Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kapal Sapi Jokowi Kosong, Dharma Jaya: Kami Tak Dilibatkan

Editor

Sugiharto

image-gnews
Presiden Jokowi didampingi Menteri Perhubungan Ignasius Jonan melihat Kapal Pengangkut Ternak KM Camara Nusantara 1 di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, 11 Desember 2015. Kapal ini akan dimanfaatkan untuk pengiriman ternak. TEMPO/Subekti.
Presiden Jokowi didampingi Menteri Perhubungan Ignasius Jonan melihat Kapal Pengangkut Ternak KM Camara Nusantara 1 di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, 11 Desember 2015. Kapal ini akan dimanfaatkan untuk pengiriman ternak. TEMPO/Subekti.
Iklan

TEMPO.COJakarta - Direktur Utama Perusahaan Daerah Dharma Jaya Marina Ratna D. Kusumajati menyesalkan kerugian pemerintah gara-gara kapal pengangkut sapi dari Nusa Tenggara Timur berlayar kosong sampai Jakarta.

Menurut Marina, masalah itu tak terjadi jika Kementerian Pertanian memberi kesempatan kepada badan usaha milik Pemerintah DKI Jakarta yang dikelolanya ikut memanfaatkan kapal ternak yang diadakan atas perintah Presiden Jokowi itu. Namun, sejak kapal beroperasi Desember lalu, Kementerian Pertanian tak pernah mau berkomunikasi dengan Dharma Jaya.

“Masalah ini harus diselesaikan. Karena Dharma Jaya tak dikasih kesempatan, ya, kapal kosong,” kata Marina kepada Tempo hari ini, Selasa, 19 Januari 2016.

Baca:
Tak Dapat Sapi, Kapal Ternak Jokowi Pulang Tangan Kosong
Presiden Jokowi Resmikan Tiga Kapal Pengangkut Ternak

Marina menjelaskan, ketika pelayaran pertama kapal pada awal Desember lalu, Bulog yang diberi kesempatan mengangkut sapi. “Bulog kan tidak biasa mengurusi sapi,” ucapnya. Hingga pelayaran kedua bulan ini, Dharma Jaya juga tak pernah dilibatkan. Padahal Dharma Jaya sudah memiliki pasokan sapi di Nusa Tenggara Timur. "Butuh dua minggu untuk ngumpulin sapi."

Marina menerangkan kebutuhan sapi di pasar tradisional Jabodetabek per hari sebanyak 650 ekor atau sekitar 150 ton. Jumlah itu sama dengan 97 persen dari total jumlah sapi impor yang 3 persennya sapi lokal.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dharma Jaya, Marina meneruskan, bertugas memenuhi kebutuhan pasokan daging sapi di 159 pasar yang dikelola PD Pasar Jaya. Dharma Jaya juga sudah mendatangkan sapi dari Nusa Tenggara Timur pada Desember lalu untuk memenuhi kebutuhan Ibu Kota.

Baca:
Sambut Kapal Sapi, Jokowi: Ongkos Turun Drastis!
Daging Sapi dan Permasalahannya

Marina berharap, BUMN dan BUMD yang menangani pasokan daging diberi kesempatan untuk memanfaatkan kapal sapi itu. Sebab, angkutan disubsidi dari biaya normal Rp 1,8 juta per ekor menjadi hanya Rp 500 ribu. Jadi Dharma Jaya akan bisa menjual daging seharga Rp 38 ribu per kilogram sapi hidup ke pasaran. “Kalau kapal digunakan untuk mengangkut sapi milik pedagang swasta, yang untung bukan masyarakat, dong,” ucapnya.

JOBPIE SUGIHARTO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jokowi Minta Daerah Kirim Kelebihan Produksi Beras ke IKN

27 detik lalu

Presiden Jokowi menjelaskan tentang program pompanisasi untuk meningkatkan produktivitas pertanian di semua provinsi rawan kekeringan, seusai peninjauan ke Desa Krendowahono, Kecamatan Gondangrejo, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, Rabu, 19 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Jokowi Minta Daerah Kirim Kelebihan Produksi Beras ke IKN

Presiden Jokowi meminta supaya kelebihan produksi beras yang ada di daerah dapat dikirim ke Ibu Kota Nusantara (IKN)


Kominfo dan BSSN Gagal Melindungi Pusat Data Nasional

10 menit lalu

BSSN dan Kementerian Kominfo sudah abai melindungi Pusat Data Nasional dari peretasan.
Kominfo dan BSSN Gagal Melindungi Pusat Data Nasional

BSSN dan Kementerian Komunikasi dan Informatika atau Kominfo abai melindungi Pusat Data Nasional dari peretasan.


Polisi Tangkap Ketua Panitia Konser Musik Tangerang Lentera Festival

11 menit lalu

Polisi Buru Panitia Konser Tangerang Lentera Festival 2024 yang Berujung Rusuh
Polisi Tangkap Ketua Panitia Konser Musik Tangerang Lentera Festival

Polisi menangkap ketua panitia konser musik Tangerang Lentera Festival.


Grace Natalie Jelaskan Maksud Jokowi soal Turbulensi Politik di Masa Transisi

12 menit lalu

Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie usai bertemu Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (15/5/2024). ANTARA/Rangga Pandu
Grace Natalie Jelaskan Maksud Jokowi soal Turbulensi Politik di Masa Transisi

Staf Khusus Presiden Grace Natalie mengatakan pernyataan Jokowi soal turbulensi politik tidak spesifik merujuk pada isu politik tertentu.


Begini Solusi Jokowi untuk Industri Tekstil yang Dibayangi PHK Massal dan Kebangkrutan

16 menit lalu

Mekanik tengah memperbaiaki mesin jahit konveksi dikawasan Tanah Abang, Jakarta, Selasa 8 November 2022. Berdasarkan laporan Badan Pusat Statistik (BPS), industri tekstil dan pakaian jadi alami perlambatan ekonomi dengan pertumbuhan 8,09% year on year (yoy) pada kuartal III-2022. Padahal kuartal sebelumnya industri ini mampu tumbuh 13,74% yoy. Tempo/Tony Hartawan
Begini Solusi Jokowi untuk Industri Tekstil yang Dibayangi PHK Massal dan Kebangkrutan

Jokowi memanggil sejumlah menteri untuk menyelesaikan masalah industri tekstil.


Begini Cara Mengatasi Serangan Ransomware

17 menit lalu

Ilustrasi virus ransomware
Begini Cara Mengatasi Serangan Ransomware

Satu-satunya cara yang dapat menjamin keamanan digital dari serangan ransomware adalah mitigasi yang benar serta persiapan yang baik.


Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

17 menit lalu

Kepala BNPT Komjen Rycko Amelza Dahniel, memperkenalkan program deradikalisasi pada Delegasi Jepang di Kantor Pusat BNPT Sentul, Rabu 26 Juni 2024.
Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Rycko Amelza Dahniel menjelaskan pendekatan pelatihan kerja yang menjadi program penting deradikalisasi.


Sekjen PAN Respons Pencalonan Anies-Sohibul di Pilgub Jakarta

21 menit lalu

Eddy Soeparno. Dok. PAN
Sekjen PAN Respons Pencalonan Anies-Sohibul di Pilgub Jakarta

Sekjen PAN merespons pencalonan Anies-Sohibul. Sebut KIM masih berfokus pada Ridwan Kamil.


Tanggapan Banggar DPR Soal Anggaran Rp 71 Triliun untuk Makan Bergizi Gratis

30 menit lalu

Sejumlah siswa menyantap makanan gratis saat simulasi program makan siang gratis di SMP Negeri 2 Curug, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis 29 Februari 2024. Menko Perekonomian Airlangga Hartarto meyediakan 162 porsi dengan empat macam menu makanan sehat senilai Rp15 ribu per porsi pada simulasi program makan siang gratis itu. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
Tanggapan Banggar DPR Soal Anggaran Rp 71 Triliun untuk Makan Bergizi Gratis

Ketua Banggar DPR menyatakan alokasi anggaran untuk program makan bergizi gratis tak akan mengganggu fiskal negara.


Sritex: Membantah Perusahaan Bangkrut hingga Kilas Balik Usaha Bertahan Saat Pandemi

31 menit lalu

Logo Sritex. sritex.co.id
Sritex: Membantah Perusahaan Bangkrut hingga Kilas Balik Usaha Bertahan Saat Pandemi

PT Sri Rejeki Isman Tbk atau Sritex telah membantah anggapan kalau perusahaan itu bangkrut