Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Libur Tahun Baru, Pantai Pangandaran Diprediksi Jadi Destinasi Favorit Wisatawan di Jawa Barat

image-gnews
Sejumlah perahu nelayan mengikuti pawai perahu hias di Pantai Barat, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Jumat 21 Juli 2023. Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Kabupaten Pangandaran menggelar tradisi hajat laut sebagai bentuk ungkapan rasa syukur kepada sang pencipta akan limpahan rezeki hasil laut. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Sejumlah perahu nelayan mengikuti pawai perahu hias di Pantai Barat, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Jumat 21 Juli 2023. Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Kabupaten Pangandaran menggelar tradisi hajat laut sebagai bentuk ungkapan rasa syukur kepada sang pencipta akan limpahan rezeki hasil laut. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Iklan

TEMPO.CO, BANDUNG – Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin memperkirakan objek wisata Pantai Pangandaran menjadi lokasi destinasi favorit wisatawan untuk libur tahun baru ini. “Memang Pangandaran di liburan Natal belum, tapi diperkirakan pada tahun baru akan terjadi peningkatan,” kata dia di Gedung Sate, Bandung, Rabu, 27 Desember 2023.

Bey mengatakan, pada libur tahun baru lalu destinasi favorit wisatawan Jawa Barat di seputaran Kawasan Puncak di Bogor. Libur tahun baru nanti, kata dia, akan bergeser di lokasi lain. “Tahun ini kemungkinan Pangandaran,” kata dia.

Menurut dia, kemacetan telah diantisipasi oleh pemerintah dan aparat terkait. “Jalurnya sudah aman, tapi karena peningkatan sangat tinggi, jadi semua akan situasional. Bisa satu arah, atau bagaimana itu situasional di lapangan,” kata dia.

Bey mengaku ikut memantau kondisi lalu-lintas pada libur Natal akhir pekan lalu di jalan tol Cipularang dan kawasan Puncak di Bogor. Kemacetan panjang terjadi saat libur Natal di beberapa lokasi di Jawa Barat. Dia meminta masyarakat mewaspadai kemacetan yang akan terjadi di libur Tahun Baru.

“Waktu tanggal 23-24 Desember kami memantau di KM57 dan Gadok di Puncak, memang terjadi kemacetan. Kami juga dapat laporan bahwa jalur Lembang sampai Subang itu bisa sampai 5-6 jam. Artinya memang kemacetan tidak bisa dihindari,” kata Bey.

Dia meminta masyarakat yang melintasi Jawa Barat untuk berlibur atau mudik agar memperhitungkan potensi kemacetan. Pemudik dan wisatawan diminta untuk memastikan dirinya dan keluarganya fit, serta kendaraan yang dipergunakan juga dalam kondisi prima.

Potensi cuaca ekstrem di Jawa Barat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Iuran Wisata untuk Siapa

18 jam lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?


Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

22 jam lalu

Gunung Fuji Jepang (Pixabay)
Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

Jepang memasang tembok pembatas yang menghalangi turis berfoto dengan latar belakang Gunung Fuji.


BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

1 hari lalu

Petugas Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengamati alat pengukur durasi penyinaran matahari (Campbell Stokes) di Taman Alat Cuaca BMKG Jakarta, Rabu, 11 Oktober 2023. BMKG memprediksi musim kemarau di sebagian besar wilayah Indonesia akan berlangsung hingga akhir Oktober dan awal musim hujan terjadi pada awal November 2023. Tempo/Tony Hartawan
BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

BMKG memprakirakan adanya potensi hujan lebat disertai petir 29 April - 5 Mei 2024 di wilayah Jawa Barat.


Gempa Mengguncang dari Laut Selatan, Wisatawan Ramai Tinggalkan Pantai Pangandaran

1 hari lalu

Sunset di Pantai Pangandaran, Jawa Barat, 5 Mei 2022. TEMPO/Yosep Suprayogi
Gempa Mengguncang dari Laut Selatan, Wisatawan Ramai Tinggalkan Pantai Pangandaran

Dinas Pariwisata Kabupaten Pangandaran membantah banyak wisatawan pulang mendadak dan sebabkan kemacetan pasca-guncangan gempa pada dinihari tadi.


Gempa Garut, Wisatawan Panik Pantai Selatan Jabar Sempat Sepi

1 hari lalu

Wisatawan memadati pantai Pangandaran di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Selasa 16 April 2024. Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Pangandaran mencatat jumlah kunjungan ke destinasi wisata di Pangandaran selama hari libur lebaran mencapai 159.125 orang. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Gempa Garut, Wisatawan Panik Pantai Selatan Jabar Sempat Sepi

Dinas Pariwisata Kabupaten Pangandaran mengatakan pantai Pangandaran pasca terjadinya gempa Garut dalam situasi aman.


Alasan Jepang Bangun Penghalang di Tempat Foto Gunung Fuji

2 hari lalu

Gunung Fuji Jepang (Pixabay)
Alasan Jepang Bangun Penghalang di Tempat Foto Gunung Fuji

Foto Gunung Fuji yang berdiri megah di delakang toko Lawson itu menarik bagi wisatawan asing


Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

2 hari lalu

Kowloon Motor Bus Hong Kong. Unsplash.com/Wanghao Shang
Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan


13 Ribu Jamaah Haji Jawa Barat Terbang dari Kertajadi, Embarkasi di Indramayu

2 hari lalu

Jamaah haji yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) pertama embarkasi Kertajati tiba di bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, Ahad, 9 Juli 2023. Sebanyak 363 jamaah haji kloter pertama asal Majalengka kembali ke tanah air setelah menunaikan rangkaian ibadah haji di tanah suci. ANTARA/Dedhez Anggara
13 Ribu Jamaah Haji Jawa Barat Terbang dari Kertajadi, Embarkasi di Indramayu

Jamaah haji Jawa Barat ada yang berangkat dari Bandar Kertajati di Majalengka dan Bandara Soekarno Hatta di Tangerang, Banten.


Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

4 hari lalu

Sheila on 7 saat tampil di Swara Prambanan di kawasan Candi Prambanan, 31 Desember 2023. Foto: Istimewa.
Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

Di Bandung, Sheila on 7 akan mangung di Stadion Siliwangi. Awalnya stadion itu bernama lapangan SPARTA, markas tim sepak bola militer Hindia Belanda.


Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

4 hari lalu

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo. Foto : Dok/Andri
Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.