Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menteri Energi : Tahun Ini BP Harus Bangun Terminal Gas Tangguh

image-gnews
Iklan

TEMPO Interaktif, Jakarta: Meskipun baru terjual sepertiga kapasitasnya, Tangguh harus memenuhi komitmennya memasok gas ke Fujian.

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Purnomo Yusdiantoro, meminta Kontraktor Production Sharring (KPS) ladang gas Tangguh di Papua Beyond Petroleum (BP), untuk membangun terminal suplai LNG akhir tahun ini. Pemerintah ingin proyek itu selesai tepat pada waktunya.

Tidak ada alasan bagi BP untuk tidak membangun terminal pada akhir tahun ini, kata dia usai mendampingi wapres menerima Direktur Utama Perusahaan Gas Negara di Istana Wapres, Jakarta, Senin (28/7). Pembangunan terminal itu penting untuk menampung permintaan gas ke depan.

Pembangunan terminal suplai di Tangguh, meniru apa yang dilakukan produsen gas Malaysia, Petronas, di ladang Malaysia III. Di situ Petronas membangun terminal LNG terlebih dulu sebelum memasarkan produknya. Langkah itu diharapkan akan lebih menarik pembeli untuk mengambil pasokan gas dari ladang Tangguh. Karena itu, kami mendorong BP untuk langsung membangun terminalnya, kata dia.

Menurut dia, pembangunan terminal gas itu, terutama dimaksudkan untuk memenuhi komitmen Indonesia dalam mensuplai LNG ke Fujian akhir tahun 2006 mendatang. Mereka meminta pasokan gas sebesar 2,6 juta ton per tahun, yang akan diambil dari ladang gas Tangguh.

Pemerintah tetap yakin gas alam cair produksi Tangguh prospeknya bagus, kendati hingga saat ini baru memperoleh pasar sebesar 2,6 juta ton dari kapasitas produksi 7 juta ton. Pemerintah mengaku, persaingan LNG di pasar internasional makin ketat. Tapi, pemerintah tetap optimis bisa meraih bagian pasar internasional itu, terutama untuk memasarkan produk Tangguh.

Dari tender LNG dengan perusahaan gas di Korea, SK Posco , pemerintah optimis bisa memenangkannya. Bila berhasil dalam tender itu, Indonesia akan mendapat jatah untuk memasok gas sebanyak 1-1,5 juta ton per tahun. Pengumuman hasil tender tersebut tidak diundur pada bulan Agustus mendatang. Purnomo mengaku telah menerima informasi bahwa SK Posco telah selesai melakukan evaluasi pada akhir pekan lalu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, hingga kini pemerintah belum menerima laporan resminya. Tentu dalam waktu dekat akan disampaikan secara resmi kepada bidder, kata dia. Dijelaskannya, hingga evaluasi tahap akhir itu hanya ada dua bidder yang tersisa, yaitu Indonesia dan Malaysia III. Pemerintah yakin bisa memenangkan tender itu.

Pemerintah juga berharap dari pasar gas di Meksiko dan Amerika Barat. Beberapa waktu lalu telah ada penandatanganan MOU antara Pertamina, BP Migas, dan perwakilan Konsorsium Meksiko-Amerika tentang jual beli gas alam cair itu. Ada kesepakatan pula untuk membangun terminal penerimaan (receiving terminal) gas di Baja, California. Pasar itu membutuhkan gas 6-10 juta ton per tahun.

Selain berharap dari pasar Meksiko, pemerintah juga ingin meraih pasar di Jepang. Saat ini sedang dilakukan negoisasi dengan pembeli Western dan Eastern di Jepang. Pemerintah juga berencana untuk menindak lanjuti MOU jual beli dengan Filipina. Dari pasar Filipina diharapkan Indonesia bisa memasok 1,5 juta ton per tahun.

Selain memasok gas untuk luar negeri, pemerintah juga tengah memikirkan untuk memasoknya ke dalam negeri. Karena kebutuhan gas di Jawa-Bali sangat besar. Sehingga pemerintah juga berencana untuk membangun terminal LNG di Jawa Timur. Rencana itu diharapkan bisa menyerap gas dari Tangguh.

(Retno Sulistyowati-TNR)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

1 menit lalu

Suasana Beautyfest Asia
BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.


Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

4 menit lalu

Pembalap Jorge Martin dari Prima Pramac Racing. REUTERS/Rodrigo Antunes
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

Jorge Martin menjuarai sprint race MotoGP Spanyol 2024. Marc Marquez jatuh dan finis di posisi ketujuh.


Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

5 menit lalu

Kowloon Motor Bus Hong Kong. Unsplash.com/Wanghao Shang
Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan


Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

12 menit lalu

Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto. Kredit: Tim Humas PBSI
Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

Fajar / Rian menjadi yang paling senior di ganda putra untuk tim Indonesia yang tampil di Piala Thomas 2024 ini.


Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

14 menit lalu

Open Arms, kapal penyelamat milik LSM Spanyol, berangkat dengan bantuan kemanusiaan ke Gaza dari Larnaca, Siprus, pada 12 Maret 2024. REUTERS/Yiannis Kourtoglou
Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

Pasukan Inggris mungkin ditugaskan untuk mengirimkan bantuan ke Gaza dari dermaga lepas pantai yang sedang dibangun oleh militer Amerika Serikat


Gerindra Sebut Ketidakhadiran Prabowo di Halalbihalal PKS Bukan Sinyal Penolakan

26 menit lalu

Wakil Ketua DPR RI Bidang Ekonomi dan Keuangan Sufmi Dasco Ahmad
Gerindra Sebut Ketidakhadiran Prabowo di Halalbihalal PKS Bukan Sinyal Penolakan

Sufmi Dasco membantah, ketidakhadiran Presiden Terpilih Prabowo Subianto dalam acara Halalbihalal yang digelar PKS merupakan sinyal penolakan


Tidak Berstatus Internasional, Bandara Adi Soemarmo tetap Layani Penerbangan Haji 2024

37 menit lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, kini tak lagi menyandang status sebagai bandara internasional. Foto diambil beberapa waktu lalu. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Tidak Berstatus Internasional, Bandara Adi Soemarmo tetap Layani Penerbangan Haji 2024

Bandara Adi Soemarmo Solo tidak lagi menyandang status sebagai bandara internasional. Tapi tetap layani penerbangan haji.


Gempa Tektonik M5.2 di Laut Banda, Terasa Sampai Maluku Tenggara

38 menit lalu

Ilustrasi gempa bumi
Gempa Tektonik M5.2 di Laut Banda, Terasa Sampai Maluku Tenggara

Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa bumi menengah akibat adanya aktivitas intra-slab subduksi banda.


Bea Cukai Beri Tips Terhindar dari Denda Bawa Barang Belanja dari Luar Negeri

42 menit lalu

Ilustrasi petugas Bea Cukai. Instagram/Beacukairi
Bea Cukai Beri Tips Terhindar dari Denda Bawa Barang Belanja dari Luar Negeri

Bea Cukai memberi tips agar tak terkena sanksi denda saat bawa barang belanja dari luar negeri.


Jonatan Christie Menang, Bawa Indonesia Unggul 3-0 Atas Inggris di Piala Thomas 2024

45 menit lalu

Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie. Kredit: Tim Humas PBSI
Jonatan Christie Menang, Bawa Indonesia Unggul 3-0 Atas Inggris di Piala Thomas 2024

Jonatan Christie menyumbang poin bagi tim bulu tangkis Indonesia setelah mengalahkan Nadeem Dalvi saat menghadapi Inggris di Piala Thomas 2024.