IHSG Hari Ini Diprediksi Bergerak Volatile, Samuel Sekuritas Soroti Empat Saham

Rabu, 13 September 2023 09:24 WIB

Layar pergerakan Indexs Harga Saham Gabungan atau IHSG di Gedung Busa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat, 16 September 2022. IHSG ditutup terkoreksi di level 7.168 pada perdagangan akhir pekan Jumat. Tempo/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Samuel Sekuritas memprediksi indeks harga saham gabungan atau IHSG masih akan tertahan area supply di 6.970 dalam perdagangan Rabu, 13 September 2023. Vice President Samuel Sekuritas Muhammad Alfatih mengatakan pergerakan IHGS masih akan volatile dalam pola konsolidasi.

"Area demand-nya di 6.930-6.885," kata Alfatih lewat keterangan tertulis pada Rabu, 13 September 2023.

Dalam analisisnya, Alfatih menyoroti empat saham. Keempat saham tersebut, yaitu ADMR, ESSA, FREN, dan ASII.

1. ADMR
ADMR menutup perdagangan kemarin di level 1.440. Alfatih mengatakan harga ADMR kemarin kembali menguat dalam pola upchannel sejak Agustus 2023. Hari ini, ADMR kemungkinan naik ke 1.480-1.530 dengan batass risiko kurang dari 1.375.

2. ESSA
Emiten ini menutup perdagangan kemarin di level 700. Alfatih mengatakan harga ESSA kemarin menguat dan mengonfirmasi pola triangle sejak Agustus 2023.

Advertising
Advertising

"Target kenaikan teoritis ke 790. Area supply lain di 740 dan batas risiko kurang dari 670," kata Alfatih.

3. FREN
Dalam perdagangan kemarin, FREN menutup sesi di level 66. Harga kemarin berhasil melampaui level tertinggi sejak Maret 2023 dan memberikan target kenaikan teoritis ke 75. Namun, kata Alfatih, beberapa resistance lainnya di 70-72 dan batas risiko kurang dari 63.

4. ASII
ASII menutup perdagangan kemarin di level 6.300. Menurut Alfatih, harga ASII masih membentuk harga rendah kembali dalam pola downtrend. "Kemungkinan pelemahan ke 6.250-6.150 dengan batas risiko kurang dari 6.450," ujar Alfatih.

Pilihan Editor: IHSG Hari Ini Bakal Rebound ke 6.975, Samuel Sekuritas Rekomendasikan 4 Saham Berikut

Berita terkait

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

2 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

IHSG menutup sesi di level 7,328.1 atau +1,12 persen.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

3 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

Analis PT Samuel Sekuritas Indonesia menyebutkan Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG melanjutkan pergerakan positifnya

Baca Selengkapnya

IHSG Berpotensi Mendatar, Pasar Wait and See Data Inflasi AS

4 hari lalu

IHSG Berpotensi Mendatar, Pasar Wait and See Data Inflasi AS

IHSG pada Rabu berpotensi bergerak mendatar seiring pelaku pasar sedang bersikap wait and see terhadap data inflasi Amerika Serikat (AS)

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Ditutup Melemah di Sesi I, Saham ASII Paling Aktif Diperdagangkan

5 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Ditutup Melemah di Sesi I, Saham ASII Paling Aktif Diperdagangkan

IHSG melemah di sesi pertama hari ini, menutup sesi di level 7,082.9 atau -0,22 persen.

Baca Selengkapnya

IHSG Pekan Depan Diprediksi Menurun Terbatas, Berikut Rekomendasi Saham Pilihan

6 hari lalu

IHSG Pekan Depan Diprediksi Menurun Terbatas, Berikut Rekomendasi Saham Pilihan

Dinamika kebijakan Bank Sentral Amerika diprediksi masih memberi pengaruh pada penurunan IHSG pekan depan

Baca Selengkapnya

Antam Bagi Dividen Rp 3 Triliun

9 hari lalu

Antam Bagi Dividen Rp 3 Triliun

PT Aneka Tambang Tbk. atau Antam (ANTM) akan membagikan dividen Rp 3,08 triliun.

Baca Selengkapnya

Laporkan Kinerja 2023, Laba Bersih Jasa Marga Capai Rp 6,8 Triliun

10 hari lalu

Laporkan Kinerja 2023, Laba Bersih Jasa Marga Capai Rp 6,8 Triliun

PT Jasa Marga (Persero) Tbk. atau JSMR melaporkan kondisi kinerja perseroan selama tahun 2023 dengan laba bersih mencapai Rp 6,8 triliun.

Baca Selengkapnya

PT Timah Rombak Direksi untuk Perbaikan Bisnis

10 hari lalu

PT Timah Rombak Direksi untuk Perbaikan Bisnis

PT TIMAH Tbk melakukan perombakan direksi melalui RUPST. Berharap bisa memperbaiki bisnis perusahaan.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Melemah di Sesi I, Saham BBRI Paling Aktif Diperdagangkan

11 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Melemah di Sesi I, Saham BBRI Paling Aktif Diperdagangkan

IHSG melemah di sesi pertama Rabu, 8 Mei 2024, menutup sesi pertama di level 7,097,7.

Baca Selengkapnya

Ini Alasan Investasi Reksa Dana Saham Tidak Direkomendasikan

11 hari lalu

Ini Alasan Investasi Reksa Dana Saham Tidak Direkomendasikan

Tren harga beberapa saham besar menurun, investasi di reksa dana saham pun terdampak.

Baca Selengkapnya