Kemenperin Buka 5 Lokasi Isoman dengan Konsentrator Oksigen, Ini Detailnya

Minggu, 25 Juli 2021 13:29 WIB

Petugas menyiapkan tempat tidur untuk pasien COVID-19 yang berada di Kantor Wali kota Jakarta Utara, Selasa 6 Juli 2021. Pemkot Jakarta Utara menyiapkan Tenda Darurat dan 2 lantai Gedung yang berisi 300 tempat tidur bagi warga yang terkonfirmasi positif COVID-19 dengan kriteria orang tanpa gejala. ANTARA FOTO/ Reno Esnir

3. Cara Mengakses

Sekretaris Jenderal Kemenperin Dody Widodo mengatakan masyarakat sekitar lokasi isoman Kemenperin dapat memanfaatkan fasilitas tersebut. Pertama, mereka harus berkoordinasi terlebih dahulu dengan pengurus RT dan RW setempat.

Kedua, mereka perlu membawa hasil swab ke lokasi isoman dan kemudian akan diperiksa ulang di sana. “Nantinya apabila sudah lapor dan terverifikasi, bisa diantar oleh Babinsa ke lokasi isoman Kemenperin tersebut,” kata Dody.

4. Perintah Jokowi

Pembukaan lokasi isolasi mandiri ini adalah perintah Presiden Jokowi. Jokowi meminta tiap kementerian dan lembaga untuk menyediakan lokasi isolasi mandiri bagi pasien Covid-19 dengan gejala ringan.

"Ini baru diperintah kemarin dan kami harap akan segera jalan," kata Wakil Ketua Komite Penanganan Covid-19 Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan perintah tersebut dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis, 15 Juli 2021.

5. Rumah Oksigen

Selain lokasi isolasi mandiri ini, Kemenperin juga tengah mendorong pendirian fasilitas-fasilitas isolasi berupa rumah-rumah oksigen. Caranya lewat kerja sama dengan para perusahaan industri, terutama industri-industri non-produsen oksigen tetapi memiliki teknologi penghasil oksigen.

"Ini ditujukan untuk mendekatkan fasilitas isolasi dengan sumber-sumber oksigen sehingga tidak ada kendala suplai oksigen bagi pasien Covid-19,” kata Agus.

Salah satu fasilitas isoman adalah rumah oksigen yang saat ini sedang dibangun di Pulo Gadung, Jakarta Timur. Rumah oksigen ini diinisiasi oleh GoTo (perusahaan merger Gojek dan Tokopedia) dan Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, PT Aneka Gas Industri (Samator Grup), PT Master Steel, Tripatra Engineering, dan Halodoc.

Baca: Luhut Beberkan 4 Penyebab Tingginya Kematian Akibat Covid-19 Sepekan Terakhir

Berita terkait

Pengamat Usul Kementerian Perdagangan dan Perindustrian Kembali Digabung di Pemerintahan Prabowo

3 hari lalu

Pengamat Usul Kementerian Perdagangan dan Perindustrian Kembali Digabung di Pemerintahan Prabowo

Wacana penambahan kementerian di pemerintahan Prabowo berpotensi membebani anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN)

Baca Selengkapnya

Berkaca Kasus PHK Pegawai Bata, Apa Hak Karyawan yang Kena Pemutusan Hubungan Kerja?

5 hari lalu

Berkaca Kasus PHK Pegawai Bata, Apa Hak Karyawan yang Kena Pemutusan Hubungan Kerja?

Ratusan karyawan pabrik sepatu Bata kena PHK massal. Apa saja hak pegawai baik tetap maupun kontrak yang kena pemutusan hubungan kerja?

Baca Selengkapnya

233 Karyawan Bata di PHK, Bagaimana Jaminan Hak-hak Pegawai Pabrik Sepatu Itu?

7 hari lalu

233 Karyawan Bata di PHK, Bagaimana Jaminan Hak-hak Pegawai Pabrik Sepatu Itu?

PT Sepatu Bata melakukan PHK ratusan karyawan secara bertahap. Bagaimana jaminan terhadap hak-hak pegawai pabrik sepatu itu?

Baca Selengkapnya

Kemenperin Periksa Pejabat Terlibat Penipuan SPK Fiktif, Terbongkar karena Aduan Pihak Ketiga

10 hari lalu

Kemenperin Periksa Pejabat Terlibat Penipuan SPK Fiktif, Terbongkar karena Aduan Pihak Ketiga

Seorang pejabat di Kemenperin menyalahgunakan jabatan untuk membuat SPK fiktif.

Baca Selengkapnya

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

17 hari lalu

5 Hal yang Perlu Dipersiapkan untuk Pelihara Ikan di Akuarium Air Asin

Akuarium air asin memerlukan salinitas, derajat keasaman, hingga perawatan tertentu agar zat kimia seperti amonia, nitrit, dan nitrat tidak masuk ke dalam airnya.

Baca Selengkapnya

Kini Impor Bahan Baku Plastik Tidak Perlu Pertimbangan Teknis Kemenperin

21 hari lalu

Kini Impor Bahan Baku Plastik Tidak Perlu Pertimbangan Teknis Kemenperin

Kementerian Perindustrian atau Kemenperin menyatakan impor untuk komoditas bahan baku plastik kini tidak memerlukan pertimbangan teknis lagi.

Baca Selengkapnya

Intip Spesifikasi Samsung Galaxy A35 5G, Meluncur Pertengahan Maret 2024

10 Maret 2024

Intip Spesifikasi Samsung Galaxy A35 5G, Meluncur Pertengahan Maret 2024

Spesifikasi Samsung Galaxy A35 5G mulai dipromosikan. Gawai ini termasuk kelas menengah, namun fiturnya lengkap dan mumpuni.

Baca Selengkapnya

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

9 Maret 2024

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?

Baca Selengkapnya

TMMIN Terima Penghargaan Lighthouse Industry 2024

21 Februari 2024

TMMIN Terima Penghargaan Lighthouse Industry 2024

TMMIN menerima penghargaan Lighthouse Industry 2024 setelah dianggap berkontribusi dalam meningkatkan produktivitas dan daya saing industri otomotif.

Baca Selengkapnya

Cara Cek IMEI iPhone Terdaftar atau Tidak di Kemenperin

17 Januari 2024

Cara Cek IMEI iPhone Terdaftar atau Tidak di Kemenperin

Sekarang, sudah banyak orang yang menjual iPhone bekas. Sebelum membeli, sebaiknya cek IMEI iPhone apakah terdaftar atau tidak.

Baca Selengkapnya