Bank Mandiri Kalahkan Facebook, Perusahaan Terbaik versi Forbes

Reporter

Antara

Kamis, 25 Oktober 2018 17:49 WIB

Bank Mandiri Cetak Laba Rp 5,9 Triliun di Triwulan I 2018

TEMPO.CO, Jakarta -Bank Mandiri berada di peringkat ke-11 dari 500 perusahaan terbaik dunia dari sisi lingkungan kerja atau "The World Best Employers 2018" versi majalah Forbes. Dalam laman resmi Forbes, Mandiri menjadi wakil Indonesia di peringkat tertinggi dari analisis majalah itu, disusul lima perusahaan Indonesia lainnya yang masuk dalam jajaran 500 perusahaan terbaik.

Baca: 7 Pengusaha Uni Emirat Arab Orang Terkaya versi Forbes

Lima perusahaan Indonesia lainnya yang masuk dalam 500 perusahaan terbaik dunia yaitu PT Bank Central Asia Tbk di peringkat ke-32, PT Gudang Garam di posisi ke-109. Berikutnya adalah PT Telekomunikasi Indonesia di peringkat 112, PT Bank Negara Indonesia posisi 157, dan Bank Rakyat Indonesia ranking ke-186.

Sementara, peringkat pertama dari kategori tersebut ditempati perusahaan asal AS, Alphabet yang merupakan induk dari Google. Kemudian, perusahaan yang masuk peringkat kedua adalah Microsoft, disusul Apple, Walt Disney, dan Amazon di peringkat ketiga sampai kelima.

Forbes merilis daftar ini bersama Statista yang melakukan analisis dari 430.000 perusahaan global. Bank Mandiri mengalahkan sejumlah perusahaan papan atas lainnya seperti Mastercard (21), Ferrari (36), Facebook (45), Nike (49), Adidas (62), Starbucks (63) dan Visa (71).

Berikut 20 besar World's Best Employers versi Forbes : 1. Alphabet (AS) 2. Microsoft (AS) 3. Apple (AS) 4. Walt Disney (AS) 5. Amazon.com (AS) 6. CNOOC (Hong Kong) 7. Daimler (Jerman) 8. Kasikornbank (Thailand) 9. Celgene (AS) 10. BMW Group (Jerman) 11. Bank Mandiri (Indonesia) 12. Japan Exchange Group (Jepang) 13. MGM Resorts (AS) 14. China Petroleum Engineering (China) 15. Siemens (Jerman) 16. Volkswagen Group (Jerman) 17. IBM (AS) 18. Salesforce.com (AS) 19. Vicnity Centres (Australia) 20. Siam Commercial Bank (Thailand) .

Advertising
Advertising

ANTARA

Berita terkait

Robert Budi Hartono Menapaki 83 Tahun, Salah Satu Orang Terkaya Dimiliki Indonesia

23 jam lalu

Robert Budi Hartono Menapaki 83 Tahun, Salah Satu Orang Terkaya Dimiliki Indonesia

Hartono bersaudara merupakan pemilik beberapa perusahaan mentereng termasuk Perusahaan Rokok Djarum, profil Budi Hartono yang genap berusia 83 tahun.

Baca Selengkapnya

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

5 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

5 hari lalu

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

Bank Mandiri merespons soal kenaikan suku bunga acuan oleh Bank Indonesia (BI).

Baca Selengkapnya

Wakil Menhan Rusia Ditangkap karena Korupsi

5 hari lalu

Wakil Menhan Rusia Ditangkap karena Korupsi

Wakil Menteri Pertahanan Timur Ivanov masuk dalam daftar Majalah Forbes sebagai salah satu orang terkaya di struktur keamanan Rusia.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

10 hari lalu

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

Menjelang kompetisi voli terbesar di Indonesia, Proliga 2024, Bank Mandiri secara resmi mengumumkan tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin' Mandiri (JLM).

Baca Selengkapnya

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

10 hari lalu

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

Bank Mandiri memastikan kondisi likuiditasnya saat ini masih solid, meskipun terjadi fluktuasi nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

10 hari lalu

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Bank Mandiri menempati posisi pertama Top Companies 2024 di Indonesia versi LinkedIn.

Baca Selengkapnya

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

11 hari lalu

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya:

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

12 hari lalu

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

Bank Mandiri konsisten melengkapi dan mengadopsi berbagai elemen best practices dalam pengelolaan SDM

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Integrasikan Program Well-Being untuk Kesejahteraan Pegawai

13 hari lalu

Bank Mandiri Integrasikan Program Well-Being untuk Kesejahteraan Pegawai

Well-being dimaknai sebagai kesejahteraan insan grup BUMN yang menyeluruh.

Baca Selengkapnya