Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Buka Rekening Bank Mandiri Online dan Syaratnya

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Berikut ini persyaratan dan cara buka rekening Bank Mandiri online melalui aplikasi Livin' by Mandiri. Anda tidak perlu pergi ke kantor cabang lagi. Foto: Canva
Berikut ini persyaratan dan cara buka rekening Bank Mandiri online melalui aplikasi Livin' by Mandiri. Anda tidak perlu pergi ke kantor cabang lagi. Foto: Canva
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMandiri Tabungan Now merupakan solusi kemudahan buka rekening Bank Mandiri online melalui smartphone atau gadget lainnya seperti Tab ataupun laptop dan komputer. Terdapat dua cara yakni melalui aplikasi Livin’ by Mandiri dan website khusus join Bank Mandiri.

Bukan hanya kemudahan buka rekening online langsung aktif saja, Anda juga akan mendapat keuntungan berupa voucher dan diskon yang bisa digunakan berbelanja di merchant-merchant yang telah bekerja sama dengan Bank Mandiri melalui penukaran Livin’poin.

Berikut ini cara buka rekening Bank Mandiri online, persyaratannya, dan informasi tentang minimal saldo untuk buka rekening Bank Mandiri secara online.

Persyaratan Buka Rekening Mandiri Online

Untuk membuka rekening Mandiri secara online, terdapat minimum setoran yang harus diberikan. 

Adapun minimum setoran awal dan persyaratan lainnya yang dibutuhkan nasabah untuk membuka rekening di Bank Mandiri secara online antara lain sebagai berikut:

  • Saldo awal minimum sebesar Rp100 ribu
  • Kartu identitas resmi Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau dalam bentuk e-KTP
  • Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)*
  • Tanda tangan nasabah di atas kertas putih

Keterangan : 

* Dokumen NPWP disertakan bagi masyarakat yang telah diklasifikasikan sebagai Wajib Pajak berdasarkan UU Perpajakan di Indonesia

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk membuka Mandiri Tabungan Now, Anda bisa mengkases website bankmandiri.co.id untuk mendapatkan QRIS. QRIS tersebut dapat langsung di scan untuk mendaftar dan membuka rekening Bank Mandiri.

Selain cara di atas, Anda juga bisa mendaftar dan membuka rekening melalui aplikasi Livin’ by Mandiri dan website Join Bank Mandiri.

Cara Buka Rekening Bank Mandiri Online melalui Livin’ by Mandiri

Mengutip website resmi bankmandiri.co.id, berikut ini cara buka rekening Bank Mandiri secara online melalui aplikasi Livin’ by Mandiri, di antaranya sebagai berikut:

  • Mempersiapkan dokumen pribadi yang dibutuhkan untuk membuka rekening.
  • Mengunduh dan menginstal aplikasi Livin’ by Mandiri.
  • Memilih menu “Belum Punya Rekening Mandiri”.
  • Kemudian klik “Buka Tabungan”.
  • Memilih pilihan tabungan “Kartu Debit” dan klik “Lanjutkan”.
  • Membaca dengan seksama Syarat dan Ketentuan yang berlaku lalu klik “Saya Setuju”.
  • Selanjutnya klik “Yuk, Mulai” untuk proses selanjutnya.
  • Mengambil foto KTP atau menginput e-KTP yang telah tersimpan di ponsel nasabah lalu klik “Lanjutkan”.
  • Memeriksa kelengkapan data berdasarkan informasi yang tertulis di e-KTP dan nama ibu kandung nasabah.
  • Menunggu proses verifikasi dan klik “Lanjutkan”.
  • Memilih kode negara untuk nomor ponsel.
  • Menginput nomor ponsel nasabah yang aktif.
  • Membaca pop up penting yang untuk kemudian klik button “Kirim SMS”.
  • Menunggu kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor ponsel Anda, lalu tuliskan kode OTP tersebut di kolom yang tersedia.
  • Saat verifikasi dinyatakan berhasil, maka tuliskan alamat email aktif lalu klik “Verifikasi”.
  • Menunggu kode verifikasi di email telah terkirim.
  • Menginputkan kode verifikasi di email pada kolom yang telah tersedia dan tunggu hingga pernyataan proses verifikasi berhasil.
  • Membuat password dengan ketentuan khusus yakni minimum 8 karakter yang terdiri dari kombinasi huruf besar, huruf kecil dan angka.
  • Kemudian klik “Lanjutkan”.
  • Membuat PIN dan konfirmasi PIN lalu klik “Lanjutkan”.
  • Memilih tujuan pembukaan rekening Bank Mandiri, apakah untuk menabung, untuk berinvestasi, ataupun untuk mengajukan pinjaman.
  • Mengisi tempat tinggal nasabah sesuai informasi yang dibutuhkan.
  • Mengisi informasi pekerjaan sesuai yang diminta pada kolom yang tersedia.
  • Selanjutnya unggah NPWP dan menunggu proses verifikasi hingga dinyatakan berhasil.
  • Mengisi lokasi tempat bekerja.
  • Melakukan konfirmasi kepemilikan akun dan klik button “Saya Setuju”.
  • Menjawab pertanyaan Wajib Pajak dalam negeri atau luar negeri.
  • Pengisian data nasabah telah selesai.
  • Melakukan verifikasi wajah nasabah melalui foto selfie. Ikuti arahan selfie nasabah sesuai aturan aplikasi.
  • Saat proses verifikasi dinyatakan berhasil, maka tunggu proses tersebut karena Livin’ by Mandiri sedang mempersiapkan rekening Anda.
  • Langkah terakhir adalah tunggu hingga nasabah mendapatkan nomor rekeningnya maka pembukaan Bank Mandiri Tabungan Now secara online berhasil.

Demikianlah informasi tentang persyaratan dan cara buka rekening Bank Mandiri online melalui aplikasi Livin’ by Mandiri. Semoga bermanfaat.

HERZANINDYA MAULIANTI

Pilihan Editor: Bank Mandiri Luncurkan Livin' Paylater: Pengajuan Lima Menit, Limit Rp 20 Juta

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

3 hari lalu

Logo atau ilustrasi Bank Indonesia. TEMPO/Imam Sukamto
BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

Bank Mandiri merespons soal kenaikan suku bunga acuan oleh Bank Indonesia (BI).


Berita Catur: Pertamina Indonesia Tournament 2024 Pekan Ini Diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara

5 hari lalu

Dewan Pembina Pengurus Besar Persatuan Catur Seluruh Indonesia (PB Percasi) Eka Putra Wirya (dua dari kanan) saat konferensi pers jelang Pertamina GM Tournament 2024 yang berlangsung di Arotel Gelora Senayan, Jakarta, Senin, 22 April 2024. Foto: PB Humas Percasi
Berita Catur: Pertamina Indonesia Tournament 2024 Pekan Ini Diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara

PB Percasi selenggarakan Pertamina Indonesian GM Tournament 2024, pekan ini. Kejuaraan internasional catur ini diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara.


Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

7 hari lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Instagram.
Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

Kuasa hukum Sandra Dewi dan Harvey Moeis menyebutkan rekening yang diblokir oleh Kejagung biasa digunakan oleh kliennya untuk pinjaman bank.


Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

8 hari lalu

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

Menjelang kompetisi voli terbesar di Indonesia, Proliga 2024, Bank Mandiri secara resmi mengumumkan tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin' Mandiri (JLM).


Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

8 hari lalu

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

Bank Mandiri memastikan kondisi likuiditasnya saat ini masih solid, meskipun terjadi fluktuasi nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.


Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

8 hari lalu

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Bank Mandiri menempati posisi pertama Top Companies 2024 di Indonesia versi LinkedIn.


Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

9 hari lalu

Ilustrasi judi online.
Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

OJK menjelaskan perputaran uang judi online selama ini ada yang tidak dilakukan di dalam negeri atau lintas batas.


Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

11 hari lalu

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

Bank Mandiri konsisten melengkapi dan mengadopsi berbagai elemen best practices dalam pengelolaan SDM


Bank Mandiri Integrasikan Program Well-Being untuk Kesejahteraan Pegawai

11 hari lalu

Bank Mandiri Integrasikan Program Well-Being untuk Kesejahteraan Pegawai

Well-being dimaknai sebagai kesejahteraan insan grup BUMN yang menyeluruh.


Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

19 hari lalu

A teller at a Bank Mandiri branch handles Indonesian Rupiah currency during a transaction in Jakarta. Wahyu Putro A/Antara Foto
Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

Berikut jadwal operasional Bak Mandiri, BCA, BNI, BRI dan BTN selama libur Lebaran 2024.