Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Garuda Indonesia Buka Peluang Tambah Frekuensi Penerbangan Jelang Libur Panjang Idul Adha

image-gnews
Ilustrasi Garuda Indonesia. Dok. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Ilustrasi Garuda Indonesia. Dok. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Maskapai penerbangan nasional Garuda Indonesia membuka peluang penambahan frekuensi penerbangan menjelang Idul Adha 2024. Penambahan itu buntut pemesanan tiket pesawat yang diprediksi akan ramai menjelang libur panjang.

Idul Adha jatuh pada Senin, 17 Juni 2024. Pemerintah telah menetapkan sehari sesudahnya, Selasa, 18 Juni 2024 sebagai cuti bersama. Dua hari ini berdekatan dengan akhir pekan pada 15 dan 16 Juni 2024. Dengan begitu, Idul Adha tahun ini menjadi libur panjang.

“Bila ternyata dibutuhkan penambahan frekuensi penerbangan, tentu akan jadi konsideran kami,” kata Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Irfan Setiaputra saat dihubungi melalui pesan singkat, Rabu, 12 Juni 2024.

Irfan mengatakan, perusahaannya telah memiliki perencanaan tingkat isian penerbangan. Dia mengatakan akan memonitor secara terus menerus tingkat isian penerbangan itu sesuai perencanaan.

Garuda Indonesia sebelumnya menggandeng jasa transportasi airport transfer SmartRyde Inc. menghadirkan layanan antar jemput eksklusif penumpang di bandara. Menurut Irfan, kerja sama ini untuk mengoptimalkan dan memberi nilai tambah bagi pengguna jasa maskapai yang bisa mulai dicoba sejak Jumat, 7 Juni 2024.

Selanjutnya: Penumpang bisa mengatur jenis kendaraan yang akan digunakan....

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pungli Mengatasnamakan DKM Masjid dan Karang Taruna, Dua Pria Ditangkap

8 jam lalu

Kapolsek Pondok Aren Kompol Bambang Askar Sodiq saat dijumpai di Polsek Pondok Aren, Jumat 21 Juni 2024. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Pungli Mengatasnamakan DKM Masjid dan Karang Taruna, Dua Pria Ditangkap

Keduanya melakukan pungli kepada para pedagang menggunakan stempel basah dan kwitansi dengan dalih untuk pemotongan hewan kurban.


Tiga Cara Pesan Tiket Pesawat Garuda Indonesia yang Mudah

10 jam lalu

Pesawat Garuda Indonesia Boeing 737-800 NG dengan tema Pikachu Pokemon. garuda-indonesia.com
Tiga Cara Pesan Tiket Pesawat Garuda Indonesia yang Mudah

Cara pesan tiket pesawat Garuda Indonesia, bisa melalui website resmi dan marketplace perjalanan


Pramugari Ingatkan Penumpang untuk Makan Sebelum Naik Pesawat, Kenapa?

22 jam lalu

Ilustrasi nonton di pesawat/Emirates
Pramugari Ingatkan Penumpang untuk Makan Sebelum Naik Pesawat, Kenapa?

Seorang penumpang mengalami sakit lalu dinyatakan tidak layak terbang, dia mengaku tidak makan apa pun sebelum naik pesawat.


Tips Tetap Nyaman Naik Penerbangan Malam Hari saat Traveling

23 jam lalu

Ilustrasi pemakaian penutup mata di pesawat. Shutterstock
Tips Tetap Nyaman Naik Penerbangan Malam Hari saat Traveling

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuat penumpang lebih nyaman saat harus ikut penerbangan antara malam sampai pagi hari.


Was-was Kolesterol Tinggi Usai Lebaran Haji, Kenali Tanda-tandanya Tanpa Harus ke Dokter

1 hari lalu

Ilustrasi menu jeroan sapi. Cookpad/Khairunissya
Was-was Kolesterol Tinggi Usai Lebaran Haji, Kenali Tanda-tandanya Tanpa Harus ke Dokter

Kolesterol tinggi dapat dikenali dengan sering merasa mengantuk, kurnag nafsu makan, sering kram di malam hari, dan nyeri dada.


Adha Festival Masjid Salman ITB, 10 Ribu Sate Gratis Disiapkan untuk Pengunjung

1 hari lalu

Masjid Salman ITB (Dok. itb.ac.id)
Adha Festival Masjid Salman ITB, 10 Ribu Sate Gratis Disiapkan untuk Pengunjung

Adha Festival Masjid Salman ITB menampilkan kesenian, permainan, beberapa perlombaan, bazaar produk UMKM, serta pawai.


Tips Supaya Bagasi Keluar Pertama dari Pesawat saat Tiba di Tujuan

1 hari lalu

Ilustrasi conveyor belt koper. Dok. Freepik
Tips Supaya Bagasi Keluar Pertama dari Pesawat saat Tiba di Tujuan

Jika tak ingin lama menunggu bagasi saat tiba di tujuan, ikuti tips ini agar koper bisa keluar lebih cepat.


Harga Emas Antam Hari Ini Melonjak Rp16 Ribu, Jadi Rp1.371.000 per Gram

1 hari lalu

Emas fine gold Antam. Foto: logammulia.com.
Harga Emas Antam Hari Ini Melonjak Rp16 Ribu, Jadi Rp1.371.000 per Gram

Harga emas Antam mengalami kenaikan tertinggi setelah periode libur panjang Idul Adha.


Terpopuler: Sri Mulyani Berpesan ke Prabowo Hati-hati Jaga APBN, Penumpang di Bandara Soekarno-Hatta Menumpuk Akibat Gangguan Server

1 hari lalu

Prabowo dan Sri Mulyani. Instagram
Terpopuler: Sri Mulyani Berpesan ke Prabowo Hati-hati Jaga APBN, Penumpang di Bandara Soekarno-Hatta Menumpuk Akibat Gangguan Server

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengingatkan pemerintah Presiden terpilih Prabowo Subianto untuk menjaga APBN saat membentuk program-program.


Hutama Karya Catat Trafik Kendaraan di Tol Trans Sumatera Naik 23 Persen Selama Libur Idul Adha

1 hari lalu

Sejumlah kendaraan antre di tollgate Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan, Lampung, Senin 15 April 2024. Menurut data Posko Bakauheni selama 24 jam terakhir, total kendaraan yang telah menyeberang dari Pulau Sumatera menuju Pulau Jawa sejak H+4 mencapai 93.025 unit kendaraan dengan total penumpang yang telah menyebrang sebanyak 387.204 orang dan diperkirakan puncak arus balik di Bakauheni terjadi tanggal 13 - 15 April 2024. ANTARA FOTO/Ardiansyah
Hutama Karya Catat Trafik Kendaraan di Tol Trans Sumatera Naik 23 Persen Selama Libur Idul Adha

Total 421 ribu kendaraan tercatat melintasi Jalan Tol Trans Sumatera selama libur Idul Adha 2024.