Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Persaingan Maskapai Berbujet Rendah Makin Ketat  

image-gnews
TEMPO/Dasril Roszandi
TEMPO/Dasril Roszandi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Indonesia AirAsia siang ini mengumumkan akuisisi terhadap Batavia Air. Oleh Sriwijaya Air, akuisisi tersebut dipandang akan meramaikan bisnis low cost carrier di Indonesia. "Kita lihat saja nanti, pasti bisnis low cost carrier bakal jadi ramai," kata juru bicara Sriwijaya Air, Agus Sujono, ketika dihubungi Tempo, Kamis, 26 Juli 2012.

Agus menyatakan baru mengetahui informasi mengenai akuisisi tersebut pagi ini. Ia mengatakan baru saja membaca informasi itu melalui berita online. Menurut Agus, akuisisi tersebut merupakan realitas bisnis.

Maskapai penyedia layanan low cost carrier, AirAsia, akan mengumumkan akuisisi terhadap Batavia Air siang nanti. "Konferensi pers "AirAsia Akuisisi Batavia Air" pukul 14.30," kata Manager Corporate Communication Indonesia AirAsia Audrey Progastama Petriny. Audrey menyatakan belum dapat memberikan keterangan lebih lanjut mengenai akuisisi tersebut.

Audrey menuturkan, pengumuman resmi mengenai akuisisi maskapai yang merupakan anak usaha AirAsia Malaysia atas Batavia Air akan disampaikan oleh Presiden Direktur Indonesia AirAsia Dharmadi.

AirAsia, yang merupakan holding AirAsia Indonesia, adalah maskapai penerbangan asal Malaysia yang melayani lebih dari 150 rute penerbangan. Selama sepuluh tahun terakhir, AirAsia telah menerbangkan lebih dari 140 juta penumpang dan menambah jumlah pesawatnya dari hanya dua unit menjadi 106 pesawat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara Batavia Air kini mengoperasikan 33 pesawat, yang terdiri dari 15 Boeing 737-300, sembilan Boeing 737-400, satu Boeing 737-500, satu Airbus 321, lima Àirbus 321, lima Airbus 320, dan dua Airbus 330. Secara keseluruhan, Batavia Air memiliki sendiri 18 armada.

Batavia saat ini mengoperasikan 48 rute perjalanan, dengan 42 rute domestik dan enam rute internasional. Maskapai ini didirikan sejak 2001 dan beroperasi mulai Januari 2002.

MARIA YUNIAR

Berita ekonomi lainnya:
Alasan Harga Kedelai Naik Tajam

Mendag Kritik Pola Konsumsi Kedelai Masyarakat

AirAsia Caplok Batavia Air

Laba Alfamart Naik Dua Kali Lipat

Media Massa Dituding Sebagai Penyebab Naiknya Kedelai

Trigana Air Akan Buka Rute Solo-Makassar

Tukang Tempe Bandung Mulai Mogok Besok

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

22 jam lalu

Pesawat dari maskapai Air India. Odishabytes
Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

Maskapai penerbangan Air India membatalkan sejumlah penerbangan karena awak kabin ramai-ramai sakit.


Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

23 jam lalu

Air India Express (tangkapan layar YouTube)
Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

Sekitar 13.000 penumpang terkena dampak pembatalan penerbangan Air India Express.


Tips Menghindari Kursi Pesawat Tanpa Jendela Menurut Pakar Penerbangan

4 hari lalu

Ilustrasi kursi pesawat. Unsplash.com/Markus Winkler
Tips Menghindari Kursi Pesawat Tanpa Jendela Menurut Pakar Penerbangan

Ada cara untuk menghindari kursi pesawat tanpa jendela, namun tidak mudah.


Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

7 hari lalu

Suasana Optus Stadium di Perth yang merupakan stadion terbesar di Australia Barat, Jumat 26 April 2024. Tempo/ JONIANsYAH HARDJONO
Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

Optus Stadium Perth bukan hanya tempat untuk acara olahraga, tetapi juga tuan rumah berbagai konser musik, pertunjukan, dan acara khusus lainnya


Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

8 hari lalu

Situs bersejarah Bathrust Lighthouse di Pulau Rottnest, Perth, Australia Barat, Minggu 28 April 2024. TEMPO/ JONIANSYAH HARDJONO
Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

Pulau Rottnest di sebelah barat Perth, Australia, menawarkan berbagai aktivitas yang seru dan unik.


Maskapai Penerbangan Ini Harus Bayar Kompensasi 39 Juta Gara-gara Sandaran Kursi Tak Bisa Direbahkan

10 hari lalu

Pesawat Singapore Airlines. REUTERS
Maskapai Penerbangan Ini Harus Bayar Kompensasi 39 Juta Gara-gara Sandaran Kursi Tak Bisa Direbahkan

Pnumpang maskapai penerbangan ini merasa diperlakukan sebagai penumpang kelas ekonomi meski sudah bayar kelas bisnis.


Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

14 hari lalu

Ilustrasi pesawat. Sumber: getty images/mirror.co.uk
Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

Ketika traveling dengan pesawat, dia otomatis masuk dalam kategori anak bawah umur yang harus didampingi supervisor.


Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

15 hari lalu

Tony Fernandes. REUTERS/Romeo Ranoco
Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

Tony Fernandes ditunjuk sebagai penasihat dan pengurus Grup Chief Executive Officer (Advisor and Steward Group Chief Executive Officer) AirAsia.


Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

19 hari lalu

Ilustrasi pesawat parkir di bandara. REUTERS
Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

Awalnya, pesawat tidak dicat, hanya menampilkan bodi aluminium yang dipoles. Namun, tren berubah sejak 1970-an.


Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

21 hari lalu

Orang-orang berkumpul saat militer Israel memamerkan apa yang mereka katakan sebagai rudal balistik Iran yang mereka ambil dari Laut Mati setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, di pangkalan militer Julis, di Israel selatan 16 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

Usai dugaan serangan Israel ke Iran, sejumlah maskapai penerbangan mengubah rute.