Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemerintah Ajukan Keppres Bagi 15 Perusahaan Tambang Di Hutan Lindung

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Jakarta:Ijin penambangan keluar untuk 15 dari 22 perusahaan. Tujuh yang lainnya masih tahap eksplorasi.

Pemerintah memutuskan untuk mengijinkan 15 dari 22 perusahaan pertambangan untuk terus melakukan eksploitasi, kendati terjadi tumpang tindih area pertambangan dengan hutan lindung. Bahkan, ke-15 perusahaan itu akan segera diajukan ke presiden untuk dibuatkan keppres. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Purnomo Yusgiantoro, mengungkapkan hal itu sebelum mengikuti rapat kerja dengan Komisi Pertambangan dan Energi DPR, di Gedung DPR RI, Jakarta, Selasa (17/6). Menurutnya, pemerintahan sudah satu suara untuk membuatkan payung hukum terhadap 15 perusahaaan tambang yang akan segera berproduksi.

Purnomo menambahkan, keputusan itu dibuat dalam rapat koordinasi terbatas tingkat menteri pagi ini. Rapat dipimpin langsung oleh Menko Perekomonian Dorodjatun Kuntjoro Jakti, dihadiri oleh Menteri ESDM, Menteri Kehutanan, Mendagri, dan Menteri Negara Lingkunga Hidup. Namun, kata Purnomo, keputusan itu sifatnya masih hasil raker tingkat menteri, belum ada payung hukum yang pasti dari presiden.

Purnomo tidak bersedia menyebutkan nama-nama perusahaan yang akan segera dibuatkan keppres tersebut. Namanya aku lupa, kata dia. Ia juga menolak menjawab, apakah PT Citra Palu Mineral termasuk salah saru diantaranya. Purnomo mengaku tidak ingat.

Sedangkan tujuh perusahaan lainnya belum diajukan ke presiden, untuk dimintakan ijn. Karena perusahaan-perusahaan itu masih berada pada tahap eksplorasi. Menurut Purnomo, pada tahap itu belum diketahui pasti cadangan minyak ada atau tidak. Sehingga belum dipastikan pula nilai ekonominya. Selain itu, wilayah tambang mereka belum jelas.

Purnomo memastikan, ke-7 perusahaan tersebut tetap diperbolehkan untuk melanjutkan proses eksplorasi. Mereka tidak diwajibkan untuk meminta persejutuan dari Menteri Kehutanan. Karena belum punya wilayah pertambangan, masih eksplorasi. Jadi bisa gagal atau jalan, kata dia. Apalagi, nilai ekonominya belum bisa dipastikan apakah memenuhi kriteria atau tidak, seandainya cadangan sudah ditemukan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam kesempatan itu, Purnomo meminta dukungan DPR atas kebijakan yang telah dikeluarkan pemerintah. Ia mengaku, sebelumnya pemerintah telah mendapatkan dukungan dalam rapat konsultasi dengan Komisi Gabungan, Komisi III dan Komisi VIII DPR.

(Retno Sulistyowati-TNR)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gempa yang Mengguncang Kencang Garut hingga Jakarta, Ini Data dan Penjelasan BMKG

31 menit lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Gempa yang Mengguncang Kencang Garut hingga Jakarta, Ini Data dan Penjelasan BMKG

BMKG memperbarui informasi gempa yang mengguncang kuat dari laut selatan Pulau Jawa pada Kamis menjelang tengah malam, 27 April 2024.


Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

37 menit lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

Sheffield United dipastikan menjadi tim pertama yang terdegradasi dari Liga Inggris (Premier League) musim 2023/24.


Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

48 menit lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS
Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.


Jelang Laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Pelatih Timur Kapadze Analisis Skuad Garuda

48 menit lalu

Pelatih Timnas Uzbekistan U-23, Timur Kapadze. (the-afc.com)
Jelang Laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024, Pelatih Timur Kapadze Analisis Skuad Garuda

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 akan digelar di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, pada Senin malam WIB.


5 Tips Agar Tidak Tertipu AI Saat Belanja Online

51 menit lalu

Ilustrasi belanja online / e-commerce. freepik.com
5 Tips Agar Tidak Tertipu AI Saat Belanja Online

Pakar Komunikasi Digital bagikan tips agar masyarakat tidak tertipu oleh konten rekayasa teknologi artificial intelligence (AI) saat belanja online


Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

1 jam lalu

Peta pusat gempa bumi kekuatan Magnitudo 6,5 yang terjadi pada Sabtu malam, 27 April 2024, pukul 23.29 WIB. ANTARA/HO/BMKG
Gempa M6,5 Malam Ini, Guncangan Terkuat di Sukabumi dan Tasikmalaya

Berikut data dan penjelasan dari BMKG tentang sebaran dampak gempa itu dan pemicunya.


Serial Secret Ingredient Dibantu 3 Alih Bahasa

1 jam lalu

Nicholas Saputra akan membintangi serial original Viu Filipina berjudul Secret Ingredient bersama Lee Sang Heon dan Julia Barretto. Foto: X/@Viu_PH
Serial Secret Ingredient Dibantu 3 Alih Bahasa

Nicholas Saputra menceritakan berbagai hal menarik soal proses syuting "Secret Ingredient". Salah satunya soal penggunaan beberapa alih bahasa.


Daftar Pelatih Proliga 2024: Nakhoda Asing dan Lokal Berimbang

1 jam lalu

Pelatih Jakarta Pertamina Enduro, Eko Waluyo, dan dua pemain asingnya, Poli Shemanova dan Giovanna
Daftar Pelatih Proliga 2024: Nakhoda Asing dan Lokal Berimbang

Kompetisi bola voli profesional nasional, Proliga 2024, sudah bergulir sejak Kamis, 25 April 2024. Ini daftar pelatihnya.


7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

1 jam lalu

Ilustrasi Glaukoma. Wikipedia
7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

Setiap individu harus memahami tantangan yang dihadapi saat didiagnosis glaukoma dan harus mempertahankan kualitas hidup dengan manajemen tepat.


Gempa dari Laut Selatan Malam Ini, Guncangannya Dirasa Kencang dan Lama

2 jam lalu

Ilustrasi gempa. geo.tv
Gempa dari Laut Selatan Malam Ini, Guncangannya Dirasa Kencang dan Lama

Gempa mengguncang dari Laut Selatan Pulau Jawa pada Sabtu malam ini, 27 April 2024.