

1 hari lalu

Pesawat Sukhoi SU-57 dilengkapi dengan kemampuan multi-misi, otomatisasi, dan teknologi kecerdasan buatan untuk meningkatkan kemampuan Angkatan Udara Rusia secara dramatis. Karena peningkatan aerodinamis, Sukhoi Su-57 dapat melakukan perjalanan hingga Mach 2 tanpa afterburner yang memiliki jangkauan hingga 3.500 kilometer dengan kecepatan subsonik. Foto : Twitter
Rusia Siap Pasok Pesawat Tempur Sukhoi Jika Indonesia Berminat

Kedubes Rusia mengatakan Moskow siap memasok pesawat tempur Sukhoi jika ada minat dari Jakarta.


Top 3 Dunia: Spyware Israel, Kerja Sama Rusia-RI, Korea Utara-Iran

1 hari lalu

Spyware pegasus. Amnesty.org
Top 3 Dunia: Spyware Israel, Kerja Sama Rusia-RI, Korea Utara-Iran

Top 3 Dunia dibuka dengan berita dari Spanyol tentang spyware Israel yang memata-matai PM Pedro Sanchez.


Rusia Sebut Punya Persenjataan Cukup untuk Lawan Ukraina dan Bantuan Miliaran Dolar AS

1 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin mengecek persenjataan saat mengunjungi pusat pelatihan Distrik Militer Barat untuk pasukan cadangan yang dimobilisasi, di Wilayah Ryazan, Rusia 20 Oktober 2022. Dihadapkan dengan serangkaian kekalahan dalam perang, Putin bulan lalu mendeklarasikan
Rusia Sebut Punya Persenjataan Cukup untuk Lawan Ukraina dan Bantuan Miliaran Dolar AS

Kedubes Rusia mengatakan persiapan negaranya sangat kuat untuk melawan Ukraina yang akan mendapat bantuan senilai miliaran dolar dari AS.