Menkeu Optmimis Peserta Tax Amnesty Naik di Desember

Reporter

Selasa, 29 November 2016 22:49 WIB

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyampaikan pencapaian realisasi dan evaluasi program pengampunan pajak periode pertama di Kementerian Keuangan, Jakarta, 14 Oktober 2016. Periode I program pengampunan pajak harta terdeklarasi mencapai Rp3.826,81 triliun. ANTARA/Puspa Perwitasari

TEMPO.CO, Bandung- Menteri Keuangan Sri Mulyani optimistis peserta tax amnesty akan naik lagi pada Desember ini, di bulan terakhir program pengampunan pajak tahap kedua.

“Seperti yang terjadi pada tahap pertama, biasanya pada bulan-bulan terakhir dari setiap periode, kebutuhan untuk melakukan partisipasi meningkat. Tentu saya berharap pada bulan Desember ini minat masyarakat akan meningkat,” kata Sri Mulyani usai mengisi kuliah umum di Univeristas Padjadjaran, Bandung, Selasa, 29 November 2016.

Sri Mulyani mengklaim sosialisasi program pengampunan pajak sudah dilakukan pada semua sektor. “Termasuk sektor konstruksi, real estate, pertambangan, minerba, yang waktu itu cukup banyak," ucapnya.

Baca Juga: Sosialisasi Tax Amnesty II, Jokowi Dorong Arus Uang Masuk

Menurut Sri Mulyani, pemerintah juga membidik kalangan profesional, termasuk direktur, komisaris perusahaan BUMN "Kami berharap mereka mau berpartisipasi karena dalam hal kepatuhan, masih bisa diperbaiki atau ditingkatkan."

Namun kata Sri Mulyani, Kementerian Keuangan tidak mematok target penerimaan tebusan program tax amnesty tahap kedua, kendati Presiden Jokowi menargetkan 95 persen bisa tercapai. “Saya tidak pernah mengeluarkan target. Kita hanya mengelola ABPN sesuai yang harus kita lakukan dan tentu berharap bisa memenuhi penerimaan negara pada tahun ini yang tidak hanya dari tax amnesty,” kata dia.

Sri menyebutkan, data per 25 November 2016 lalu, peserta program tax aamnesty mencapai 461 ribu orang. “Total tebusan RP 94,8 triliun, dan total harta yang dideklarasikan Rp 3.900 triliun,” kata dia.

Baca: Udang Indonesia Kalahkan Produk Udang Negara Lain di AS

Sri Mulyani mengaku porsi jumlah wajib pajak yang mengikuti program amnesti pajak masih kecil. DKI Jakarta misalnya, yang mengikuti program ini baru 151 ribu orang dari 2,1 juta wajip pajak yang melaporkan SPT setiap tahunnya.

AHMAD FIKRI

Berita terkait

Bertubi-tubi Penghargaan untuk Bobby Nasution, Terakhir Menantu Jokowi Raih Satyalancana dan Tokoh Nasional

1 hari lalu

Bertubi-tubi Penghargaan untuk Bobby Nasution, Terakhir Menantu Jokowi Raih Satyalancana dan Tokoh Nasional

Wali Kota Medan Bobby Nasution boleh dibilang banjir penghargaan. Menantu Jokowi ini dapat penghargaan Satyalancana baru-baru ini.

Baca Selengkapnya

Masih Loyo, Nilai Tukar Rupiah Melemah ke Level Rp 16.210 per Dolar AS

1 hari lalu

Masih Loyo, Nilai Tukar Rupiah Melemah ke Level Rp 16.210 per Dolar AS

Pada perdagangan Kamis, kurs rupiah ditutup melemah pada level Rp 16.187 per dolar AS.

Baca Selengkapnya

Semakin Turun, Surplus APBN Maret 2024 Hanya Rp 8,1 Triliun

1 hari lalu

Semakin Turun, Surplus APBN Maret 2024 Hanya Rp 8,1 Triliun

Sri Mulyani menilai kinerja APBN triwulan I ini masih cukup baik.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

1 hari lalu

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan masih ada Rp 12,3 triliun anggaran Pemilu 2024 yang belum terbelanjakan.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Penyaluran Bansos Januari-Maret 2024 Mencapai Rp 43 Triliun

1 hari lalu

Sri Mulyani: Penyaluran Bansos Januari-Maret 2024 Mencapai Rp 43 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan penyaluran bantuan sosial atau Bansos selama Januari-Maret 2024 mencapai Rp 43 triliun.

Baca Selengkapnya

Harga Minyak Dunia Naik, Sri Mulyani Bisa Tambah Anggaran Subsidi

1 hari lalu

Harga Minyak Dunia Naik, Sri Mulyani Bisa Tambah Anggaran Subsidi

Menteri Keuangan Sri Mulyani bisa melakukan penyesuaian anggaran subsidi mengikuti perkembangan lonjakan harga minyak dunia.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Beberkan Efek Konflik Timur Tengah ke Indonesia, Mulai dari Lonjakan Harga Minyak hingga Inflasi

1 hari lalu

Sri Mulyani Beberkan Efek Konflik Timur Tengah ke Indonesia, Mulai dari Lonjakan Harga Minyak hingga Inflasi

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan tensi geopolitik di Timur Tengah cenderung meningkat dan menjadi fokus perhatian para pemimpin dunia. Ia menegaskan kondisi ini mempengaruhi beberapa dampak ekonomi secara signifikan.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Sebut Realisasi Anggaran IKN Baru Mencapai 11 Persen

1 hari lalu

Sri Mulyani Sebut Realisasi Anggaran IKN Baru Mencapai 11 Persen

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan bahwa realisasi anggaran dari APBN untuk pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) baru mencapai 11 per

Baca Selengkapnya

Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

1 hari lalu

Keunikan Stadion Siliwangi, Lokasi Konser Sheila on 7 di Bandung, Pernah jadi Markas Tim Sepak Bola Militer Belanda

Di Bandung, Sheila on 7 akan mangung di Stadion Siliwangi. Awalnya stadion itu bernama lapangan SPARTA, markas tim sepak bola militer Hindia Belanda.

Baca Selengkapnya

Prabowo Serahkan Program Makan Siang Gratis ke Jokowi, TKN Siap Beri Usulan untuk RAPBN 2025

2 hari lalu

Prabowo Serahkan Program Makan Siang Gratis ke Jokowi, TKN Siap Beri Usulan untuk RAPBN 2025

TKN memastikan pembahasan program makan siang gratis untuk RAPBN 2025 sudah dilakukan oleh Presiden Jokowi dan presiden terpilih Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya