Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ikatan Pedagang Pasar Dukung Kenaikan HET Beras Premium, Harapkan Produksi Melimpah Segera

image-gnews
Pekerja mengemas beras premium untuk didistribusikan ke sejumlah toko ritel di Pergudangan Pasar Beras Induk Cipinang, Jakarta, Rabu, 21 Februari 2024.  Pendistribusian tersebut dilakukan untuk mengatasi kelangkaan beras premium di sejumlah gerai ritel modern di Jabodetabek. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Pekerja mengemas beras premium untuk didistribusikan ke sejumlah toko ritel di Pergudangan Pasar Beras Induk Cipinang, Jakarta, Rabu, 21 Februari 2024. Pendistribusian tersebut dilakukan untuk mengatasi kelangkaan beras premium di sejumlah gerai ritel modern di Jabodetabek. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKAPPI) Reynaldi Sarijowan menyambut baik relaksasi harga eceran tertinggi beras premium atau HET yang dilakukan Badan Pangan Nasional atau Bapanas.

“Asal produksi secara nasional melimpah, atau produktivitasnya surplus,” ujarnya melalui pesan suara WhatsApp pada Selasa, 12 Maret 2024.

Ia tak khawatir apabila pasokan atau saluran distribusi beras dari pemerintah bisa terserap di pasar-pasar tradisional secara masif. Sayangnya, menurut informasi yang ia peroleh, pedagang mengaku kesulitan akibat relaksasi HET tersebut. Sebab harga beras premium ketika masuk penggilingan sudah mencapai Rp 14.500 - Rp 15.000 per kilogram.

“Itupun tergantung variasinya,” kata Reynaldi. 

Oleh karena itu, ia mendorong pemerintah agar memastikan panen raya ke depan bisa diserap seluruhnya. Sehingga dapat meningkatkan produktivitas secara nasional. Menurut Reynaldi, pangkal permasalahan harga beras berada di produksi petani. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada Senin, 11 Maret 2024, Bapanas resmi menaikkan HET beras premium sementara menjelang Ramadan. Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi mengatakan tujuan relaksasi HET ini untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga beras premium di tingkat konsumen. Relaksasi diberlakukan sementara di delapan wilayah, yakni Jawa, Lampung, Sumatera, Aceh, Sulawesi, Bali, Nusa Tenggara, Maluku. Di mana, HET dinaikkan Rp 1.000 per kilogram dibanding HET sebelumnya. 

Aturan ini berlaku hingga Sabtu, 23 Maret 2024. Setelahnya, harga beras premium kembali sesuai Peraturan Badan Pangan Nasional Nomor 7 Tahun 2023, di mana HET beras premium Rp 13.900 per kilogram di wilayah Jawa. Arief yakin, pada pekan keempat Ramadan, pasokan beras akan semakin bertamah berkat panen di sejumlah daerah. 

Pilihan Editor: KAI Remajakan Kereta Api Gaya Baru Malam Selatan, Lebih Manusiawi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemendag Hapus DMO Minyak Goreng Curah, YLKI: Untungkan Pemodal Besar

18 hari lalu

Pedagang memasukkan minyak goreng curah ke dalam kantong plastik di Pasar Senen, Jakarta, Selasa 31 Mei 2022. Kementerian Perindustrian mencabut subsidi minyak goreng curah kepada pelaku usaha mulai Selasa (31/5/2022) menyusul dikeluarkannya Permendag Nomor 30 Tahun 2022 yang mengatur ketentuan ekspor CPO dan turunan lainnya dan Permendag Nomor 33 Tahun 2022 tentang Tata Kelola Minyak Goreng Curah Sistem DMO-DPO. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Kemendag Hapus DMO Minyak Goreng Curah, YLKI: Untungkan Pemodal Besar

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan resmi menerbitkan aturan baru soal skema DMO minyak goreng rakyat.


HET MinyaKita Naik, Kemendag: Karena Permintaan CPO Dunia Turun

18 hari lalu

Pedagang pasar tengah melayani pembeli minyak goreng merek Minyakita di pasar Palmeriam, Jakarta, Senin, 8 Juli 2024. Kemendag memastikan Harga Eceran Tertinggi (HET) minyak goreng rakyat atau Minyakita akan naik menjadi Rp 15.700 per liter. TEMPO/Tony Hartawan
HET MinyaKita Naik, Kemendag: Karena Permintaan CPO Dunia Turun

Kemendag resmi naikkah HET MinyaKita. Untuk alihkan pasar CPO dari luar ke dalam negeri.


HET MinyaKita Resmi Naik Jadi Rp 15.700

19 hari lalu

Pedagang menata minyak goreng bersubsidi Minyakita di Pasar Induk Rau kota Serang, Banten, Ahad, 12 Februari 2023.  Pedagang membatasi warga maksimal hanya bisa membeli 2 liter perorang dengan harga Rp15 ribu perliter atau diatas HET yang ditetapkan pemerintah Rp14 ribu perliter akibat terjadi kelangkaan. ANTARA/Asep Fathulrahman
HET MinyaKita Resmi Naik Jadi Rp 15.700

Mendag Zulhas terbitkan Permendag yang atur soal kenaikan HET MinyaKita. Zulhas klaim telah pertimbangkan harga bahan baku dan daya beli masyarakat.


Dapat Dukungan Organisasi Pedagang Pasar Tradisional di Pilkada Jakarta, Anies Baswedan: Kita Kolaborasi

41 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 Anies Baswedan memberikan sambutan saat menghadiri acara tasyakuran Harlah ke-26 PKB di Jakarta, Minggu, 21 Juli 2024. Harlah ke-26 PKB tersebut mengangkat tema Menang Pilkada Menangkan Rakyat. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Dapat Dukungan Organisasi Pedagang Pasar Tradisional di Pilkada Jakarta, Anies Baswedan: Kita Kolaborasi

Anies Baswedan mendapat dukungan dari Komite Pedagang Pasar Tradisional Seluruh Indonesia untuk maju di Pilgub Jakarta 2024.


YLKI Sebut Kenaikan HET MinyaKita Tak Masuk Akal: CPO Kita Melimpah Ruah

49 hari lalu

Pedagang pasar tengah melayani pembeli minyak goreng merek Minyakita di pasar Palmeriam, Jakarta, Senin, 8 Juli 2024. Kemendag memastikan Harga Eceran Tertinggi (HET) minyak goreng rakyat atau Minyakita akan naik menjadi Rp 15.700 per liter. TEMPO/Tony Hartawan
YLKI Sebut Kenaikan HET MinyaKita Tak Masuk Akal: CPO Kita Melimpah Ruah

YLKI menilai kenaikan harga eceran tertinggi (HET) MinyaKita tak masuk akal.


Kemendag Naikkan HET MinyaKita Seharga Rp15.700

51 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan alias Zulhas saat ditemui di Kantor Kementerian Perdagangan (Kemendag), Jakarta Pusat, Rabu, 17 Juli 2024. TEMPO/Han Revanda Putra.
Kemendag Naikkan HET MinyaKita Seharga Rp15.700

Harga MinyaKita semulanya Rp14.000 per liter.


Deflasi Juni Mencapai 0,08 Persen, BPS Beberkan Pemicunya

1 Juli 2024

Pekerja tengah memilah bawang merah di Pasar Induk Kramatjati, Jakarta, Senin, 22 April 2024. Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengungkap penyebab harga bawang merah mendadak melesat bahkan ada yang sampai jadi Rp 84 ribu per kg. TEMPO/Tony Hartawan
Deflasi Juni Mencapai 0,08 Persen, BPS Beberkan Pemicunya

BPS mencatat perekonomian Indonesia pada Juni 2024 mengalami deflasi 0,08 persen dibanding bulan sebelumnya.


Terkini: APBD Jakarta yang Jadi Rebutan sampai Jokowi Disebut PKS Cawe-cawe Pilgub, 21 Pabrik Tekstil dan Garmen Tutup 150 Ribu Karyawan Kena PHK

29 Juni 2024

Presiden Joko Widodo didampingi Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep menjawab pertanyaan wartawan usai melakukan pertemuan di kawasan Jalan Braga, Bandung, Jawa Barat, Sabtu, 3 Februari 2024. Presiden Joko Widodo meyakini PSI bisa mendapatkan kursi di DPR RI pada Pemilu 2024. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Terkini: APBD Jakarta yang Jadi Rebutan sampai Jokowi Disebut PKS Cawe-cawe Pilgub, 21 Pabrik Tekstil dan Garmen Tutup 150 Ribu Karyawan Kena PHK

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep dikabarkan didorong oleh ayahnya, Presiden Jokowi, untuk maju dalam Pemilihan Gubernur Jakarta 2024.


Mendag Zulhas Usulkan HET MinyaKita Naik Jadi Rp 15.700 per Liter

29 Juni 2024

Petugas melakukan persiapan untuk pengiriman minyak goreng Minyakita yang telah dikemas dalam kontainer ke Indonesia bagian timur, di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Kamis 11 Agustus 2022. Pemerintah mulai mengirimkan 1,3 juta liter minyak goreng kemasan sederhana seharga Rp14.000 per kilogram ke wilayah timur Indonesia guna menstabilkan harga khususnya di wilayah NTT, Maluku dan Papua. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Mendag Zulhas Usulkan HET MinyaKita Naik Jadi Rp 15.700 per Liter

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan atau Zulhas mengusulkan relaksasi HET minyak goreng rakyat atau MinyaKita naik menjadi Rp 15.700.


Zulhas Sebut Harga MinyaKita Bakal Naik Minggu Depan

21 Juni 2024

Suasana Pasar Ceger, Tangerang Selatan pada Ahad, 12 Februari 2023. Pedagang mengeluhkan sulitnya mendapatkan pasokan minyak goreng bersubsidi merek Minyakita sejak dua bulan lalu. Sementara itu, harga minyak gorent masih melambung di atas harga eceran tertinggi (HET) hingga Rp 20.000 per liter. TEMPO/Riani Sanusi Putri
Zulhas Sebut Harga MinyaKita Bakal Naik Minggu Depan

HET MinyaKita akan naik mulai minggu depan. Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan alias Zulhas mengonfirmasi langsung soal kenaikan itu.