"

Kadin Ungkap Tiga Sektor Ini Kena Dampak Kenaikan Harga BBM Paling Tinggi

Antrean sepeda motor mengisi BBM Pertalite di SPBU Jalan Kiaracondong, Bandung, setelah BBM Pertalite di beberapa SPBU habis, 1 September 2022. Sebaliknya, harga BBM non subsidi seperti Pertamax, Pertamax Turbo, Pertamina Dex, dan Dexlite turun. TEMPO/Prima Mulia
Antrean sepeda motor mengisi BBM Pertalite di SPBU Jalan Kiaracondong, Bandung, setelah BBM Pertalite di beberapa SPBU habis, 1 September 2022. Sebaliknya, harga BBM non subsidi seperti Pertamax, Pertamax Turbo, Pertamina Dex, dan Dexlite turun. TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Kalangan pengusaha menyebutkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) memiliki dampak universal untuk semua sektor dan skala usaha.

Wakil Ketua III Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Shinta Widjaja Kamdani mengatakan seluruh sektor usaha akan terdampak baik secara langsung maupun tidak langsung terhadap kenaikan harga BBM. Sebab, kenaikan harga BBM akan langsung memberikan beban terhadap aktivitas logistik di semua sektor usaha.

“Hampir semua pelaku usaha akan terkena dampak dari sisi penyesuaian/penurunan daya beli masyarakat,” ungkapnya, Minggu 4 September 2022.

Shinta juga melihat potensi pertumbuhan konsumsi akan melambat dalam jangka pendek sehingga masyarakat melakukan penyesuaian kembali terhadap pola konsumsi dan pengeluarannya dari efek kenaikan harga BBM ini di semua komponen biaya kebutuhan sehari-hari. 

Sebab, dia melihat kenaikan harga BBM dan pangan terjadi pada saat yang bersamaan meski pemerintah mencoba meredam efek negatifnya dengan memberikan sejumlah bantalan sosial kepada masyarakat.

Di sisi lain, menurut Shinta terdapat beberapa sektor usaha yang akan terpuruk karena kenaikan harga BBM, seperti sektor jasa transportasi, logistik, dan jasa perjalanan/pariwisata. Sementara sektor jasa lain seperti sektor perbankan atau pendidikan tidak terlalu banyak terpengaruh.

“Tetapi kami rasa yang paling akan terkena dampak paling tinggi adalah sektor perikanan tangkap, pertanian, dan industri manufaktur yang umumnya punya ketergantungan tinggi terhadap penggunaan BBM dalam komponen biaya usahanya,” lanjutnya.

Perusahaan Sedang Ukur Dampak Kenaikan Harga Produk

Sementara itu, pengusaha atau produsen juga tidak dapat langsung menaikkan harga jual karena harus mempertimbangkan proyeksi daya beli masyarakat dan kenaikan beban overhead setelah kenaikan harga BBM.








Keuntungan jika Indonesia Menyediakan Baterai Kendaraan Listrik, Apa Saja?

1 hari lalu

Baterai lithium untuk kendaraan listrik. Foto: Green Car
Keuntungan jika Indonesia Menyediakan Baterai Kendaraan Listrik, Apa Saja?

Kadin melihat adanya beberapa keuntungan yang didapat jika negara ini menyediakan baterai kendaraan listrik untuk industri otomotif. Apa Saja?


Jokowi Larang Impor Baju Bekas, Ketua Kadin: Kami Setuju karena...

4 hari lalu

Suasana penjualan pakaian impor bekas di Pasar Senen, Jakarta, Kamis 16 Maret 2023. Bisnis baju bekas impor tersebut, menurut Jokowi, mengganggu industri tekstil dalam negeri. TEMPO/Subekti.
Jokowi Larang Impor Baju Bekas, Ketua Kadin: Kami Setuju karena...

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Arsjad Rasjid setuju Jokowi larang impor baju bekas.


Pertamina Siapkan Satgas BBM di Tol Trans Sumatera saat Mudik Lebaran 2023

5 hari lalu

Petugas menguji coba kendaraan bermuatan Pertamax dan Pertamax Dex yang dikendarai Satgas BBM di rest area Jalan Tol Cipali KM 102, Jawa Barat, Rabu, 6 Juni 2018. Sepeda motor itu akan mendatangi kendaraan pemudik sambil membawa BBM paket 5 liter dan 10 liter. TEMPO/Tony Hartawan
Pertamina Siapkan Satgas BBM di Tol Trans Sumatera saat Mudik Lebaran 2023

Pertamina juga akan menyiapkan stasiun pengisian bahan bakar minyak umum (SPBU) modular di Jalan Tol Trans-Sumatera.


Gubernur BI Sebut Inflasi RI Masih Terkendali, IHK 5,47 Persen

8 hari lalu

Sebuah kapal tongkang pengangkut batu bara melintas di Sungai Musi, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat 14 Januari 2022. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menetapkan target produksi batu bara 2022 mencapai 663 juta ton yang diperuntukkan untuk konsumsi domestik/domestik market obligation (DMO)  sebesar 165,7 juta ton sedangkan sisanya 497,2 juta ton akan mengisi pasar ekspor. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Gubernur BI Sebut Inflasi RI Masih Terkendali, IHK 5,47 Persen

Gubernur BI Perry Warjiyo menyebutkan inflasi di Indonesia masih terkendali.


21 Bengkel akan Layani Konversi Sepeda Motor BBM ke Listrik, Paling Banyak di Jakarta

8 hari lalu

Mekanik dari PT Trimentari Niaga (BRT) sedang menunjukan proses konversi sepeda motor berbahan bakar minyak (BBM) menjadi motor listrik dalam acara Electric Vehicle (EV) Funday di Plaza Timur Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta Pusat, pada Ahad, 18 Desember 2022. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
21 Bengkel akan Layani Konversi Sepeda Motor BBM ke Listrik, Paling Banyak di Jakarta

Dirjen EBTKE Dadan Kusdiana menyebutkan per hari ini, sudah ada 21 bengkel yang siap melayani konversi sepeda motor BBM ke listrik.


Dirut Pertamina Tegaskan Depo Plumpang Tak Mungkin Ditutup, Ini Alasannya

8 hari lalu

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati saat mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 14 Maret 2023. Rapat tersebut membahas tindak lanjut hasil rapat dengar pendapat pada tanggal 31 Januari 2023 terkait ketahanan energi nasional serta membahas isu-isu terkini khususnya kebakaran yang terjadi di Depo milik PT Pertamina (Persero) di Plumpang, Jakarta Utara. TEMPO/M Taufan Rengganis
Dirut Pertamina Tegaskan Depo Plumpang Tak Mungkin Ditutup, Ini Alasannya

Dirut Pertamina Nicke Widyawati mengatakan relokasi warga dan pemindahan Depo Plumpang akan dilakukan di jadwal berbeda.


Cerita Pertamina Jaga Pasokan BBM setelah Kebakaran Depo Plumpang, Nicke Widyawati: Semua Opsi Alternatif Kami Lakukan

8 hari lalu

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati saat mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 14 Maret 2023. Rapat tersebut membahas tindak lanjut hasil rapat dengar pendapat pada tanggal 31 Januari 2023 terkait ketahanan energi nasional serta membahas isu-isu terkini khususnya kebakaran yang terjadi di Depo milik PT Pertamina (Persero) di Plumpang, Jakarta Utara. TEMPO/M Taufan Rengganis
Cerita Pertamina Jaga Pasokan BBM setelah Kebakaran Depo Plumpang, Nicke Widyawati: Semua Opsi Alternatif Kami Lakukan

Direktur Utama PT Pertamina Nicke Widyawati bercerita soal upaya menjaga pasokan bahan bakar minyak (BBM) setelah kebakaran Depo Plumpang.


Investigasi Kasus Kebakaran Depo Plumpang, Ini Pernyataan Dirut Pertamina

8 hari lalu

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati saat mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 14 Maret 2023. Rapat tersebut membahas tindak lanjut hasil rapat dengar pendapat pada tanggal 31 Januari 2023 terkait ketahanan energi nasional serta membahas isu-isu terkini khususnya kebakaran yang terjadi di Depo milik PT Pertamina (Persero) di Plumpang, Jakarta Utara. TEMPO/M Taufan Rengganis
Investigasi Kasus Kebakaran Depo Plumpang, Ini Pernyataan Dirut Pertamina

Dirut PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati mengatakan belum menerima hasil investigasi kasus kebakaran Depo Plumpang.


Dirut Pertamina Jelaskan Sejarah Lahan Depo Plumpang: Dibeli Pertamina namun Ditempati Warga hingga 55 Persen Lahan Menjadi Permukiman

8 hari lalu

Pemerintah menyiapkan sederet rencana untuk mencegah kebakaran Depo Pertamina di Plumpang terulang. Alih-alih ada keputusan bulat, sikap pemerintah terbelah.
Dirut Pertamina Jelaskan Sejarah Lahan Depo Plumpang: Dibeli Pertamina namun Ditempati Warga hingga 55 Persen Lahan Menjadi Permukiman

Dirut PT Pertamina Nicke Widyawati membeberkan sejarah lokasi Depo Plumpang. Dulu dibangun di lahan kosong, namun 55 persen lahan jadi permukiman.


Relokasi Depo Plumpang Ganggu Suplai BBM, Dirut Pertamina Tetap Akan Bangun Buffer Zone

8 hari lalu

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati saat mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 14 Maret 2023. Rapat tersebut membahas tindak lanjut hasil rapat dengar pendapat pada tanggal 31 Januari 2023 terkait ketahanan energi nasional serta membahas isu-isu terkini khususnya kebakaran yang terjadi di Depo milik PT Pertamina (Persero) di Plumpang, Jakarta Utara. TEMPO/M Taufan Rengganis
Relokasi Depo Plumpang Ganggu Suplai BBM, Dirut Pertamina Tetap Akan Bangun Buffer Zone

Dirut Pertamina Nicke Widyawati menyatakan pembangunan buffer zone di Depo Plumpang adalah hal yang urgen. Relokasi depo akan ganggu suplai BBM.