Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BRI Jadi Bank Nomor 1 di Indonesia Versi The Banker Top 1000 Banks 2024

image-gnews
Direktur Utama BRI Sunarso berfoto bersama jajaran direksi, saat memaparkan kinerja keuangan 2023 di Jakarta, 31 Januari 2024. Dok.BRI
Direktur Utama BRI Sunarso berfoto bersama jajaran direksi, saat memaparkan kinerja keuangan 2023 di Jakarta, 31 Januari 2024. Dok.BRI
Iklan

INFO BISNIS –  PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menduduki peringkat pertama di Indonesia dan peringkat 110 secara global dalam daftar Top 1000 Banks 2024 yang dirilis oleh media ekonomi dan keuangan terkemuka di dunia, The Banker.

Top 1000 Banks 2024 berisikan 1000 bank terbaik di seluruh dunia, dengan parameter penilaian Tier 1 Capital, Aset, Profit pre tax, Capital Asset Ratio, Return on Capital dan Return on Asset.

Editor The Banker Kimberley Long mengatakan, saat ini bank di Indonesia sedang menikmati periode peningkatan Tier 1 Capital, yang didukung oleh periode pertumbuhan ekonomi yang kuat dan kondisi yang stabil.

“Optimisme tercermin dari posisi bank di Indonesia yang masuk dalam peringkat Top 1000, karena banyak bank yang telah bangkit kembali dari penurunan Tier 1 Capital pada tahun sebelumnya,” ujar Kimberley.

The Banker sebagai grup dari Financial Times telah menjadi sumber informasi keuangan global yang kredibel sejak tahun 1926. The Banker fokus pada lima isu utama yakni strategi industri perbankan, digitalisasi, regulasi, ekonomi global dan memperhatikan ESG atau lingkungan, sosial dan tata kelola yang keberlanjutan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain menjadi bank nomor satu di Indonesia versi The Banker, keberhasilan BRI juga telah mendapatkan pengakuan dari Forbes, Fortune Southeast dan Finance Asia.

Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan, seluruh penghargaan yang diraih BRI tak lepas dari komitmen perseroan yang terus mengusung misi menciptakan economic value dan social value dengan terus fokus pada pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM).

Ia menambahkan, di tengah ketidakpastian ekonomi global serta era suku bunga tinggi, pengakuan dari media ekonomi dunia membuktikan bahwa dunia internasional mengakui dan mengapresiasi strategic response yang diambil BRI dalam menghadapi tantangan. Ini semakin mengukuhkan posisi BRI sebagai perusahaan BUMN yang diakui di kancah global.

"Hal tersebut terbukti berhasil menjadi landasan dalam pencapaian kinerja yang positif bagi BRI yang menjadi leader di industri perbankan di Indonesia, serta semakin menunjukkan pengaruh di industri keuangan regional dan global," kata dia. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Indonesia Jalin Kerja Sama dengan Negara Asia Pasifik untuk Mitigasi Perubahan Iklim

23 menit lalu

Direktur Jenderal Pengelolaan Kelautan dan Ruang Laut Victor Gustaaf Manoppo (kedua kanan) dalam Regional Dialogue on Ocean-Based Climate Action (OBCA) di Jakarta, pada Rabu 9 Oktober 2024. Dok. KKP
Indonesia Jalin Kerja Sama dengan Negara Asia Pasifik untuk Mitigasi Perubahan Iklim

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mewakili Indonesia dalam pertemuan dengan negara-negara Asia Pasifik mendiskusikan langkah-langkah kolaboratif di tingkat regional guna mempersiapkan tantangan perubahan iklim dengan menhadirkan solusi inovatif lewat pendekatan berbasis laut pada Regional Dialogue on Ocean-Based Climate Action atau OBCA, yang digelar di Bangkok, pada Kamis, 19 September 2024.


Telkomsel Dorong Semangat Inovasi Digital di IndonesiaNEXT Summit 2024

2 jam lalu

Telkomsel sukses menyelenggarakan IndonesiaNEXT Summit 2024 bertema
Telkomsel Dorong Semangat Inovasi Digital di IndonesiaNEXT Summit 2024

Mengusung tema Upskill to Innovate, acara ini dirancang untuk membekali generasi muda Indonesia dengan keterampilan digital yang relevan dan mendorong mereka menjadi technopreneur yang siap menciptakan inovasi berkelanjutan yang bisa memperkuat ekosistem digital Indonesia.


Pj Bupati Andriyanto Hadiri Puncak Haul KH Abdul Hamid

3 jam lalu

Penjabat Bupati Pasuruan Andriyanto menghadiri Puncak Haul KH. Abdul Hamid ke-43 di Pondok Pesantren Salafiyah Pasuruan, Jawa Timur, pada Sabtu 14 September 2024. Dok. Pemkab Pasuruan
Pj Bupati Andriyanto Hadiri Puncak Haul KH Abdul Hamid

Pj. Bupati Pasuruan, Andriyanto, menghadiri puncak Haul KH Abdul Hamid ke-43 bersama ribuan jamaah di Pondok Pesantren Salafiyah.


Pj Bupati Nurkholis Titip Pesan Jaga Kondusifitas Wilayah

3 jam lalu

Penjabat Bupati Pasuruan Nurkholis memberikan pengarahan kepada camat se-Kabupaten Pasuruan di Surabaya, pada Selasa 8 Oktober 2024. Dok. Pemkab Pasuruan
Pj Bupati Nurkholis Titip Pesan Jaga Kondusifitas Wilayah

Pj Bupati Pasuruan, Nurkholis, mengingatkan para camat untuk selalu menjaga kondusifitas wilayah menjelang Pilkada Serentak 2024.


Top BUMN Awards 2024 Anugerahkan BRI Tiga Penghargaan

3 jam lalu

Direktur Utama BRI Sunarso (kiri) mendapatkan penghargaan The Best CEO Excellent in Business Intelligence Solution pada Top BUMN Awards 2024 dari Harian Bisnis Indonesia di Jakarta, pada Rabu 2 Oktober 2024. Dok. BRI
Top BUMN Awards 2024 Anugerahkan BRI Tiga Penghargaan

BRI meraih penghargaan The Best CEO, The Best CFO, dan untuk Kategori BUMN Terbaik untuk Perusahaan Publik-Sektor Keuangan.


Direktur Utama BRI Sunarso Raih Penghargaan Best CEO DI Top BUMN Awards 2024

3 jam lalu

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) mendapatkan tiga penghargaan Top BUMN Awards 2024 dari Harian Bisnis Indonesia di Jakarta, pada Rabu 2 Oktober 2024. Dok. BRI
Direktur Utama BRI Sunarso Raih Penghargaan Best CEO DI Top BUMN Awards 2024

Direktur Utama BRI Sunarso mempersembahkan penghargaan sebagai The Best CEO untuk seluruh pekerja BRI.


Wahyu Trenggono Serukan Pentingnya Pengelolaan Ruang Laut dengan Ekonomi Biru

6 jam lalu

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono (kanan) saat membuka
Wahyu Trenggono Serukan Pentingnya Pengelolaan Ruang Laut dengan Ekonomi Biru

berbagai upaya telah dilakukan oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dalam implementasi perencanaan ruang laut untuk pemanfaatan ruang laut yang berkelanjutan.


BPJS Ketenagakerjaan Bersama AWCA Menggelar Seminar Peningkatan Perlindungan Pekerja Migran

7 jam lalu

Direktur Pelayanan BPJS Ketenagakerjaan yang juga menjabat sebagai Ketua Komite Teknis Pekerja Migran Roswita Nilakurnia, dalam seminar teknis di Kantor Pusat BPJS Ketenagakerjaan Jakarta, pada Selasa 8 Oktober 2024. Dok BPJS Ketenagakerjaan
BPJS Ketenagakerjaan Bersama AWCA Menggelar Seminar Peningkatan Perlindungan Pekerja Migran

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan perlindungan pekerja migran dan memperkuat skema kompensasi pekerja dan asuransi kecelakaan kerja di kawasan Asia.


Kemensos Boyong 7 Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik dari KemenpanRB

7 jam lalu

Sekertaris Jenderal Kementerian Sosial Robben Rico (kanan) menerima penghargaan atas inovasi pelayanan publik dalam Gebyar Pelayanan Prima 2024 dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas di Sheraton Grand Jakarta Gandaria City Hotel, Jakarta, pada Rabu 8 Oktober 2024. Dok Kemensos
Kemensos Boyong 7 Penghargaan Inovasi Pelayanan Publik dari KemenpanRB

Kemensos meraih 7 penghargaan yang terdiri dari 1 penghargaan Pembinaan Pelayanan Publik Ramah Kelompok Rentan, 1 Penghargaan dari Top 5 Inovasi Kelompok Keberlanjutan Inovasi dan 5 Penghargaan dari Top 5 Inovasi Kelompok Replikasi Inovasi.


Mendagri Dorong Penguatan Desa sebagai Sentra Ekonomi Baru

7 jam lalu

Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian membuka Temu Karya Nasional dan Penganugerahan Desa dan Kelurahan Berprestasi 2024 di Gedung Ksirarnawa Art Center,  Denpasar, Bali, Selasa 8 Oktober 2024. Dok. Kemendagri
Mendagri Dorong Penguatan Desa sebagai Sentra Ekonomi Baru

Desa dan kelurahan memiliki peran yang sangat penting karena berada di garis depan pembangunan dan berhadapan langsung dengan masyarakat.