Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kedubes AS di RI Kembali Buka Lowongan Kerja, Gaji Sampai Rp 745 Juta per Tahun

image-gnews
Kedutaan Besar Amerika Serikat di Indonesia. Foto/Instagram/usembassyjkt
Kedutaan Besar Amerika Serikat di Indonesia. Foto/Instagram/usembassyjkt
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kedutaan Besar Amerika Serikat atau Kedubes AS kembali membuka berbagai lowongan pekerjaan. Kedubes AS menawarkan gaji mulai dari Rp 64 juta hingga Rp 745 jutaan per tahun atau sekitar Rp 5,4 juta hingga Rp 62 juta per bulan.

Situs resmi Kedutaan Besar Amerika Serikat di Indonesia mengumumkan setidaknya ada 11 lowongan yang tengah dibuka hingga 28 Oktober 2022.

Tidak hanya ditempatkan di DKI Jakarta, bagi yang memenuhi kualifikasi, calon pekerja akan ditempatkan di Surabaya. 

Berikut ini adalah informasi posisi yang tengah dibuka oleh Kedubes Amerika Serikat tersebut:

1. Administrative Assistant (CLO)

Dibuka sampai: 30 September 2022.
Gaji per tahun: Rp 144.483.333 atau sekitar Rp 12 juta per bulan
Penempatan: Jakarta

2. Administrative Clerk

Dibuka sampai: 30 September 2022.
Gaji per tahun: Rp 113.432.083 atau sekitar Rp 9,45 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

3. Criminal Fraud Investigator

Dibuka sampai: 7 Oktober 2022.
Gaji per tahun: Rp 341.508.924 atau sekitar Rp 28,5 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

4. USEFM Consular Associate

Dibuka sampai: 7 Oktober 2022.
Gaji per tahun: US$ 38.894 atau Rp 588.505.114 atau sekitar Rp 49 juta per bulan. 
Penempatan: Surabaya.

5. Carpentry Maintenance Worker

Dibuka sampai: 7 Oktober 2022.
Gaji per tahun: Rp 95.838.472 atau sekitar Rp 7,9 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

6. Electrical Maintenance Worker/Electrician

Dibuka sampai: 7 Oktober 2022.
Gaji per tahun: Rp 113.432.083 atau sekitar Rp 9,4 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

7. Office Management Assistant

Dibuka sampai: 14 Oktober 2022.
Gaji per tahun: US$ 34.770 atau Rp 526.104.870 dengan asumsi kurs Rp 15.307 per dolar AS atau sekitar Rp 43,8 juta per bulan
Penempatan: Surabaya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

8. USEFM Information Management Assistant

Dibuka sampai: 14 Oktober 2022.
Gaji per tahun: Rp 588.505.114 atau sekitar Rp 49 juta per bulan
Penempatan: Surabaya.

9. USEFM Political Assistant

Dibuka sampai: 21 Oktober 2022.
Gaji per tahun: US$ 48.667 atau Rp 745.011.662,9 atau sekitar Rp 62 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

10. Warehouse Worker

Dibuka sampai: 21 Oktober 2022.
Gaji per tahun: Rp 64.683.709 atau sekitar Rp 5,4 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

11. Supply Clerk

Dibuka sampai: 21 Oktober 2022.
Gaji per tahun: Rp 95.838.472 atau sekitar Rp 8 juta per bulan
Penempatan: Jakarta.

Bagaimana cara mendaftarnya?

1. Klik https://erajobs.state.gov/dos-era/vacancysearch/searchVacancies.hms?_ref=enu2mkz3pt0.

2. Buat akun terlebih dahulu.

3. Pilih posisi yang diinginkan.

4. Lihat syaratnya kemudian jika memenuhi, silahkan klik "Apply"

BISNIS

Baca: Kedubes AS di RI Buka Lowongan Kerja, Gaji Berkisar Rp 92 Juta - Rp 679 Juta

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dampak Perang Gaza, Angka Pengangguran di Palestina di Atas 50 Persen

6 jam lalu

Sekelompok pria pengangguran membakar kardus ketika mereka berusaha menghangatkan diri ketika fajar di Kota Gaza, 18 Februari 2019. Orang-orang itu mengatakan mereka akan dengan senang hati bekerja hanya dengan 5 syikal sehari (sekitar 1,35 Dolar AS) tetapi tidak ada pekerjaan. Pada Oktober 2018, Bank Dunia mengatakan, 54 persen tenaga kerja Gaza menganggur, termasuk 70 persen pemuda. REUTERS/Dylan Martinez
Dampak Perang Gaza, Angka Pengangguran di Palestina di Atas 50 Persen

ILO memperkirakan jika perang Gaza masih berlanjut sampai akhir Maret 2024, maka angka pengangguran bisa tembus 57 persen.


Tanda Anda Rekan Kerja yang Menjengkelkan tapi Tak Pernah Sadar

17 jam lalu

Ilustrasi rekan kerja ceriwis. Shutterstock
Tanda Anda Rekan Kerja yang Menjengkelkan tapi Tak Pernah Sadar

Berikut beberapa perilaku menjengkelkan yang diam-diam tak disukai rekan kerja namun Anda tak pernah menyadarinya.


Mendagri Dorong Kepala Daerah Segera Regulasi THR dan Gaji ke-13

3 hari lalu

Mendagri Dorong Kepala Daerah Segera Regulasi THR dan Gaji ke-13

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menekankan pentingnya percepatan regulasi terkait pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji ke-13 kepada kepala daerah.


Terkini: Sri Mulyani Sebut THR dan Gaji ke-13 ASN 2024 Dibayarkan 100 Persen, Gibran Buka Rumah Dinas Wali Kota Solo untuk Warga Akses Internet Gratis

3 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani saat memberikan keterangan kepada media hasil Kinerja dan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023 di Kantor Kementerian Keuangan, Jakarta, Selasa 2 Januari 2024. Sri Mulyani menyebutkan realisasi APBN 2023 defisit sebesar Rp347,6 triliun atau 1,65 persen dari produk domestik bruto (PDB), sementara penerimaan negara ditutup pada angka Rp2.774,3 triliun atau 105,2 persen dari target, yang terdiri dari perpajakan Rp2.155,4 triliun dan PNBP Rp605,9 triliun dan hibah Rp13 triliun. Tempo/Tony Hartawan
Terkini: Sri Mulyani Sebut THR dan Gaji ke-13 ASN 2024 Dibayarkan 100 Persen, Gibran Buka Rumah Dinas Wali Kota Solo untuk Warga Akses Internet Gratis

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan THR dan gaji ke-13 untuk ASN akan dibayarkan 100 persen tahun ini.


Mengenal Apa Itu Soft Skill dalam Pekerjaan dan Contohnya

4 hari lalu

Sebelum terjun ke dunia kerja, sebaiknya Anda memahami apa itu soft skill. Hal ini sangat diperlukan agar Anda mudah beradaptasi. Foto: Canva
Mengenal Apa Itu Soft Skill dalam Pekerjaan dan Contohnya

Sebelum terjun ke dunia kerja, sebaiknya Anda memahami apa itu soft skill. Hal ini sangat diperlukan agar Anda mudah beradaptasi.


Lowongan Kerja PT Brantas Abipraya untuk Sarjana Teknik dan Ekonomi

6 hari lalu

Lowongan Kerja PT Brantas Abipraya untuk Sarjana Teknik dan Ekonomi

Lowongan kerja di PT Brantas Abipraya, BUMN bidang konstruksi, untuk sarjana teknik dan ekonomi.


Bank Mandiri Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 dan S2, Simak Syarat Lengkapnya

6 hari lalu

Logo Bank Mandiri. Free Vector CDR
Bank Mandiri Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 dan S2, Simak Syarat Lengkapnya

Bank Mandiri membuka lowongan kerja periode Maret 2024. Para pelamar kerja yang direkrut akan mengikuti Officer Development Program (ODP).


Lowongan Kerja BUMN Bank BTN, Masih Ada Syarat Berpenampilan Menarik

6 hari lalu

Peluncuran logo baru Bank Tabungan Negara (BTN) di Indonesia Arena, Jakarta, Minggu (3/3/2024). ANTARA/HO-BTN
Lowongan Kerja BUMN Bank BTN, Masih Ada Syarat Berpenampilan Menarik

Lowongan kerja BUMN datang dari BUMN. Mereka membuka posisi untuk general banking staf.


Lowongan Kerja di SMF Indonesia, Lulusan Hukum dan Akuntansi Bisa Melamar

7 hari lalu

PT Sarana Multigriya Finansial (Persero). Dok. SMF
Lowongan Kerja di SMF Indonesia, Lulusan Hukum dan Akuntansi Bisa Melamar

PT Sarana Multigriya Finansial (Persero) Tbk. atau SMF Indonesia membuka lowongan kerja pada bulan ini.


Tanda Anda Alami Burnout dan Tips Meredakannya

8 hari lalu

Ilustrasi perempuan lelah/kurang istirahat/mengantuk. Shutterstock
Tanda Anda Alami Burnout dan Tips Meredakannya

Kondisi burnout atau lelah berlebih kerap dialami oleh orang-orang yang mencapai titik jenuh dengan rutinitas harian. Berikut cara meredakannya.