Jokowi Larang Ekspor Bijih Bauksit, Apindo: Orientasi RI Program Hilirisasi

Kamis, 22 Desember 2022 03:17 WIB

Presiden Jokowi dalam acara HUT ke-16 Partai Hanura di JCC Senayan, Jakarta, Rabu, 21 Desember 2022. Sumber: youtube osotv channel

TEMPO.CO, Jakarta - Asosiasi Pengusaha Indonesia atau Apindo menanggapi keputusan Presiden Joko Widodo alias Jokowi yang melarang ekspor bijih bauksit mulai Juni 2023. Ketua Bidang Properti dan Kawasan Ekonomi Apindo Sanny Iskandar mengatakan pemerintah sekarang berorientasi ke program hilirisasi.

“Pemerintah sekarang orientasinya ke program hilirisasi industri yang berbasiskan sumber daya alam,” ujar dia konferensi pers di Kantor Apindo, Jakarta Selatan, pada Rabu, 21 Desember 2022.

Baca: Soal Insentif Industri Bauksit, Sri Mulyani: Ada Kemungkinan jika Masuk Prioritas Nasional

Menurut Sanny, keputusan tersebut untuk membatasi sumber daya alam yang dimiliki Indonesia untuk diekspor secara mentah. “Itu betul-betul sekarang harus ditekankan,” ucapnya.

Dia pun menjelaskan bahwa yang sudah dilarang adalah adalah nikel, timah, tembaga, termasuk emas, dan bauksit itu sendiri. Sanny menuturkan bahwa smelter untuk nikel di beberapa daerah cukup berkembang, seperti di Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, sampai di Halmahera, Maluku.

Advertising
Advertising

Sementara bauksit yang paling besar ada di Pulau Bintan, Kepulauan Riau. “Jadi itu yang mungkin menjadi dasar kenapa pemerintah mendorong untuk program hilirisasi industri,” tutur Sanny.

Sementara, Sekretaris Umum Apindo Eddy Hussy meminta agar larangan tersebut dipertimbangkan. Dia meminta agar ekspor mungkin tetap bisa dilakukan, tapi dengan peraturan yang lebih ketat, seperti pajak yang lebhi tinggi.

Selanjutnya: bauksit di Bintan sudah hampir habis ...

Berita terkait

Amnesty International Temukan Pasokan Teknologi Pengawasan dan Spyware Masif ke Indonesia

3 hari lalu

Amnesty International Temukan Pasokan Teknologi Pengawasan dan Spyware Masif ke Indonesia

Amnesty International menyiarkan temuan adanya jaringan ekspor spyware dan pengawasan ke Indonesia.

Baca Selengkapnya

Ekonomi NTB Tumbuh Positif, Ekspor Diprediksi Meningkat

5 hari lalu

Ekonomi NTB Tumbuh Positif, Ekspor Diprediksi Meningkat

Perkembangan ekonomi Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) 2023 tumbuh positif.

Baca Selengkapnya

Penerimaan Bea Cukai Turun 4,5 Persen

5 hari lalu

Penerimaan Bea Cukai Turun 4,5 Persen

Penerimaan Bea Cukai Januari-Maret turun 4,5 persen dibanding tahun lalu.

Baca Selengkapnya

GAPKI Sebut Kinerja Ekspor Sawit Turun, Ini Penyebabnya

5 hari lalu

GAPKI Sebut Kinerja Ekspor Sawit Turun, Ini Penyebabnya

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia mengatakan kinerja ekspor sawit mengalami penurunan. Ini penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Mendag Zulkifli Hasan Sebut Neraca Perdagangan Indonesia Surplus US$ 4,47 Miliar, Impor Barang Modal Laptop Anjlok

10 hari lalu

Mendag Zulkifli Hasan Sebut Neraca Perdagangan Indonesia Surplus US$ 4,47 Miliar, Impor Barang Modal Laptop Anjlok

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan klaim neraca perdaganga Indonesia alami surplus, ada beberapa komoditas yang surplus dan ada beberapa yang defisit.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Prabowo-Gibran Diharap Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Tanggal Pendaftaran CPNS 2024

12 hari lalu

Terpopuler: Prabowo-Gibran Diharap Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Tanggal Pendaftaran CPNS 2024

Berita terpopuler: Prabowo-Gibran diharap bisa mempercepat pertumbuhan ekonomi usai dilantik, pendaftaran CPNS 2024 dibuka.

Baca Selengkapnya

Apindo Sebut Keputusan MK dalam Sengketa Pilpres Berdampak Positif bagi Investasi dan Dunia Usaha

12 hari lalu

Apindo Sebut Keputusan MK dalam Sengketa Pilpres Berdampak Positif bagi Investasi dan Dunia Usaha

Asosiasi Pangusaha Indonesia atau Apindo merespons soal keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) menolak seluruh gugatan dalam sengketa Pilpres.

Baca Selengkapnya

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

12 hari lalu

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Pengusaha Minta Pemerintah Perluas Pemberian Insentif

Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia atau Apindo Shinta Kamdani menilai melemahnya nilai tukar rupiah berdampak pada penurunan confidence ekspansi usaha di sektor manufaktur nasional.

Baca Selengkapnya

LPEI dan Diaspora Indonesia Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

13 hari lalu

LPEI dan Diaspora Indonesia Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

Kolaborasi LPIE dengan institusi pemerintahan membawa mitra binaan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) LPEI untuk pertama kalinya menembus pasar ekspor ke Kanada.

Baca Selengkapnya

Ekspor Maret 2024 Naik 16,4 Persen tapi Tetap Anjlok Dibanding Tahun Lalu

13 hari lalu

Ekspor Maret 2024 Naik 16,4 Persen tapi Tetap Anjlok Dibanding Tahun Lalu

BPS mencatat nilai ekspor Indonesia pada Maret 2024 naik 16,40 persen dibanding Februari 2024. Namun anjlok 4 persen dibanding Maret 2023.

Baca Selengkapnya