Tarif Jalan Tol JORR dan Pondok Aren Naik, Ini Detailnya

Rabu, 4 November 2020 05:00 WIB

Petugas melintas di tol Singosari yang belum beroperasi di Malang, Jawa Timur, Ahad, 12 Mei 2019. Kementerian Pekerjaan Umum & Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan jalan tol Pandaan-Malang siap diresmikan pekan depan. ANTARA/Rivan Awal Lingga

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) secara resmi menyesuaikan tarif sejumlah ruas jalan tol di wilayah Jabodetabek.

Dwimawan Heru Santoso, Corporate Communication and Community Development Group Head PT Jasa Marga (Persero) Tbk., menjelaskan bahwa penyesuaian tarif tol pada jalan tol Jakarta Outer Ring Road (JORR) I, Akses Tanjung Priok (ATP), dan Pondok Aren—Ulujami akan mulai diberlakukan dalam waktu dekat.

"Penyesuaian tarif ini sesuai dengan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat No. 1522/KPTS/M/2020," ujarnya melalui siaran pers bersama empat perusahaan pengelola ruas tol terkait, yang diterima Bisnis, Selasa 3 November 2020.

Beleid tersebut mengatur tentang penyesuaian tarif pada jalan tol lingkar luar Jakarta Seksi W1 (Penjaringan—Kebon Jeruk), Seksi W2 Utara (Kebon Jeruk—Ulujami), Seksi W2 Selatan (Ulujami—Pondok Pinang), Seksi S (Pondok Pinang—Taman Mini), Seksi E1 (Taman Mini—Cikunir), Seksi E2 (Cikunir—Cakung), Seksi E3 (Cakung—Rorotan), jalan rol akses Tanjung Priok (Rorotan—Kebon Bawang), dan Pondok Aren—Ulujami.

Empat pengelola/badan usaha jalan tol (BUJT) yang mengelola JORR I, Akses Tanjung Priok, dan Pondok Aren—Ulujami yang terdiri atas PT Jasa Marga (Persero) Tbk. untuk ruas Ulujami—Pondok Pinang, Taman Mini—Rorotan, dan Pondok Aren—Ulujami, PT Hutama Karya (Persero) untuk ruas Pondok Pinang—Taman Mini, dan Akses Tanjung Priok, PT Marga Lingkar Jakarta untuk ruas Kebon Jeruk—Ulujami, serta PT Jakarta Lingkar Baratsatu untuk ruas Penjaringan—Kebon Jeruk.

Advertising
Advertising

<!--more-->

Sesuai dengan regulasi jalan tol, tarif tol disesuaikan setiap 2 tahun sekali. Pada penyesuaian tarif tol kali ini, menggunakan besaran inflasi periode 1 Agustus 2018 sampai dengan 31 Juli 2020 yaitu sebesar 5,52 persen.

Dalam waktu dekat tarif JORR I, Akses Tanjung Priok, dan Pondok Aren—Ulujami akan mengalami perubahan besaran tarif sebagai berikut :

1. Penyesuaian tarif JORR dan Akses Tanjung Priok

  • Gol I: Rp16.000 dari semula Rp15.000
  • Gol II: Rp23.500 dari semula Rp22.500
  • Gol III: Rp23.500 dari semula Rp22.500
  • Gol IV: Rp31.500, dari semula Rp30.000
  • Gol V: Rp31.500, dari semula Rp30.000

2. Penyesuaian tarif tol Pondok Aren—Ulujami

  • Gol I: Rp3.000, tetap Rp3.000
  • Gol II: Rp4.500, tetap Rp4.500
  • Gol III: Rp4.500, tetap Rp4.500
  • Gol IV: Rp6.500, dari semula Rp6.000
  • Gol V: Rp6.500, dari semula Rp6.000


Baca: Waskita Karya Ungkap Rencana Penerbitan Obligasi Rp 2 Triliun

Berita terkait

Di World Water Forum ke-10, RI Akan Usul Penetapan Hari Danau Sedunia

1 hari lalu

Di World Water Forum ke-10, RI Akan Usul Penetapan Hari Danau Sedunia

Pemerintah Indonesia akan mengusulkan penetapan Hari Danau Sedunia dalam acara World Water Forum ke-10 yang dihelat di Bali pada 18-25 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa FIA UI Gelar Company Visit ke Jasa Marga Toll Road Command Center

2 hari lalu

Mahasiswa FIA UI Gelar Company Visit ke Jasa Marga Toll Road Command Center

PT Jasa Marga (Persero) Tbk kembali menerima agenda Company Visit dari para Mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia (FIA UI), Program Studi Ilmu Administrasi Niaga, ke Jasa Marga Tollroad Command Center (JMTC) untuk belajar sekaligus mengenal proses bisnis dan digitalisasi layanan operasional Jasa Marga

Baca Selengkapnya

Kementerian PUPR: Progres Rusun ASN di IKN Rata-rata Capai 40 Persen

2 hari lalu

Kementerian PUPR: Progres Rusun ASN di IKN Rata-rata Capai 40 Persen

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengungkapkan progres pembangunan rumah susun (Rusun) ASN di di IKN rata-rata capai 40 persen.

Baca Selengkapnya

Hunian Modular Berkelanjutan Dibangun di Kawasan Inti IKN, Apa Keunggulannya?

3 hari lalu

Hunian Modular Berkelanjutan Dibangun di Kawasan Inti IKN, Apa Keunggulannya?

Otoritas Ibu Kota Nusantara (OIKN) menyatakan akan menggunakan sistem modular untuk membangun hunian di IKN. Apa itu sistem hunian modular?

Baca Selengkapnya

Tol Tangerang Merak dari Serang Barat - Cilegon Timur Dilebarkan Jadi 3 Lajur, Ditargetkan Selesai Awal 2025

3 hari lalu

Tol Tangerang Merak dari Serang Barat - Cilegon Timur Dilebarkan Jadi 3 Lajur, Ditargetkan Selesai Awal 2025

Astra Infra Toll Road Tangerang-Merak pada tahun ini memulai pekerjaan proyek konstruksi penambahan lajur ketiga pada segmen Serang Barat (KM 77+375) sampai dengan Cilegon Timur (KM 87+150).

Baca Selengkapnya

Disuntik PMN Rp 18,6 Triliun, PT Hutama Karya Lanjutkan Proyek Tol Trans Sumatera

4 hari lalu

Disuntik PMN Rp 18,6 Triliun, PT Hutama Karya Lanjutkan Proyek Tol Trans Sumatera

PT Hutama Karya (Persero) kembali mendapatkan dana segar melalui Penyertaan Modal Negara (PMN) untuk proyek Jalan Tol Trans Sumatera.

Baca Selengkapnya

Arsyadjuliandi Desak Pemerintah Segera Selesaikan Pembayaran Lahan Tol

4 hari lalu

Arsyadjuliandi Desak Pemerintah Segera Selesaikan Pembayaran Lahan Tol

Anggota Komisi II DPR RI, Arsyadjuliandi Rachman, mendesak pemerintah untuk segera menyelesaikan pembayaran lahan Tol Pekanbaru-Padang.

Baca Selengkapnya

Menteri PUPR Sebut 2 Rumah Dinas Menteri di IKN Telah Rampung: Juli Sudah Semua..

5 hari lalu

Menteri PUPR Sebut 2 Rumah Dinas Menteri di IKN Telah Rampung: Juli Sudah Semua..

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan dua rumah dinas menteri di IKN sudah rampung pembangunannya.

Baca Selengkapnya

PUPR, Kemensos dan Kemenhub Rekrut 84 Ribu CASN Tahun Ini, Simak Formasinya

5 hari lalu

PUPR, Kemensos dan Kemenhub Rekrut 84 Ribu CASN Tahun Ini, Simak Formasinya

Jumlah CASN yang direkrut terdiri atas 690 ribu PNS dan 1,6 juta untuk formasi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

Baca Selengkapnya

10 Jalan Raya Terpanjang di Dunia, Mencapai 48.000 Kilometer

6 hari lalu

10 Jalan Raya Terpanjang di Dunia, Mencapai 48.000 Kilometer

Berikut ini deretan jalan raya terpanjang di dunia, ada yang membentang hingga puluhan ribu kilometer. Adakah di Indonesia?

Baca Selengkapnya