Al Falah Masuk ke Bank Muamalat, Ilham Habibie Lapor Ma'ruf Amin

Rabu, 5 Februari 2020 19:07 WIB

Wakil Presiden Ma'ruf Amin saat menerima Ilham Akbar Habibie di Kantor Wakil Presiden, Jakarta, Selasa 12 November 2019. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah merestui suntikan modal dari Konsorsium Al Falah Investments Pte Limited kepada PT Bank Muamalat Indonesia, Tbk. Atas persetujuan OJK ini, Komisaris Utama Bank Muamalat Ilham Habibie ikut melaporkannya kepada Wakil Presiden Ma'ruf Amin.

"Tapi pagi kami audiensi dengan Wakil Presiden, soal Muamalat juga disebut di sana," kata Ilham Akbar Habibie dalam acara peresmian Ballroom B.J. Habibie dan tokoh pendiri Bank Muamalat lainnya di Muamalat Tower, Jakarta Selatan, Rabu, 5 Februari 2020.

Secara prinsip, kata Ilham, persetujuan dari OJK sudah ada. Saat ini, tinggal beberapa urusan yang harus diselesaikan oleh Bank Muamalat. "Tapi kami tidak bisa ungkap detail di sini," kata Ilham, yang juga ikut membentuk konsorsium tersebut.

Sebelumnya, Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso pun juga membenarkan bahwa pihaknya telah memberi persetujuan kepada Konsorsoum Al Falah. Menurut dia, proses ini tinggal memasuki tahap eksekusi.

"Ini kan tinggal eksekusi, eksekusi itu proses-proses administrasi, (calon investornya) sudah ada, Konsorsium Al Falah," ujar dia di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa, 4 Februari 2020.

Advertising
Advertising

Ia mengatakan proses yang perlu dilalui antara lain terkait kelengkapan informasi, dokumentasi, dan lainnya. Kendati demikian, ia tidak memperinci berapa lama proses itu bakal rampung.

Sementara itu, Direktur Utama Bank Muamalat Achmad Kusna Permana mengatakan pihaknya terus menindaklanjuti rencana penyuntikan modal dari Konsorsium Al Falah ini. "Saya akan tindaklanjuti green light dari OJK tersebut, saya akan fasilitasi investor, kami ingin secepatnya," kata Achmad.

Berita terkait

Kuartal I-2024, KSSK Sebut Stabilitas Sistem Keuangan RI Terjaga meski Ketidakpastian Meningkat

10 jam lalu

Kuartal I-2024, KSSK Sebut Stabilitas Sistem Keuangan RI Terjaga meski Ketidakpastian Meningkat

Menkeu Sri Mulyani mengatakan Stabilitas Sistem Keuangan Indonesia pada kuartal pertama tahun 2024 masih terjaga.

Baca Selengkapnya

Didemo Nasabah, BTN: Tak Ada Uang Nasabah yang Raib

1 hari lalu

Didemo Nasabah, BTN: Tak Ada Uang Nasabah yang Raib

PT Bank Tabungan Negara (Persero) atau BTN patuh dan taat hukum yang berlaku di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pinjol Ilegal Makin Marak, Satgas Pasti Beberkan Tiga Pemicunya

1 hari lalu

Pinjol Ilegal Makin Marak, Satgas Pasti Beberkan Tiga Pemicunya

Satgas Pasti khawatir layanan pinjaman dana online atau pinjol baik yang resmi ataupun ilegal berkembang dan digemari masyarakat. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Kembangkan Pendanaan UKM, OJK Dorong Pemanfaatan Securities Crowdfunding

3 hari lalu

Kembangkan Pendanaan UKM, OJK Dorong Pemanfaatan Securities Crowdfunding

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong pengembangan Usaha Kecil Menengah (UKM) antara lain dengan memanfaatkan securities crowdfunding.

Baca Selengkapnya

Judi Online per April 2024, Polisi Sebut Ada 729 Kasus dan 1.158 Tersangka

3 hari lalu

Judi Online per April 2024, Polisi Sebut Ada 729 Kasus dan 1.158 Tersangka

Pada 2023 terdapat 1.196 kasus judi online dengan jumlah tersangka 1.967, sedangkan di 2024 per April terdapat 792 kasus dan 1.158 tersangka.

Baca Selengkapnya

YLKI Kirim Surat ke Satgas Pasti, Minta Pemberantasan Pinjol Sampai ke Akarnya

6 hari lalu

YLKI Kirim Surat ke Satgas Pasti, Minta Pemberantasan Pinjol Sampai ke Akarnya

Kabid Pengaduan YLKI Rio Priambodo mengungkapkan, lembaganya telah mengirim surat kepada Satgas Pasti terkait aduan konsumen Pinjol ilegal.

Baca Selengkapnya

Pengamat Nilai Polisi Berantas Judi Online Tak Sentuh Bandar Level Atas

6 hari lalu

Pengamat Nilai Polisi Berantas Judi Online Tak Sentuh Bandar Level Atas

Pengamat kepolisian mengatakan problem pemberantasan judi online beberapa waktu lalu marak penangkapan tapi tak sentuh akar masalah.

Baca Selengkapnya

Konflik Nurul Ghufron dengan Anggota Dewas Albertina Ho, KPK: Tidak Ada Berantem

7 hari lalu

Konflik Nurul Ghufron dengan Anggota Dewas Albertina Ho, KPK: Tidak Ada Berantem

Juru bicara KPK Ali Fikri mengatakan laporan Nurul Ghufron tersebut murni pribadi.

Baca Selengkapnya

YLKI: Pemerintah Mesti Lebih Tegas Menindak Pinjol Ilegal, hingga Mengusut Aliran Dana dan Investor

7 hari lalu

YLKI: Pemerintah Mesti Lebih Tegas Menindak Pinjol Ilegal, hingga Mengusut Aliran Dana dan Investor

Satgas Pasti menemukan 537 entitas pinjol ilegal di sejumlah situs dan aplikasi sepanjang Februari hingga Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

10 hari lalu

Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen meningkatkan edukasi literasi keuangan untuk perempuan.

Baca Selengkapnya