Anthoni Salim dan Djoko Susanto Masuk Daftar Orang Terkaya RI, Seperti Apa Kinerja Indomaret vs Alfamart?

Minggu, 11 Desember 2022 10:16 WIB

Djoko Susanto dan Anthony Salim. Instagram; Forbes

TEMPO.CO, Jakarta - Sektor retail masih berjaya di tengah ancaman resesi global yang santer diberitakan belakangan ini. Terbukti, dua konglomerat minimarket yakni bos Indomaret dan Alfamart masuk ke dalam daftar 10 orang terkaya di Indonesia versi Forbes untuk tahun 2022.

Hal tersebut didorong oleh kinerja bisnis retail modern dari dua perusahaan itu sepanjang tahun ini. Seperti apa pertumbuhan bisnis Indomaret dan Alfamart itu?

Baca: Hartono Bersaudara Masih Teratas di Daftar Orang Terkaya di Indonesia, Low Tuck Kwong Merangsek

Kinerja bisnis Indomaret terlihat dari laporan perusahaan pengelolanya, PT Indomarco Prismatama, yang dikonsolidasikan dalam PT Indoritel Makmur Internasional Tbk. (DNET). Adapun bos Indofood, Anthoni Salim, tercatat sebagai investor DNET yang menggenggam 25,30 persen saham perusahaan per 30 November 2022.

Indomaret adalah penyumbang laba terbesar bagi DNET dengan nilai mencapai Rp 691,83 miliar. Angka tersebut naik ketimbang bagian laba per September 2021 yang sebesar Rp 302,43 miliar.

Advertising
Advertising

Adapun kenaikan bagian laba ini ditopang oleh pertumbuhan kinerja Indomaret. Sepanjang Januari hingga September tahun 2022 ini, akumulasi penjualan bersih Indomarco Prismatama mencapai Rp 74,34 triliun. Nilai tersebut naik 12,02 persen ketimbang periode serupa tahun lalu sebesar Rp 66,36 triliun.

Laba bersih Indomaret melonjak

Walhasil, laba bersih Indomaret terdongkrak dari Rp 758,31 miliar per September 2021 menjadi Rp 1,73 triliun pada akhir kuartal ketiga tahun 2022 ini. Bila ditilik lebih jauh, laba bersih perusahaan melonjak hingga 128,37 persen secara tahunan.

Namun meskipun kinerja Indomaret meroket, peringkat Anthoni Salim dalam daftar orang terkaya di Indonesia justru turun. Ia kini menduduki peringkat kelima dalam daftar yang disusun majalah Forbes itu.

Bila dibandingkan dengan tahun lalu, peringkat Anthoni Salim turun dari peringkat ketiga dengan total kekayaan mencapai US$ 8,5 miliar. Forbes melaporkan kekayaan Anthoni Salim di penghujung tahun ini turun US$ 1 miliar menjadi US$ 7,5 miliar atau sekitar Rp 117 triliun (asumsi nilai tukar Rp 15.600 per dolar AS).

Selanjutnya: Berbeda dengan Anthoni Salim...

Berita terkait

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

3 hari lalu

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

Terpopuler bisnis: Pria menyobek tas Hermes di depan petugas Bea Cukai karena karena diminta bayar Rp 26 juta, BTN didemo nasabah.

Baca Selengkapnya

Kontroversi Larangan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Awal Kasusnya

3 hari lalu

Kontroversi Larangan Warung Madura Buka 24 Jam, Ini Awal Kasusnya

Begini awal kasus munculnya larangan terhadap warung Madura untuk buka 24 jam.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Jamin Warung Madura Bisa Buka 24 Jam

5 hari lalu

Pemerintah Jamin Warung Madura Bisa Buka 24 Jam

Kementerian Koperasi dan UKM menegaskan tidak pernah melarang warung-warung kelontong kecil atau biasa disebut warung madura berjualan selama 24 jam.

Baca Selengkapnya

Mendag Zulkifli Hasan Tepis Larangan Warung Madura Buka 24 Jam

6 hari lalu

Mendag Zulkifli Hasan Tepis Larangan Warung Madura Buka 24 Jam

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menepis isu pelarangan operasional warung madura selama 24 jam.

Baca Selengkapnya

Ramai Kemenkop UKM Batasi Jam Operasional Warung Madura, Ini Respons Ikatan Pedagang Pasar

6 hari lalu

Ramai Kemenkop UKM Batasi Jam Operasional Warung Madura, Ini Respons Ikatan Pedagang Pasar

Ikappi menyatakan keuntungan dari warung madura itu akan berputar di daerah masing-masing dan mendorong upaya peningkatan ekonomi daerahnya.

Baca Selengkapnya

Kemenkop dan UKM Tegaskan Tak Larang Warung Madura Buka 24 Jam

8 hari lalu

Kemenkop dan UKM Tegaskan Tak Larang Warung Madura Buka 24 Jam

Kemenkop UKM mengklarifikasi isu larangan warung Madura beroperasi 24 jam. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Wakil Menhan Rusia Ditangkap karena Korupsi

11 hari lalu

Wakil Menhan Rusia Ditangkap karena Korupsi

Wakil Menteri Pertahanan Timur Ivanov masuk dalam daftar Majalah Forbes sebagai salah satu orang terkaya di struktur keamanan Rusia.

Baca Selengkapnya

Pengutil 2 Sabun Wajah Seret Seorang Kasir di Minimarket Semarang, Jual Barang Curiannya Rp 80 Ribu

19 hari lalu

Pengutil 2 Sabun Wajah Seret Seorang Kasir di Minimarket Semarang, Jual Barang Curiannya Rp 80 Ribu

Aksi pengutil di sebuah minimarket di Jalan Tlogosari Semarang itu viral karena seorang kasir yang mencoba menangkapnya terseret motor lalu terjatuh.

Baca Selengkapnya

Daftar 12 Orang Terkaya di Indonesia April 2024 versi Forbes, Prajogo Pangestu Tetap Jawara

20 hari lalu

Daftar 12 Orang Terkaya di Indonesia April 2024 versi Forbes, Prajogo Pangestu Tetap Jawara

Prajogo Pangestu menjadi orang terkaya di Indonesia versi Forbes untuk April 2024. Hartono Bersaudara dan Dato Sri Tahir urutan berapa?

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Lesu Rupiah terhadap Dolar AS, 7 Orang Terkaya di Dunia hingga Riwayat Saham Freeport Indonesia

22 hari lalu

Terpopuler Bisnis: Lesu Rupiah terhadap Dolar AS, 7 Orang Terkaya di Dunia hingga Riwayat Saham Freeport Indonesia

Berita terpopuler ekonomi dan bisnis sepanjang Sabtu, 13 April 2024 dimulai dengan nilai rupiah anjlok ke level Rp 16.128 per dolar AS.

Baca Selengkapnya