Semen Indonesia dan Pelindo I Jalin Kerja Sama Bisnis, Apa Saja?

Rabu, 24 Februari 2021 12:56 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - PT Semen Indonesia (Persero) Tbk dan PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) resmi menjalin sejumlah kerja sama untuk sejumlah kegiatan bisnis. Kerja sama diharapkan dalam memberi nilai tambah bagi masing-masing perusahaan.

"Juga untuk saling melengkapi dan memberikan hasil terbaik,” kata Direktur Enjiniring dan Proyek Semen Indonesia Tri Abdisatrijo dalam keterangan tertulis di Jakarta, Rabu, 24 Februari 2021.

Baca Juga: Bongkar Pasang Pejabat BUMN di Era Erick Thohir

Sebab, Semen Indonesia memiliki fasilitas produksi dan distribusi yang tersebar di wilayah Sumatera yang berada di wilayah operasional Pelindo I. Sehingga, sinergi ini diharapkan benar-benar menguntungkan keduanya.

Adapun kerja sama dilakukan usai penandatanganan nota kesepahaman di Menara Ravindo, Jakarta, pada Senin, 22 Februari 2021. Nota kesepahaman diteken Tri dan Direktur Operasional dan Komersial Pelindo I, Ridwan Sani Siregar.

Advertising
Advertising

Tri kemudian merinci beberapa rencana kerja sama di antara kedua perusahaan. Pertama, pemanfaatan produk semen dan non semen dalam kegiatan pembangunan atau pengembangan pelabuhan.

Kedua, kegiatan distribusi, logistik, hingga bongkar muat produk semen dan non semen. Kerja sama ketiga antara Semen Indonesia dan Pelindo I adalah pelayanan pemanduan dan penundaan kapal, jasa pengantongan semen, serta penggunaan bagian tanah hak pengelolaan di seluruh area kerja pelabuhan Pelindo I.

Berita terkait

Pelindo Layani 2,2 Juta Orang Saat Mudik Lebaran 2024

12 jam lalu

Pelindo Layani 2,2 Juta Orang Saat Mudik Lebaran 2024

Sebanyak 2.260.360 orang tercatat menggunakan layanan kepelabuhanan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo di 63 terminal penumpang selama periode libur panjang Lebaran, pada 26 Maret - 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

2 hari lalu

USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

Program USAID ini untuk mempertemukan pimpinan universitas, mitra industri, dan pejabat pemerintah

Baca Selengkapnya

Menteri Pertahanan Amerika Serikat Telepon Prabowo Subianto Ucapkan Selamat

4 hari lalu

Menteri Pertahanan Amerika Serikat Telepon Prabowo Subianto Ucapkan Selamat

Menteri Pertahanan Amerika Serikat kembali menyampaikan ucapan selamat dari Joe Biden kepada Prabowo Subianto atas kemenangan di pilpres 2024

Baca Selengkapnya

Pelindo Regional 4 Catat 667.012 Jumlah Penumpang

4 hari lalu

Pelindo Regional 4 Catat 667.012 Jumlah Penumpang

Arus balik Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah atau 2024 Masehi sudah hampir mencapai H+15. Kapal dan penumpang sudah keluar masuk pelabuhan, utamanya pelabuhan-pelabuhan kelolaan Pelindo di Regional 4 yang berada di Kawasan Timur Indonesia (KTI).

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

4 hari lalu

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.

Baca Selengkapnya

Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

5 hari lalu

Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

Moskow siap kerja sama dengan pemerintah baru Indonesia yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

5 hari lalu

Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

Kesepakatan kerja sama ini dirancang untuk meningkatkan deteksi aset yang mungkin memiliki kewajiban pajak di kedua negara.

Baca Selengkapnya

Indonesia dan Cina akan Perkuat Investasi Pembangunan Infrastruktur hingga Ketahanan Pangan

11 hari lalu

Indonesia dan Cina akan Perkuat Investasi Pembangunan Infrastruktur hingga Ketahanan Pangan

Indonesia dan Cina akan memperkuat kerja sama ekonomi di berbagai bidang, termasuk investasi.

Baca Selengkapnya

ASEAN dan Australia Memperingati 50 Tahun Kemitraan

13 hari lalu

ASEAN dan Australia Memperingati 50 Tahun Kemitraan

ASEAN dan Australia memperingati 50 tahun pertemuan pertama antara Sekretaris Jenderal ASEAN dan para pejabat Australia pada 16 April

Baca Selengkapnya

Fumio Kishida Rapat dengan Joe Biden bahas Hadapi Agresivitas Beijing

19 hari lalu

Fumio Kishida Rapat dengan Joe Biden bahas Hadapi Agresivitas Beijing

Fumio Kishida ke Gedung Putih guna memfokuskan pada kerja sama bidang pertahanan untuk mengahalangi Beijing yang agresif

Baca Selengkapnya