Distorsi Ekonomi Hambat Penciptaan Lapangan Kerja

Reporter

Editor

Jumat, 12 September 2003 16:48 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Ketua Direktorat Ketenaga Kerjaan Bappenas Bambang Widianto mengatakan, distorsi ekonomi yang terjadi di Indonesia telah menyebabkan terhambatnya penciptaan lapangan kerja.

Hal itu terjadi, kata Bambang, karena selama ini berbagai distorsi tersebut menjadi salah satu titik perhatian para investor, yang justru kemudian menjadi kendala tersendiri buat mereka untuk menanamkan modal.

Menurut Bambang, ketika saat ini anggaran pemerintah sudah tak memungkinkan, semua itu membuat persoalan lebih sulit. Karena itu Bambang mengusulkan, agar hal ini segera diatasi pemerintah. "Jangan macam-macam deh, kalau saja distorsi ekonomi itu kita bereskan, ekonomi kita akan banyak terbantu," katanya. Bambang menunjuk praktek-praktek KKN, oligopoli, monopoli dan berbagai distorsi lain, sebagai praktek yang harus segera diberantas. "Jangan jauh-jauh deh, hilangkan dulu pungli yang dari dulu tak pernah bisa (lenyap), kata Bambang.

Distorsi seperti itulah, kata Bambang, yang kemudian menjadi hambatan penciptaan lapangan kerja, karena menyebabkan biaya tinggi dalam melakukan kegiatan ekonomi.

indra darmawan /TNR

Advertising
Advertising

Berita terkait

Soroti Revisi UU Kementerian Negara, PDIP Contohkan Empire Building Syndrome

3 menit lalu

Soroti Revisi UU Kementerian Negara, PDIP Contohkan Empire Building Syndrome

PDIP telah memberikan warning atau peringatan, supaya Revisi Undang-undang Kementerian Negara tidak digunakan untuk kepentingan politik.

Baca Selengkapnya

Dongeng Lutung Kasarung Singkat untuk Anak Sebelum Tidur

7 menit lalu

Dongeng Lutung Kasarung Singkat untuk Anak Sebelum Tidur

Sebelum tidur, jangan lupa untuk membacakan dongeng. Cerita tentang Lutung Kasarung bisa menjadi dongeng yang bagus untuk anak karena penuh moral.

Baca Selengkapnya

Nurul Ghufron Kembali Jalani Sidang Etik, Ini Penjelasaanya

9 menit lalu

Nurul Ghufron Kembali Jalani Sidang Etik, Ini Penjelasaanya

Nurul Ghufron mengatakan besok dia akan kembali menjalani sidang etik dengan agenda pembelaan.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil Thailand Open 2024 Kamis 16 Mei: 7 Wakil Indonesia Lolos Perempat Final, 3 Tersingkir

11 menit lalu

Rekap Hasil Thailand Open 2024 Kamis 16 Mei: 7 Wakil Indonesia Lolos Perempat Final, 3 Tersingkir

Ahsan / Hendra, Fikri / Bagas, dan Adnan / Nita, menjadi tiga wakil Indonesia yang tersingkir di babak 16 besar Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Dibuka hingga 13 Juni, Simak Cara Pendaftaran dan Jadwal Seleksinya

14 menit lalu

Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Dibuka hingga 13 Juni, Simak Cara Pendaftaran dan Jadwal Seleksinya

Seleksi Sekolah Kedinasan 2024 resmi dibuka, berikut rincian syarat dan cara pendaftarannya

Baca Selengkapnya

Penyebab Rupiah Melemah, Ini Analisis Direktur Laba Forexindo Berjangka

17 menit lalu

Penyebab Rupiah Melemah, Ini Analisis Direktur Laba Forexindo Berjangka

Direktur Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi memberikan analisis soal nilai tukar rupiah melemah terhadap dolar AS belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Daftar HP dengan Kapasitas Baterai 10000 mAh, Cocok untuk Main Game

19 menit lalu

Daftar HP dengan Kapasitas Baterai 10000 mAh, Cocok untuk Main Game

Semakin besar kapasitas baterai HP, maka semakin semakin lama daya tahan baterai HP tersebut. Berikut HP dengan baterai 10000 mAh.

Baca Selengkapnya

Perlunya Sensitivitas Orang Tua dengan Anak Berkebutuhan Khusus di Tempat Umum

19 menit lalu

Perlunya Sensitivitas Orang Tua dengan Anak Berkebutuhan Khusus di Tempat Umum

Sensitivitas orang tua dan pengelola fasilitas berpengaruh pada keamanan dan keselamatan anak berkebutuhan khusus saat beraktivitas di tempat umum.

Baca Selengkapnya

Mensos Risma Optimalkan RAPI untuk Penanganan Bencana

22 menit lalu

Mensos Risma Optimalkan RAPI untuk Penanganan Bencana

Langkah terbaru Mensos Risma, dengan memanfaatkan jaringan Radio Amatir Penduduk Indonesia (RAPI) sebagai sarana vital untuk komunikasi darurat di wilayah terdampak bencana.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Proliga 2024 Bagian Putri: Jakarta Popsivo Polwan Jaga Kesempurnaan dengan Kalahkan Jakarta Elektrik

27 menit lalu

Hasil dan Klasemen Proliga 2024 Bagian Putri: Jakarta Popsivo Polwan Jaga Kesempurnaan dengan Kalahkan Jakarta Elektrik

Tim bola voli putri Jakarta Popsivo Polwan menjaga kesempurnaannya di arena Proliga 2024 dengan menaklukkan Jakarta Elektrik PLN.

Baca Selengkapnya