Daftar 5 Kilang Minyak Terbesar di Indonesia, Ada yang Masuk Top ASEAN

Jumat, 11 Agustus 2023 22:06 WIB

Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengunjungi dan menyapa para pekerja Pertamina di Kilang Plaju, Palembang, Sumatera Selatan. Ia mengunggah sejumlah foto di akun instagramnya @basukibtp, Rabu, 6 Oktober 2021. Foto: Instagram

3. Kilang Plaju Pertamina

Kilang minyak terbesar di Indonesia selanjutnya adalah kilang Plaju Pertamina yang terletak di Palembang, Sumatera Selatan. Tidak hanya terbesar, kilang Plaju juga merupakan salah satu kilang minyak tertua di Indonesia dan memiliki peran sejarah dalam industri minyak bumi di negara ini. Kilang Plaju didirikan tahun 1904 oleh perusahaan minyak asal Belanda yaitu Shell. Saat ini, kapasitas kilang Plaju mencapai 134.000 barel minyak per hari.

4. Kilang Balongan Pertamina

Kilang Balongan merupakan salah satu kilang terbesar di tanah air yang berlokasi di Indramayu, Jawa Tengah. Kilang Pertamina Balongan memiliki peran penting dalam menghasilkan berbagai produk minyak bumi dan bahan kimia yang dibutuhkan dalam industri. Bisnis utama dari kilang minyak ini adalah mengolah minyak mengolah minyak mentah (Crude Oil) menjadi produk-produk BBM (Bahan Bakar Minyak), Non BBM dan Petrokimia. Kilang yang dibangun sejak 1990 dan mulai beroperasi pada 1994 ini mampu menghasilkan 125.000 barel minyak per hari.

5. Kilang Cilacap Pertamina

Salah satu kilang minyak terbesar di Indonesia ini berlokasi di Cilacap, Jawa Tengah. Kilang ini bernama kilang refinery Unit IV Cilacap. Dilansir dari laman pertamina, kilang ini memiliki kapasitas produksi terbesar yakni 348.000 barrel per hari serta terlengkap fasilitasnya. Kilang Pertamina Cilacap memiliki peran kunci dalam memenuhi kebutuhan bahan bakar di Pulau Jawa dan sekitarnya. Pasalnya, kilang ini memasok 34% kebutuhan BBM nasional atau 60% kebutuhan BBM di Pulau Jawa. Kilang minyak Pertamina di Cilacap juga termasuk yang terbesar di ASEAN.

RIZKY DEWI AYU

Pilihan Editor: Kilang Dumai Kembali Beroperasi Penuh Usai Ledakan Awal April, Pertamina Klaim Bisa Produksi BBM untuk..

Berita terkait

Pemerintah Quad Tawarkan Beasiswa bagi Mahasiswa dari ASEAN

4 jam lalu

Pemerintah Quad Tawarkan Beasiswa bagi Mahasiswa dari ASEAN

Quad menawarkan beasiswa bagi mahasiswa dari negara-negara Quad dan ASEAN untuk menempuh gelar magister dan doktor di bidang sains di Amerika Serikat

Baca Selengkapnya

Pertamina EP Prabumulih Field Catat Kenaikan Produksi jadi 9.000 Barel Minyak per Hari

21 jam lalu

Pertamina EP Prabumulih Field Catat Kenaikan Produksi jadi 9.000 Barel Minyak per Hari

Pertamina EP Prabumulih Field berhasil menambah produksi minyak dua sumur di Desa Gunung Gunung Kemala, Prabumulih Barat, Prabumulih, Sumsel.

Baca Selengkapnya

Pengamat: Pelemahan Rupiah Bisa Gerus Penerimaan Negara di Sektor Ekspor

1 hari lalu

Pengamat: Pelemahan Rupiah Bisa Gerus Penerimaan Negara di Sektor Ekspor

Ketidakpastian ekonomi global, termasuk kenaikan suku bunga di Amerika Serikat, turut mempengaruhi pelemahan nilai tukar rupiah.

Baca Selengkapnya

Menteri Zulhas akan Menaikkan Harga MinyaKita, Begini Tanggapan Warga

3 hari lalu

Menteri Zulhas akan Menaikkan Harga MinyaKita, Begini Tanggapan Warga

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan berencana akan menaikkan harga eceran tertinggi (HET) MinyaKita. Bagaimana tanggapan pedagang dan konsumen?

Baca Selengkapnya

Malaysia Sepakat Atasi Sengketa Laut Cina Selatan lewat Dialog

5 hari lalu

Malaysia Sepakat Atasi Sengketa Laut Cina Selatan lewat Dialog

Malaysia sepakat untuk mengatasi masalah Laut Cina Selatan bersama-sama dengan negara-negara ASEAN lain melalui jalur dialog.

Baca Selengkapnya

SKK Migas: Target Investasi Migas Tahun Ini Sebesar USD15 Miliar

6 hari lalu

SKK Migas: Target Investasi Migas Tahun Ini Sebesar USD15 Miliar

SKK Migas bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (K3S) mencanangkan target produksi migas tahun 2030 mencapai 12 miliar BSCFD.

Baca Selengkapnya

Komisioner HAM PBB: Rohingya Tak Punya Tempat untuk Melarikan Diri

7 hari lalu

Komisioner HAM PBB: Rohingya Tak Punya Tempat untuk Melarikan Diri

Komisioner tinggi HAM PBB menyatakan keprihatinan terhadap situasi yang dihadapi etnis Rohingya di negara bagian Rakhine, Myanmar.

Baca Selengkapnya

3 Faktor Demam Berdarah Jadi Penyakit Endemik di Wilayah ASEAN

9 hari lalu

3 Faktor Demam Berdarah Jadi Penyakit Endemik di Wilayah ASEAN

WHO dan ASEAN konsolidasi untuk menangani penyakit demam berdarah yang selalu marak di Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya

Hari Demam Berdarah ASEAN, Bagaimana Awalnya?

9 hari lalu

Hari Demam Berdarah ASEAN, Bagaimana Awalnya?

ASEAN Dengue Day diperingati setiap 15 Juni, upaya untuk mengurangi kasus demam berdarah utamanya di wilayah Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya

Indonesia Berada di Urutan Pertama, Inilah Daftar Negara di ASEAN dengan Jumlah Hari Libur Nasional Terbanyak

9 hari lalu

Indonesia Berada di Urutan Pertama, Inilah Daftar Negara di ASEAN dengan Jumlah Hari Libur Nasional Terbanyak

Berikut daftar negara-negara ASEAN dengan jumlah hari libur nasional terbanyak untuk tahun 2024.

Baca Selengkapnya