Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Transmart Tutup 7 Gerai, Hippindo: Bukan Sesuatu yang Menghawatirkan

Pengunjung tengah membeli kebutuhan sehari hari di Transmart Cempaka Putih, Jakarta, Senin, 2 Januari 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami inflasi sebesar 0,66 persen pada Desember 2022 (month-to-month/mtm).  Tempo/Tony Hartawan
Pengunjung tengah membeli kebutuhan sehari hari di Transmart Cempaka Putih, Jakarta, Senin, 2 Januari 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami inflasi sebesar 0,66 persen pada Desember 2022 (month-to-month/mtm). Tempo/Tony Hartawan
Iklan

"Saya kira kesempatannya ada di tahun ini dan tahun depan, asalkan pebisnis ritel mampu mengurangi cost tidak perlu, menampilkan produk baru, promosi, perbanyak stok laku, dan membuka cabang di kota-kota non besar," kata Budihardjo.

Sebelumnya, beberapa gerai Transmart milik konglomerat Chairul Tanjung dilaporkan tutup. Vice President Corporate Communication Transmart Satria Hamid mengatakan, sebanyak tujuh dari 95 gerai Transmart yang tersebar di Indonesia ditutup permanen. 

Alasan Transmart tutup tujuh gerai

"Iya benar, ada beberapa gerai Transmart yang ditutup," kata Satria saat dikonfirmasi Tempo, Rabu 1 Februari 2023. 

Satria mengungkapkan, langkah penutupan terpaksa dilakukan untuk melakukan efisiensi di tengah gempuran ekonomi yang tengah melanda Indonesia. 

"Opsi penutupan toko ini terpaksa dilakukan untuk efisiensi, karena seperti kita tahu akibat pandemi ini pola belanja masyarakat banyak mengalami perubahan," kata Satria lebih jauh tentang penutupan permanen sejumlah gerai Transmart tersebut. 

Baca juga: 4 Perusahaan Gugat PKPU Retail Milik Chairul Tanjung Sejak 2020, Ini Daftarnya

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Ramai Warganet Keluhkan Dugaan Upselling JCO, Apindo: Itu Menyesatkan

12 hari lalu

J.co Donuts
Ramai Warganet Keluhkan Dugaan Upselling JCO, Apindo: Itu Menyesatkan

Ketua Apindo menanggapi curhatan warganet yang mengeluhkan praktik upselling JCO tanpa persetujuan pembeli.


Dikabarkan Bangkrut dan PHK Ratusan Karyawan, Berikut Sejarah Perjalanan Toko Buku Gunung Agung

13 hari lalu

Suasana Toko Gunung Agung yang dikabarkan akan tutup permanen tahun ini di Jakarta, Senin, 22 Mei 2023. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Dikabarkan Bangkrut dan PHK Ratusan Karyawan, Berikut Sejarah Perjalanan Toko Buku Gunung Agung

Toko Buku Gunung Agung dikabarkan akan menutup permanen seluruh gerainya yang tersebar di berbagai wilayah di Indonesia. Simak sejarah perjalanannya.


Terbaru, Jokowi Tunjuk Luhut Pandjaitan Ketua Satgas Percepatan Investasi IKN, Ini Jabatan Luhut Lainnya

18 hari lalu

Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Pandjaitan bertemu dengan Ketua Komisi Pembangunan dan Reformasi Nasional Tiongkok (NDRC) H.E. Zheng Shanjie, Selasa, 4 April 2023 (Sumber: IG @luhut.pandjaitan)
Terbaru, Jokowi Tunjuk Luhut Pandjaitan Ketua Satgas Percepatan Investasi IKN, Ini Jabatan Luhut Lainnya

Luhut Pandjaitan kembali dapat jabatan baru dari Jokowi sebagai ketua satuan tugas khusus untuk mempercepat realisasi investasi di IKN Nusantara.


Disebut Menjadi Calon Wakil Anies Baswedan, Chairul Tanjung Pernah Menolak Berpolitik untuk Bisnis

27 hari lalu

Chairul Tanjung meresmikan Trans Studio Mini di Banjarmasin, Jumat, 27 Juli 2018. BISNIS.COM.
Disebut Menjadi Calon Wakil Anies Baswedan, Chairul Tanjung Pernah Menolak Berpolitik untuk Bisnis

Nama pengusaha Chairul Tanjung atau CT disebut sebagai salah satu calon wakil presiden mendampingi Anies Baswedan. Pernah menolak berpolitik praktis.


Sederet Fakta Polemik Utang Pemerintah Rp 344 Miliar dalam Program Satu Harga Minyak Goreng

30 hari lalu

Pekerja menata minyak goreng kemasan yang dijual di salah satu minimarket di Jakarta, Rabu, 19 Januari 2022. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menetapkan kebijakan satu harga minyak goreng kemasan yakni Rp14.000 per liter yang dijual di minimarket mulai Rabu kemarin. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Sederet Fakta Polemik Utang Pemerintah Rp 344 Miliar dalam Program Satu Harga Minyak Goreng

Polemik utang pemerintah dalam program satu harga minyak goreng kepada pengusaha retailsenilai Rp 344 M belum juga selesai. Simak deretan faktanya.


Jokowi Kembali ke Pasar Tanah Abang, Pedagang Teriak Tawari Diskon

31 hari lalu

Presiden Joko Widodo (kedua kanan) didampingi Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono (kanan) meninjau Pasar Tanah Abang di Jakarta, Senin 2 Januari 2023. Presiden Jokowi ingin memastikan aktivitas perekonomian pada sektor rill berjalan baik dan optimisme para pedagang pada tahun 2023 bangkit kembali pasca pencabutan kebijakan PPKM bulan Desember lalu. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Jokowi Kembali ke Pasar Tanah Abang, Pedagang Teriak Tawari Diskon

Jokowi mengunjungi Pasar Tanah Abang selama setengah jam untuk berbincang dengan para pedagang.


Malang Plaza Kebakaran, Pemilik Kios Cerita Kerugian Tembus Rp 100 Juta: Habis Semuanya

33 hari lalu

Petugas pemadam kebakaran melakukan pembasahan pada salah satu titik di Malang Plaza, di Jalan Agus Salim, Kecamatan Klojen, Kota Malang, Jawa Timur yang terbakar pada Selasa, 2 Mei 2023. ANTARA/Vicki Febrianto
Malang Plaza Kebakaran, Pemilik Kios Cerita Kerugian Tembus Rp 100 Juta: Habis Semuanya

Salah seorang pelaku usaha yang terdampak kebakaran Malang Plaza, Widodo, mengaku rugi hingga Rp 100 juta.


Idul Fitri Tahun Ini Tanpa PPKM, Sektor Wisata dan Belanja Raup Untung

34 hari lalu

Seorang penjual menawarkan barang dagangannya pada para pengunjung di minggu pertama Bulan Suci Ramadan di Pasar Tanah Abang, Jakarta, 3 April 2023. Pasar Tanah Abang terus dipenuhi para pengujung dari awal Ramadan yang ingin berbelanja pakaian Lebaran. TEMPO/Fardi Bestari
Idul Fitri Tahun Ini Tanpa PPKM, Sektor Wisata dan Belanja Raup Untung

Momen Idul Fitri ini bisa menjadi titik balik dari tekanan pandemi Covid-19 bagi UMKM dan sektor wisata.


Mengenal Sosok Sukanto Tanoto yang Beli Mal di Singapura Seharga Rp 9,4 Triliun

37 hari lalu

Sukanto Tanoto. Facebook.com
Mengenal Sosok Sukanto Tanoto yang Beli Mal di Singapura Seharga Rp 9,4 Triliun

Nama miliarder Indonesia, Sukanto Tanoto, tengah menjadi perbincangan setelah membeli mal di Singapura senilai Rp 9,4 triliun. Seperti apa sosoknya?


Trans Studio Makassar Kebakaran, Apa Saja Wahana Bermain di Sana

39 hari lalu

Trans Studio Bandung. Foto/Instagram/transstudio.bandung
Trans Studio Makassar Kebakaran, Apa Saja Wahana Bermain di Sana

Trans studio Makassar belum lama ini terbakar. Apa saja wahana menarik di Trans Studio yang tersebar di berbagai daerah ini?