Soal Perbankan Jadi Sorotan Penyelesaian LoI IV IMF

Reporter

Editor

Rabu, 24 September 2003 10:31 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Masalah perbankan menjadi bahan pembicaraan utama letter of intent (LoI) IV Dana Moneter Internasional (IMF), kata staf ahli menteri keuangan, Anggito Abimanyu, Senin (19/11) malam.

Di sela-sela rapat finalisasi LoI IV IMF, yang berlangsung di Departemen Keuangan, Jalan Lapangan Banteng Jakarta, Anggito mengatakan, Salah satu yang dibahas adalah masalah penjualan saham pemerintah di bank-bank rekapitalisasi, seperti misalnya di Bank Niaga.

Selain itu, IMF pun turut memasukkan masalah yang ada dalam Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). Namun demikian, Anggito menegaskan, pemerintahlah yang sebenarnya lebih menginginkan hal ini diselesaikan.

Ketika disinggung mengenai jumlah poin LoI terbaru ini, Anggito enggan menyebutkan jumlah pastinya. Ia hanya mengakui jumlahnya lebih banyak dari LoI sebelumnya.

Ia juga tidak bisa menjamin apakah LoI IV akan bisa ditandatangani pada Desember 2001, seperti yang pernah diungkapkan oleh Menteri Keuangan Boediono beberapa waktu yang lalu.

Rencananya, Selasa (20/11) esok, tim IMF yang dipimpin langsung oleh Deputi Direktur IMF untuk wilayah Asia Pasific, Daniel Citrin, akan membawa pulang hasil pembicaraan ke Washington.

Advertising
Advertising

Di Washington, Citrin akan bertemu dengan Dewan Eksekutif IMF untuk membahas poin demi poin LoI yang menjadi syarat pengucuran dana IMF sebesar US$ 400 juta juta untuk Indonesia.(sri wahyuni-tempo news room)

Berita terkait

5 Cara Menghilangkan Iklan di HP Android Secara Aman

1 menit lalu

5 Cara Menghilangkan Iklan di HP Android Secara Aman

Berikut ini tata cara menghentikan iklan pop-up di ponsel Android melalui mode aman, notifikasi aplikasi, layar beranda, hingga pusat iklan Google.

Baca Selengkapnya

Indonesia Dorong Penetapan Hari Danau Sedunia di World Water Forum Ke-10 Bali

6 menit lalu

Indonesia Dorong Penetapan Hari Danau Sedunia di World Water Forum Ke-10 Bali

Penetapan Hari Danau Sedunia menjadi satu dari empat poin usulan yang dibawa Indonesia untuk diangkat menjadi resolusi PBB.

Baca Selengkapnya

Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

9 menit lalu

Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

Ernest Regia meraih juara 1 Olimpiade Sains Mahasiswa Republik ke-16 di Universitas Buketov, Karaganda, Kazakhstan pada 25 April 2024.

Baca Selengkapnya

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

10 menit lalu

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

PN Jakarta Selatan menolak gugatan advokat David Tobing yang meminta hakim menghukum Rocky Gerung untuk tidak berbicara di berbagai forum.

Baca Selengkapnya

Wali Kota Helldy Paparkan Keberhasilan "Kota Baja"

14 menit lalu

Wali Kota Helldy Paparkan Keberhasilan "Kota Baja"

Kemiskinan di Cilegon alami penurunan luar biasa.

Baca Selengkapnya

Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan Digelar di Stadion Pakansari

16 menit lalu

Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan Digelar di Stadion Pakansari

Laga timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024 dijadwalkan berlangsung pada Senin, 29 April 2024, mulai 21.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Safari Politik Prabowo Usai KPU Menetapkan sebagai Presiden Terpilih

20 menit lalu

Safari Politik Prabowo Usai KPU Menetapkan sebagai Presiden Terpilih

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto melakukan safari politik setelah ditetapkan KPU sebagai presiden terpilih Pilpres 2024. Ke mana saja?

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN Bilang Oposisi Tetap Dibutuhkan di Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ini Alasannya

22 menit lalu

Peneliti BRIN Bilang Oposisi Tetap Dibutuhkan di Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ini Alasannya

PKS belum membuat keputusan resmi akan bergabung dengan pemerintahan Prabowo atau menjadi oposisi.

Baca Selengkapnya

Dunia Olahraga Berlari: Berikut 4 Tips Lari Cepat yang Aman

24 menit lalu

Dunia Olahraga Berlari: Berikut 4 Tips Lari Cepat yang Aman

Berlari cepat atau sprint ternyata memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh. Namun ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar lari cepat aman

Baca Selengkapnya

Trenggono Akui Ekosistem Budi Daya Lobster Belum Terbentuk

25 menit lalu

Trenggono Akui Ekosistem Budi Daya Lobster Belum Terbentuk

Trenggono menjelaskan alasannya menggandeng negara tetangga, Vietnam untuk budi daya benih lobster. Trenggono telah membuka keran ekspor benur.

Baca Selengkapnya