Wamen BUMN: 1,1 Miliar Orang di Dunia Tak Dapat Akses Listrik

Reporter

Fajar Pebrianto

Editor

Rahma Tri

Rabu, 27 November 2019 11:03 WIB

Wakil Menteri BUMN Budi Gunadi Sadikin akan merangkap jabatan sebagai Wakil Komisaris Utama untuk mendampingi Ahok. Sebelumnya ia pernah menjabat sebagai Direktur Utama (Dirut) PT Inalum. TEMPO/M. Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Budi Gunadi Sadikin mengingatkan para pelaku industri energi bahwa saat ini masih ada 1,1 miliar orang di dunia yang tidak memiliki akses terhadap listrik. Ia menilai persoalan ini tak kalah penting dibandingkan isu energi bersih atau energi berkelanjutan yang saat ini populer.

“Ini menjadi persoalan utama,” kata Budi dalam acara Pertamina Energy Forum di Raffles Hotel, Jakarta Selatan, Rabu, 27 November 2019.

Budi mengakui, pengalamannya di dunia energi masih kalah dibandingkan para pelaku industri yang datang di acara ini. Bahkan, kata dia, ia baru bersentuhan langsung dengan energi selama dua hari. Setelah sebelumnya, ia juga ditunjuk menjadi Wakil Komisaris Utama PT Pertamina (Persero).

Tapi, Budi mengakui memiliki pengalaman tersendiri saat berkarir di dunia perbankan. Mantan DIrektur Utama PT Pertamina (Persero) ini menilai persoalan akses terhadap listrik menjadi topik penting bagi perbankan. “Karena ketika dapat akses terhadap listrik, mereka bisa akses perbankan,” kata dia.

Sehingga, Budi meminta para pelaku industri sedikit mengubah perspektif mereka dalam melihat energi. Dari yang selama ini hanya bicara soal energi bersih lewat energi terbarukan, menjadi ketersediaan listrik bagi seluruh masyarakat.

Advertising
Advertising

Energi termasuk listrik, kata Budi, tak hanya harus bersih dan berkelanjutan, tapi juga bisa diakses oleh seluruh masyarakat di pelosok Indonesia. “Jadi jangan hanya lihat di kota, lihat juga yang di daerah pedalaman,” ujarnya.

Berita terkait

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

1 hari lalu

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

Berikut tiga tips yang dapat membantu mengurangi risiko kebakaran rumah dari dampak musim kemarau.

Baca Selengkapnya

PLN Nyalakan Listrik Sektor Agrikultur Kabupaten Sragen, Sasar 499 Petani

2 hari lalu

PLN Nyalakan Listrik Sektor Agrikultur Kabupaten Sragen, Sasar 499 Petani

PLN Unit Induk Distribusi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta menyalakan listrik di sektor agrikultur wilayah Kabupaten Sragen.

Baca Selengkapnya

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

3 hari lalu

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara atau BUMN Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan keterlibatan Kementerian BUMN dalam proyek percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

Program Electrifying Agriculture PLN, Mampu Tingkatkan Produktivitas Pertanian

3 hari lalu

Program Electrifying Agriculture PLN, Mampu Tingkatkan Produktivitas Pertanian

Program Electrifying Agriculture (EA) dari PT PLN (Persero), terus memberikan dampak positif bagi pertanian di Indonesia.

Baca Selengkapnya

PLN dan Huawei Bekerja Sama dalam Proyek JIC, Dukung Transformasi Energi

3 hari lalu

PLN dan Huawei Bekerja Sama dalam Proyek JIC, Dukung Transformasi Energi

PT PLN (Persero) dan PT Huawei Tech Investment berkolaborasi dalam Joint Innovation Center (JIC). Proyek itu untuk memperkuat transformasi digital.

Baca Selengkapnya

Kolaborasi PLN dan Huawei Kembangkan Joint Innovation Center

3 hari lalu

Kolaborasi PLN dan Huawei Kembangkan Joint Innovation Center

Kolaborasi Joint Innovation Center (JIC) dengan PT Huawei Tech Investment yang akan menjadi salah satu fondasi pengembangan teknologi ketenagalistrikan baru di bidang ICT.

Baca Selengkapnya

BNI Telah Salurkan Kredit hingga Rp 695,16 Triliun per Kuartal I 2024

3 hari lalu

BNI Telah Salurkan Kredit hingga Rp 695,16 Triliun per Kuartal I 2024

Tiga bulan pertama 2024, kredit BNI utamanya terdistribusi ke segmen kredit korporasi swasta.

Baca Selengkapnya

Konflik Iran-Israel, Aria Bima Tegaskan Peran Penting BUMN untuk Penguatan Ekspor

4 hari lalu

Konflik Iran-Israel, Aria Bima Tegaskan Peran Penting BUMN untuk Penguatan Ekspor

Pemerintah harus cermat menerapkan strategi, salah satunya melalui diplomasi perdagangan

Baca Selengkapnya

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

6 hari lalu

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

PLN NTB meneken Perjanjian Jual Beli Sertifikat Energi Terbarukan dengan Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika.

Baca Selengkapnya

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

7 hari lalu

ITPLN Perpanjang Waktu Penerimaan Calon Mahasiswa

Institut Teknologi PLN (ITPLN) mengumumkan perpanjangan masa penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 hingga 29 April 2024.

Baca Selengkapnya