Daftar Lokasi dan Jadwal Penukaran Uang Kertas Baru di Jakarta

Jumat, 19 Agustus 2022 08:02 WIB

Tujuh pecahan Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022 (Uang TE 2022) yang baru diluncurkan hari ini. Foto: Bank Indonesis

TEMPO.CO, Jakarta - Bank Indonesia telah merilis tujuh pecahan uang rupiah kertas tahun emisi 2022. Pecahan uang kertas baru itu terdiri atas nominal Rp 100 ribu, Rp 50 ribu, Rp 20 ribu, Rp 10 ribu, Rp 5.000, Rp 2.000, dan Rp 1.000.

"Peluncuran uang Rupiah ini merupakan wujud nyata kami bersama untuk menyediakan uang rupiah yang berkualitas dan terpercaya kepada masyarakat. Mari seluruh komponen masyarakat untuk cinta, bangga, dan paham rupiah," kata Gubernur Bank Indonsia Perry Warjiyo dalam peluncuran uang rupiah tahun emisi 2022 pada Kamis, 18 Agustus 2022.

Masyarakat sudah bisa melakukan penukaran uang baru tahun emisi 2022 melalui perbankan atau kas keliling yang disediakan Bank Indonesia. Pemesanan penukaran melalui kas keliling dilakukan melalui aplikasi PINTAR yang dapat diakses melalui laman Pintar.bi.go.id.

Selain itu, penukaran uang kertas dapat dilakuan di pelbagai lokasi. Berikut ini daftar lengkap lokasi penukaran uang baru tahun emisi 2022 melalui kas keliling untuk wilayah DKI Jakarta.

1. Jumat, 19 Agustus 2022
- Pasar Koja, 11.00-16.00 WIB
Jl. Bhayangkara Kel.Tugu Utara Kec.Koja, Kode-Pos 14270 Telp: 4302080
- Hall Basket Senayan, 14.00-17.00 WIB
Jl. Pintu Satu Senayan, Rt.1/Rw.3, Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat

Advertising
Advertising

2. Sabtu, 20 Agustus 2022
- Hall Basket Senayan, 09.00-14.00 WIB
Jl. Pintu Satu Senayan, Rt.1/Rw.3, Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat

3. Minggu, 21 Agustus 2022
- Hall Basket Senayan, 09.00-14.00 WIB
Jl. Pintu Satu Senayan, Rt.1/Rw.3, Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat

4. Senin, 22 Agustus 2022
- Pasar Senen, 10.00-14.00 WIB
Jl. Pasar Senen No.14, Senen, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10410
- Pasar Rawabening, 10.00-14.00 WIB
Jl. Bekasi Barat No.4, Rw.2, Rw. Bunga, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13350
- Pasar Tebet Barat, 10.00-14.00 WIB
Jl. Tebet Dalam Raya No 57-59 Kec Tebet Selatan Jakarta Selatan
- Pasar Slipi, 10.00-14.00 WIB
Jl. Anggrek Garuda Kel.Kemanggisan Kec.Palmerah Telp: 5492405
- Pasar Koja, 10.00-14.00 WIB
Jl. Bhayangkara Kel.Tugu Utara Kec.Koja, Kode-Pos 14270 Telp: 4302080

5. Selasa, 23 Agustus 2022
- Pasar Senen, 10.00-14.00 WIB
Jl. Pasar Senen No.14, Senen, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10410
- Pasar Slipi, 10.00-14.00 WIB
Jl. Anggrek Garuda Kel.Kemanggisan Kec.Palmerah Telp: 5492405 Pasar Koja, 10.00-14.00 WIB Jl. Bhayangkara Kel.Tugu Utara Kec.Koja, Kode-Pos 14270 Telp: 4302080
- Pasar Rawabening, 10.00-14.00 WIB
Jl. Bekasi Barat No.4, Rw.2, Rw. Bunga, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13350
- Pasar Tebet Barat, 10.00-14.00 WIB
Jl. Tebet Dalam Raya No 57-59 Kec Tebet Selatan Jakarta Selatan

6. Rabu, 24 Agustus 2022
- Pasar Senen, 10.00-14.00 WIB
Jl. Pasar Senen No.14, Senen, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10410 Pasar Koja, 10.00-14.00 WIB Jl. Bhayangkara Kel.Tugu Utara Kec.Koja, Kode-Pos 14270 Telp: 4302080
- Pasar Rawabening, 10.00-14.00 WIB
Jl. Bekasi Barat No.4, Rw.2, Rw. Bunga, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13350
Pasar Slipi, 10.00-14.00 WIB
Jl. Anggrek Garuda Kel.Kemanggisan Kec.Palmerah Telp: 5492405
- Pasar Tebet Barat, 10.00-14.00 WIB Jl. Tebet Dalam Raya No 57-59 Kec Tebet Selatan Jakarta Selatan

7. Kamis, 25 Agustus 2022
- Pasar Senen, 10.00-14.00 WIB
Jl. Pasar Senen No.14, Senen, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10410
- Pasar Rawabening, 10.00-14.00 WIB Jl. Bekasi Barat No.4, Rw.2, Rw. Bunga, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13350
- Pasar Slipi, 10.00-14.00 WIB
Jl. Anggrek Garuda Kel.Kemanggisan Kec.Palmerah Telp: 5492405
- Pasar Tebet Barat, 10.00-14.00 WIB
Jl. Tebet Dalam Raya No 57-59 Kec Tebet Selatan Jakarta Selatan Pasar Koja, 10.00-14.00 WIB Jl. Bhayangkara Kel.Tugu Utara Kec.Koja, Kode-Pos 14270 Telp: 4302080

BISNIS

Baca Juga: BI Luncurkan 7 Uang Kertas Baru, Mulai Rp 1.000 sampai Rp 100.000

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Berita terkait

Kenaikan BI Rate Berpotensi Tekan Penyaluran Kredit

3 jam lalu

Kenaikan BI Rate Berpotensi Tekan Penyaluran Kredit

Kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI Rate) menjadi 6,25 persen bisa berdampak pada penyaluran kredit.

Baca Selengkapnya

BI Perluas Cakupan Sektor Prioritas KLM untuk Dukung Pertumbuhan Kredit

4 jam lalu

BI Perluas Cakupan Sektor Prioritas KLM untuk Dukung Pertumbuhan Kredit

BI mempersiapkan perluasan cakupan sektor prioritas Kebijakan Insentif Likuiditas Makroprudensial (KLM).

Baca Selengkapnya

BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Naik 4,7-5,5 Persen Tahun Ini

17 jam lalu

BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Naik 4,7-5,5 Persen Tahun Ini

BI sedang mempersiapkan instrumen insentif agar mendorong pertumbuhan ekonomi.

Baca Selengkapnya

BI Catat Rp 2,47 T Modal Asing Tinggalkan RI Pekan Ini

1 hari lalu

BI Catat Rp 2,47 T Modal Asing Tinggalkan RI Pekan Ini

BI mencatat aliran modal asing yang keluar pada pekan keempat April 2024 sebesar Rp 2,47 triliun.

Baca Selengkapnya

Ekonom Ideas Ingatkan 3 Tantangan RAPBN 2025

3 hari lalu

Ekonom Ideas Ingatkan 3 Tantangan RAPBN 2025

Direktur Institute for Demographic and Poverty Studies (Ideas) Yusuf Wibisono menyebut RAPBN 2025 akan sejumlah tantangan berat.

Baca Selengkapnya

Zulhas Tak Khawatir Rupiah Melemah, BI Mampu Hadapi

3 hari lalu

Zulhas Tak Khawatir Rupiah Melemah, BI Mampu Hadapi

Zulhas percaya BI sebagai otoritas yang memiliki kewenangan akan mengatur kebijakan nilai tukar rupiah dengan baik di tengah gejolak geopolitik.

Baca Selengkapnya

Sehari Usai BI Rate Naik, Dolar AS Menguat dan Rupiah Lesu ke Level Rp 16.187

3 hari lalu

Sehari Usai BI Rate Naik, Dolar AS Menguat dan Rupiah Lesu ke Level Rp 16.187

Nilai tukar rupiah ditutup melemah 32 poin ke level Rp 16.187 per dolar AS dalam perdagangan hari ini.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Kenaikan BI Rate hanya Jangka Pendek, Faktor Eksternal Lebih Dominan

3 hari lalu

Pengamat Sebut Kenaikan BI Rate hanya Jangka Pendek, Faktor Eksternal Lebih Dominan

BI menaikkan BI Rate menjadi 6,25 persen berdasarkan hasil rapat dewan Gubernur BI yang diumumkan pada Rabu, 24 April 2024.

Baca Selengkapnya

IHSG Ditutup Melemah Ikuti Mayoritas Bursa Kawasan Asia

3 hari lalu

IHSG Ditutup Melemah Ikuti Mayoritas Bursa Kawasan Asia

IHSG Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis sore, ditutup turun mengikuti pelemahan mayoritas bursa saham kawasan Asia.

Baca Selengkapnya

Uang Beredar di Indonesia Mencapai Rp 8.888,4 Triliun per Maret 2024

3 hari lalu

Uang Beredar di Indonesia Mencapai Rp 8.888,4 Triliun per Maret 2024

BI mengungkapkan uang beredar dalam arti luas pada Maret 2024 tumbuh 7,2 persen yoy hingga mencapai Rp 8.888,4 triliun.

Baca Selengkapnya